Anda di halaman 1dari 2

PELANTIKAN DAN PENGAMBILAN SUMPAH PENGURUS OSIS

MTS BAITUL HIKMAH

PERIODE 2022/2023

Sebelum pelantikan dilaksanakan saya ingin bertanya ketua dan pengurus osis

yang baru;

1.    Sanggupkan kalian menjadi prngurus osis periode 2022/2023 dengan baik?

2.    Sanggupkan kalian sumpah?

Ikuti kata kata saya!

- Demi Allah saya berjanji bahwa saya siap melaksanakan tugas sebagai ketua dan pengurus osis
2022/2023 dengan sebaik-baiknya.

- Menjujung tinggi kehormatan bangsa dan negara indonesia yang berdasarkan pancasila dan UUD
1945.

- Menjaga dan mendukung peraturan sekolah dengan sepenuh hati.

- Tidak menyalah gunakan jabatan. Menggunakan dan melaksanakan tugas sesuai dengan jabatan
masing-masing.

Mulai hari ini saya menyatakan kalian resmi menjadi ketua dan pengurus osis periode 2022/2023.
Semoga Allah memberi kekuatan kepadamu    sekalian amin!!
BERITA    ACARA PELANTIKAN DAN SERAH TERIMA JABATAN ANGGOTA OSIS

MTS.BAITUL HIKMAH 2022/2023

Pada hari senin , bulan Januari tahun 2022 , telah diadakan serah terima jabatan organisasi
siswa intra madrasah (osis) oleh pengurus osis periode 2022/2023 kepada pengurus osis periode   
2022/2023 di lapangan MTS. Baitul hikmah dengan di hadiri oleh kepala Madrasah , pembina osis,
Guru kesiswaan.

Tempurejo,31 Januari 2022

   

      ketua OSIS periode 2020/2021     ketua OSIS periode 2022/2023

                      
(NAYLA    NORISZ ZAKIYYA)         (WIDYA WAHYU SAHARA)

MENGETAHUI

        KESISWAAN MTS. BAITUL HIKMAH           PEMBINA OSIS MTS. BAITUL HIKMAH

    
(NURIMA DAROINI,S.Pd)                       (FAIKATUL HAWAIK, S,E)

KEPALA MADRASAH MTS. BAITUL HIKMAH

(TITA RINI,S.Pd)

Anda mungkin juga menyukai