Anda di halaman 1dari 13

PERSIAPAN PAS KELAS 6

IPS DAN IPA

ILMU PENGETAHUAN SOSIAL


1. Negara-negara dikawasan Asia tenggara memiliki persamaan dalam letak geografis, kehidupan
sosial, dan budaya, sehingga mereka menggabungkan diri dalam suatu organisasi yang bernama .
..
A. MEA B. AFTA C. ASEAN D. ASIAN
2. Pertambangan emas di wilayah Luzon merupakan kondisi geografis yang terdapat di negara . . . .
A. Brunei Darussalam C. Filipina
B. Malaysia D. Myanmar
3. Negara yang dijuluki negari gajah putih adalah . . . .
A. singapura B. Laos C. Vietnam D. Thailand
4. Gambar di bawah merupakan bendera dari negara . . . .

A. Malaysia C. Laos
B. Singapura D. Brunei Darussalam
5. ASEAN dibentuk berdasarkan . . . .
A. KTT ASEAN C. Deklarasi Bangkok
B. Konferensi meja bundar D. Sumpah palapa
6. Wakil delegasi Indonesia yang menjadi sekretaris Jenderal ASEAN pertama kali adalah . . . .
A. Adam Malik C. Thanat Khoman
B. Narcisco Ramos D. Moch Hatta
7. Negara di ASEAN yang menghasilkan ikan karper dan ikan perch adalah . . . .
A. Filiphina C. Laos
B. Brunei Darussalam D. Thailand
8. Satu-satunya negara di Asia Tenggara yang tidak pernah dijajah oleh bangsa asing adalah . . . .
A. Filiphina C. Brunei Darussalam
B. Thailand D. Laos
PERSIAPAN PAS KELAS 6
IPS DAN IPA

9. Ayah Sinta akan berkunjung ke luar Negeri. Sebelum berangkat ayah Sinta menukarkan sejumlah
uang rupiah dengan mata uang Dong. Berdasarkan jenis mata uangnya, negara yang akan ayah
Sinta kunjungi
adalah . . . . C. Brunei Darussalam
A. Thailand D. Laos
B. Vietnam
10. Bunga Raflesia merupakan flora Endemik dari negara . . . .
A. Malaysia B. Indonesia C. Filipina D. Myanmar

ISIAN
1. Negara kepulauan terbesar di Asia Tenggara adalah negara ______________________________
2. ASEAN didirikan pada tanggal ____________________________________________________
3. Hasil bumi Brunei Darussalam yang menyumbang 40% pendapatan negara adalah ___________
4. Mata uang Singapura adalah ______________________________________________________
5. Fauna endemik dari negara Thailand adalah __________________________________________

ILMU PENGETAHUAN ALAM


1. Jatuhnya serbuk sari di atas kepala putik disebut . . . .
A. Perkecambahan C. Tunas adventif
B. Penyerbukan D. Okulasi
2. Bagian yang berfungsi untuk menarik perhatian serangga ditunjukkan oleh nomor . . . .

A. 6 B. 5 C. 4 D. 3
3. Serbuk sari jatuh di kepala putih pada bunga yang sama disebut . . . .
PERSIAPAN PAS KELAS 6
IPS DAN IPA

A. Penyerbukan sendiri C. Penyerbukan tetangga


B. Penyerbukan silang D. Penyerbukan bastar
Perhatikan gambar tumbuhan berikut!

4. Secara berturut-turut tumbuhan seperti yang ditunjukkan pada gambar berkembang biak secara
vegetatif alami menggunakan . . . .
A. Tunas, tunas adventif dan spora C. Tunas, spora dan tunas adventif
B. Biji, Tunas dan tunas adventif D. Spora, tunas adventif dan tunas
Perhatikan jenis-jenis tumbuhan berikut!
1) bunga bakung 4) semanggi
2) tebu 5) cemara
3) pegagan
5. Tumbuhan yang berkembang biak secara vegetatif alami menggunakan geragih ditunjukkan oleh
angka . . . .
A. 1 dan 2 B. 3 dan 4 C. 4 dan 5 D. 1 dan 3

6. Cara perkembangbiakan tumbuhan secara vegetatif buatan yaitu . . . .


A. Cangkok C. Okulasi/menempel
B. Menyambung/enten D. Merunduk
Perhatikan gambar berikut!
PERSIAPAN PAS KELAS 6
IPS DAN IPA

7. Organisme tersebut berkembangbiak dengan cara . . . .


A. Membelah diri B. Fragmentasi C. Tunas D. Melahirkan
Perhatikan tabel berikut!
Jenis Hewan Cara Perkembangbiakan
1. Ular piton P. Ovovivipar
2. Penyu Q. Vivipar
3. Duyung R. Ovipar
4. Anemon laut S. Tunas
8. Pasangan cara perkembangbiakan yang benar adalah …
A. 1-P, 3-R, 4-Q, 2-S C. 1-P, 2-R, 3-Q, 4-S
B. 2-P, 1-R, 4-S, 3-Q D. 3-P, 2-R, 1-Q, 4-S
Perhatikan gambar hewan-hewan berikut!

9. Hewan yang berkembang biak secara ovipar ditunjukkan oleh angka . . . .


A. 1 dan 2 B. 2 dan 5 C. 1 dan 3 D. 2 dan 4
10. Harimau loreng merupakan salah satu satwa langka. Salah satu tujuan pemerintah melarang
perburuan liar tehadap hewan tersebut adalah . . . .
A. Agar dapat berkembangbiak dengan baik C. Supaya ekosistem tidak terganggu
B. Menjaga harimau agar tidak punah D. Menyelamatkan hutan

ISIAN
1. Putik yang berbulu merupakan contoh bunga yang penyerbukannya dibantu oleh ____________
Perhatikan gambar di bawah ini!
PERSIAPAN PAS KELAS 6
IPS DAN IPA

2. Tumbuhan di bawah berkembang biak secara vegetatif alami dengan _____________________


3. Cocor bebek adalah tumbuhan yang berkembang biak dengan tunas adventif pada ___________
4. Amoeba berkembang biak dengan cara _____________________________________________
5. Pelestarian hewan dan tumbuhan dilakukan dengan tujuan untuk menjaga agar makhluk hidup
tidak ________________________________________________________________________

URAIAN
1. Tuliskan apa yang dimaksud dengan ovovivipar dan 1 contoh hewan yang berkembang biak
dengan cara ovovivipar!
2. Tuliskan 2 upaya yang dapat dilakukan untuk melestarikan hewan langka!
3. Tuliskan 1 perbedaan antara penyerbukan dan pembuahan!
4. Tuliskan 3 contoh tumbuhan yang berkembang biak secara vegetatif alami dengan cara Rhizoma!
5. Tuliskan apa yang dimaksud dengan fragmentasi dan 1 contoh hewan yang berkembang biak
secara vegetatif dengan cara fragmentasi!

IPS

1. Perubahan yang meliputi perilaku, sikap, nilai, dan tata kehidupan masyarakat dinamakan
perubahan . . . . *
A. sosial budaya B. karakter C. lingkungan D. moral
2. Listrik berpengaruh penting dalam kehidupan masyarakat. Berikut adalah peralatan yang dipakai
manusia sebelum dan sesudah ditemukannya listrik. *
PERSIAPAN PAS KELAS 6
IPS DAN IPA

A. 1 – B C. 3 – A
B. 2 – C D. 4 - D
3. Penyebab terjadinya perubahan sosial adalah . . . . *
A. adanya aturan baru C. cara berpikir maju
B. adanya penemuan baru D. keinginan untuk berkembang
4. Charles Babbage adalah penemu . . . . *
A. lampu pijar C. listrik
B. roda D. komputer
5. Alat-alat transportasi berikut yang termasuk tradisional/sederhana adalah . . . . *
A. rakit, mobil, becak, dan pedati C. becak, pedati, pesawat, dan perahu
B. pedati, rakit, perahu dayung dan becak dayung
D. perahu dayung, rakit, becak, dan motor
6. Penemu bola lampu pijar adalah . . . . *
A. Michael Faraday C. Charles Goodyear
B. Thomas Alva Edison D. John Boyd Dunlop
7. Berikut ini yang bukan manfaat lampu dalam kehidupan sehari-hari adalah . . . . *
A. untuk penerangan rumah C. untuk berkomunikasi jarak jauh
B. untuk mengatur lalu lintas D. untuk penerangan kendaraan
8. Komputer memiliki berbagai manfaat dalam menunjang aktivitas manusia di era modern. Berikut
yang bukan dampak positif komputer adalah . . . . *
A. mengetik menjadi lebih mudah C. jual beli produk secara online
B. mengirim surat elektronik D. bermain game tanpa henti
9. Berikut ini beberapa alat penerangan yang dipakai manusia sebelum ditemukannya listrik,
diantaranya adalah . . . . *
A. bola lampu, lampu teplok, lilin C. lampu LED, lampu teplok, obor
B. obor, lampu teplok, neon D. lampu teplok, obor, lilin
10. Berikut ini yang merupakan dampak negatif penggunaan traktor dalam pertanian adalah . . . . *
A. meringankan pekerjaan petani dalam menggarap sawah
B. kegiatan pertanian menjadi lebih efisien
C. bisa mengolah/membajak sawah lebih cepat
D. menimbulkan pencemaran suara dari kebisingannya
PERSIAPAN PAS KELAS 6
IPS DAN IPA

IPA
1. Contoh penggunaan rangkaian seri di kehidupan sehari-hari adalah . . . . *
A. susunan lampu lalu lintas C. alat-alat elektronik di rumah
B. susunan baterai pada senter D. pemasangan lampu di gedung
2. Pernyataan yang tepat tentang rangkaian listrik paralel adalah . . . . *
A. jika salah satu lampu padam, lampu yang lain tidak padam
B. jika salah satu lampu padam, lampu yang lain juga padam
C. jika sakelar tertutup, listrik tidak akan mengalir
D. jika sakelar terbuka, listrik akan mengalir
3. Rangkaian listrik pada gambar di bawah ini adalah rangkaian . . . . *

A. campuran B. gabungan C. seri D. paralel


4. Perubahan energi yang terjadi pada lampu saat dinyalakan adalah . . . . *
A. energi cahaya menjadi energi listrik C. energi listrik menjadi energi bunyi
B. energi listrik menjadi energi cahaya D. energi bunyi menjadi energi listrik
5. Arus listrik akan mengalir pada rangkaian . . . . *
A. seri B. paralel C. terbuka D. tertutup
6. Alat yang dapat menyambung dan memutus arus listrik dalam rangkaian listrik disebut . . . . *
A. baterai C. sakelar
B. kabel listrik D. lampu
7. Lampu lalu lintas menggunakan rangkaian . . . . *
A. seri B. paralel C. campuran D. gabungan
8. Posisi sakelar agar L1, L2, dan L3 menyala, sedangkan L4 dan L5 padam adalah . . . . *
PERSIAPAN PAS KELAS 6
IPS DAN IPA

A. Sakelar S1 dibuka, sedangkan S2 dan S3 ditutup


B. Sakelar S1 dibuka, S2 ditutup, dan S3 dibuka
C. Sakelar S1 ditutup, S2 dan S3 dibuka
D. Sakelar S1 ditutup, S2 ditutup, dan S3 dibuka
9. Ketika sakelar S1 ditutup dan sakelar S2 dibuka, lampu yang menyala yaitu . . . . *

A. 1, 2, dan 3 B. 2, 3, dan 4 C. 1, 3, dan 4 D. 1, 2, dan 4


11. Pada rangkaian di bawah, sakelar S1 dibuka sedangkan sakelar S2 ditutup. Lampu yang padam
yaitu . . . . *
PERSIAPAN PAS KELAS 6
IPS DAN IPA

A. 1 dan 2 B. 2 dan 3 C. 3 dan 4 D. 4 dan 5


12. Rangkaian seri yang digunakan pada lampu akan menghasilkan nyala yang . . . . *
A. berkedip B. suram C. terang D. redup
13. Rangkaian pada gambar dibawah ini disebut rangkaian . . . . *

A. campuran B. terbuka C. seri D. pararel


14. Kabel pada rangkaian listrik berfungsi untuk . . . .
A. menghantarkan arus listrik D. menyambung dan memutuskan arus
B. menjadi sumber energi listrik listrik
C. menghindari suatu korsleting
15. Berikut ini yang bukan termasuk alat elektronik adalah . . . . *
A. televisi C. kompor gas
B. pendingin udara D. kipas angin
16. Rangkaian listrik pada lampu lalu lintas menggunakan rangkaian . . . . *
A. seri C. pararel
B. tertutup D. campuran
17. Perhatikan gambar rangkaian pada senter di bawah ini! Rangkaian baterai pada senter
menggunakan rangkaian . . . . *

A. seri B. tertutup C. pararel D. campuran


18. Perhatikan gambar dibawah ini! Pada rangkaian tersebut lampu yang menyala ditunjukkan
nomor . . . . *
PERSIAPAN PAS KELAS 6
IPS DAN IPA

A. I B. II C. III D. IV
19. Perubahan energi yang terjadi pada lampu adalah . . . . *
A. energi listrik menjadi energi panas C. energi listrik menjadi energi cahaya
B. energi listrik menjadi energi gerak D. energi listrik menjadi energi kimia
20. Lampu akan padam jika berada pada rangkaian listrik . . . . *
A. terbuka B. tertutup C. ganda D. campuran
21. Perhatikan gambar rangkaian dibawah ini! Rangkaian pada gambar yang termasuk pararel
ditunjukkan oleh huruf . . . . *

A. (a) B. (b) C. (c) D. (d)


22. Perhatikan gambar rangkaian dibawah ini! Ketika sakelar S1 ditutup dan sakelar S2 dibuka,
lampu yang menyala adalah . . . . *
PERSIAPAN PAS KELAS 6
IPS DAN IPA

A. 1,2,3,4 dan 5 C. 4 dan 5


B. 1,2,3,6 dan 7 D. 6 dan 7
23. Perhatikan gambar rangkaian listrik dibawah ini! Posisi sakelar L2, dan L3 padam, sedangkan
L1, L4 dan L5 menyala adalah . . . . *

A. Sakelar S1 dibuka, sedangkan S2 dan S3 ditutup


B. Sakelar S1 dibuka, S2 ditutup, dan S3 dibuka
C. Sakelar S1 ditutup, S2 dan S3 dibuka
D. Sakelar S1 ditutup, S2 dibuka, dan S3 ditutup
24. Eko membuat rangkaian listrik sederhana yang tersusun dari kabel, dua buah baterai, dan dua
buah lampu. Ketika lampu A dilepas, lampu B tetap menyala. Berdasarkan peristiwa tersebut,
Eko membuat rangkaian listrik .... *
A. seri C. campuran
B. pararel D. Ganda
25. Rangkaian listrik campuran terdiri dari rangkaian . . . . *
a. seri dan ganda C. tunggal dan ganda
B. seri dan pararel D. terbuka dan tertutup
26. Rangkaian pararel yang digunakan pada lampu akan menghasilkan nyala lampu . . . . *
A. rusak B. mati C. C.redup D. terang
PERSIAPAN PAS KELAS 6
IPS DAN IPA

ISIAN
1. Pada rangkaian seri, komponen-komponen listriknya tersusun secara . . . . *
2. Lampu yang akan padam jika sakelar S1 dan S2 ditutup, S3 dibuka adalah . . . . *

3. Salah satu manfaat listrik yaitu . . . . *


4. Perubahan energi listik yang terjadi pada setrika adaah energi listrik menjadi energi . .
5. Hubungan arus pendek yang terjadi karena kawat listrik bermuatan positif bersentuhan dengan
kawat listrik bermuatan negatif disebut . . . . *
6. Alat yang berfungsi untuk mematikan dan menyambung arus listrik disebut . . . . *
7. Arus listrik akan mengalir dari kutub . . . . ke kutub . . . . . *
8. Salah satu sumber energi listrik adalah . . . . *
9. Semua komponen rangkaian terhubung disebut rangkaian . . . . *
10. Perhatikan gambar rangkaian dibawah ini! Rangkaian tersebut merupakan rangkaian . . . . *

11. Sebutkan nama komponen rangkaian pada gambar dibawah ini! *

12. Apa yang dimaksud dengan rangkaian terbuka? *


13. Mengapa lampu senter dapat menyala terang tetapi baterainya cepat habis? *
PERSIAPAN PAS KELAS 6
IPS DAN IPA

14. Sebutkan 2 rangkaian listrik tertutup! *


15. Tokoh penemu listrik adalah . . . . *
A. James Naismith C. Thomas Alva Edison
B. Michael Faraday D. Charles Goodyear
16. Tokoh penemu radio adalah . . . . *
A. Guglielmo Marconi C. Michael Faraday
B. Benjamin Franklin D. Charles Goodyear
17. Tokoh penemu yang dijuliki bapak komputer adalah . . . . *
A. Guglielmo Marconi C. Charles Goodyear
B. James Watt D. Charles Babbage
18. Peralatan berikut yang dapat menyampaikan informasi dalam bentuk gambar dan suara adalah
B. Radio D. Kalkulator
C. Televisi E. Telepon
19. Perubahan sosial budaya membawa dampak positif dalam kehidupan sehari-hari diantaranya
membuat kehidupan manusia menjadi . . . . *
A. lebih cepat, lebih baik, dan pemalas D. lebih lambat, kurang praktis, dan lebih
B. lebih mudah, lebih cepat, dan lebih baik boros
C. lebih berat, lebih lambat, dan lebih malas
20. Acara televisi yang beragam membawa berbagai dampak bagi kehidupan kita. Berikut yang
bukan dampak positif televisi adalah . . . . *
A. menambah ilmu pengetahuan C. menambah wawasan
B. memunculkan kreativitas D. mendapat ide menjual barang ilegal
21. Alat elektronik yang dapat menghitung atau mengolah data, dapat menjadi alat komunikasi
melalui surat elektronik dan media sosial adalah . . . . *
A. mesin ketik C. mesin uap
B. komputer D. kalkulator
22. Perubahan yang meliputi, perilaku, sikap, nilai, dan tata kehidupan masyarakat dinamakan
perubahan . . . . *
A. ekonomi C. hukum
B. sosial budaya D. cara hidup
23. Berikut ini yang bukan peralatan penerangan rumah sebelum ditemukannya listrik adalah . . . . *
A. obor C. lampu minyak
B. lilin D. bola lampu pijar
24. Dampak negatif munculnya industri/pabrik bagi masyarakat adalah . . . . *
A. menambah lapangan pekerjaan
B. terpenuhi berbagai kebutuhan masyarakat
C. pencemaran lingkungan
D. menambah kesejahteraan masyarakat

Anda mungkin juga menyukai