Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN KEGIATAN PERINGATAN

MAULID NABI MUHAMMAD SAW TAHUN 1443 H / 2021 M


SMK NEGERI 2 WATUBANGGA
A. PENDAHULUAN
Kegiatan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW tahun 1443 H/2021 M
tingkat SMK Negeri 2 Watubangga bertujuan untuk memperingati hari besar Islam
dan Melaksanakan program Sekolah. Selain itu kegiatan ini bertujuan untuk
meningkatkan ketaqwaan Kehadirat Allah SWT. Dengan melaksanakan kegiatan
keagamaan ini, pendidik sebagai pengelola kegiatan pembelajaran memberikan
akhlaq mulia kepada peserta didik agar paham dan bagaimana mengetahui sejarah
Nabi Muhammad saat ber da’wah menyebarluaskan ajaran agama Islam.
Kegiatan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW rutin dilaksatnakan setiap tahun
sebagai bentuk realisasi program kerja sekolah, dengan harapan bisa ditingkatkan lagi
untuk kedepannya.
B. LANDASAN HUKUM
Landasan Hukum kegiatan pemantapan sekolah tahun pelajaran 2021/2022 di
SMK Negeri 2 Watubangga yaitu :
1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional;
2. Undang-Undang RI Nomor 14 tahun 2005 tentang Guru dan Dosen ;
3. Peraturan Pemerintah RI No. 29 Tahun 1990 Tentang Pendidikan Dasar &
Menengah
4. Peraturan Pemerintah RI No. 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional
Pendidikan;
5. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional RI Nomor 34 tahun 2006 tentang Peraturan
Pembinaan Prestasi Peserta Didik.
C. BENTUK KEGIATAN
Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1443 H/2021 M di SMK Negeri 2
Watubangga
D. TUJUAN KEGIATAN
1. Merealisasikan program kerja sekolah
2. Menanam akhlak yang mulia kepada peserta didik
3. Meningkatkan ketaqwaan kehadirat Allah SWT.
E. NAMA PENCERAMAH
Penceramah dalam kegiatan Peringatan Maulid Nabi besar Muhammad SAW 1443
H/2021 H yaitu : Ustadz Muhtar, S.Sy.

F. JUMLAH PESERTA YANG HADIR


Jumlah jamaah yang hadir dalam kegiatan Peringatan Maulid Nabi besar Muhammad
SAW 1443 H/2021 H yaitu : 150 orang
G. RINCIAN ANGGARAN
1. Amplop Penceramah = 200.000;
2. Air Mineral = 150.000;
3. Snak = 150.000
4. Nasi Tumpeng = 200.000;
Total = 700.000;
H. KEPANITIAN
No Jabatan Nama Keterangan
1 Ketua Fatahudin, S.Pd. Guru
2. Sekretaris Ashar, S.Pd.I Guru
3. Bendahara Umi Amaliah, S.Pt. Guru
4. Seksi-Seksi
a. Seksi Dekorasi dan
1. Hasrianti, S.Pd. Guru
Dokumentasi
b. Seksi Dana dan Administrasi 2. Rahmat, S.T. Guru
c. Seksi Perlengkapan 3. Danu, S.T. Guru
4. Yuyun Triwayuni,
d. Seksi Konsumsi Guru
S.AP.
I. HASIL YANG DIPEROLEH
Hasil yang di peroleh dari kegiatan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1443
H/2021 M adalah terbentuknya akhlaq yang mulia dan meningkatkan ketaqwaan
kepada Allah SWT bagi seluruh stakeholders di lingkungan SMK Negeri 2
Watubangga serta terjalinnya tali silaturrahim antara orang tua peserta didik dengan
warga sekolah.

Mengetahui
Kepala Sekolah Ketua Panitia
WAYAN PATRA, S.Pd.,M.Pd. FATAHUDIN, S.Pd.

DOKUMENTASI KEGIATAN
Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1443 H / 2021 M
Tingkat SMK Negeri 2 Watubangga

Anda mungkin juga menyukai