Anda di halaman 1dari 3

TEMA 6: MERAWAT HEWAN DAN TUMBUHAN

SUBTEMA: MERAWAT HEWAAN DI SEKITARKU

Pembelajaran: 3

Tanggal 05 Maret 2022

3.3 dan 4.3 SBDP

Buatlah video gerakan kelinci seperti gambar yang ada di buku halaman 26-27 dengan irama
lagu “Kelinciku”!

3.7 dan 4.7 Bahasa Indonesia

Buatlah kalimat menggunakan nama-nama hari!

Tuliskan menggunakan huruf tegak bersambung!

3.6 dan 4.6 Matematika

Isilah titik-titik berikut sesuai dengan anak timbangan!

N NAMA BENDA ANAK TIMBANGAN YANG DIGUNAKAN


O
1 2 kg gula Anak timbangan 2 kg
2 Beras 3 1/2 kg …
3 Jagung 1 1/2kg …
4 Daging 3 kg …
5 Tepung 4 kg …
6 Bawang putih 3 ons …

Pembelajaran: 4

Tanggal 07 Maret 2022

3.3 dan 4.3 SBDP

Buatlah sebuah peragaan bernyanyi dan menari!

3.7 dan 4.7 Bahasa Indonesia

Susunlah nama bulan berikut sesuai dengan urutanya!

Oktober Mei Februari


Januari Juli September
November Maret Desember
April Agustus Juni
Tuliskan menggunakan huruf kapital pada buku tugasmu!!

3.6 dan 4.6 Matematika

Kerjakan di buku halaman 31!

Guna membuat kue ibu membutuhkan beberapa bahan.

Gambarkanlah jarum pada timbangan untuk menunjukan berat bahan yang diperlukan!

Pembelajaran: 5

Tanggal 08 Maret 2022

3.2 dan 4.2 PPKn

Berilah tanda centang (√) pada pernyataan yang benar!

Berilah tanda silang (x) pada pernyataan yang salah!

No Keterangan pernyataan
1 … Mengembalikan buku pada tempatnya.
2 … Membuang sampah sembarangan di perpustakaan.
3 … Membaca tanpa bersuara
4 … Meninggalkan buku cerita di meja
5 … Melepas sepatu sebelum masukkedalam perpustakaan

3.7 dan 4.7 Bahasa Indonesia

Bacalah teks yang ada pada buku halaman 33!

Tuliskan nama yang terdapat dalam teks tersebut !

Tuliskan pada buku tugasmu!

Pembelajaran: 6

Tanggal 09 Maret 2022

3.2 dan 4.2 PPKn

Bacalah teks percakapan pada buku halaman 34!

Jawablah pertanyaan berikut dengan benar!

1. Siapa yang melakukan percakapan tersebut?


2. Siapakah yang melanggar aturan?

3. Apa yang dilakukan Sarah melihat temannya melanggar aturan?

4. Siapa yang wajib menjaga kebersihan lingkungan sekolah?

3.7 dan 4.7 Bahasa Indonesia

Tuliskan penggunaan huruf kapital pada kalimat-kalimat berikut

No Kalimat Penggunaan Huruf Kapital


1 Pada hari Minggu ayah pergi ke Jakarta Minggu (nama hari)
2 Setiap hari Jumat anak-anak melakukan kerja bakti. …
3 Dita dan Ana sedang bermain boneka di halaman. …
4 Gedung itu akan dibangun pada bulan Desember …
5 Bibi akan datang hari Senin …

3.6 dan 4.6 Matematika

Perhatikan gambar timbangan-timbangan pada buku halaman 36!

Pilih timbangan yang tepat untuk menimbang benda-benda berikut!

Tulis huruf a,b atau c pada tempat yang tersedia!

1 Satu gelas tepung terigu … 6 Lima karung semen …


2 Sebutir semangka … 7 Satu kantong telur …
3 Satu mangku mentega … 8 Dua kilogram daging sapi …
4 Satu karung jagung … 9 250 kacang hijau …
5 Tiga kilo gram kentang … 10 Dua gelas gula pasir …

Anda mungkin juga menyukai