Anda di halaman 1dari 2

KARTU BIMBINGAN AKTUALISASI MENTOR

Nama : Muhammad Zakaria, Amd.Kep

NIP : 199007272019021005

Unit Kerja : UPT Puskesmas Tanjungbatu

Jabatan : Perawat Terampil

Isu : Belum tertibnya pasien odha (orang dengan hiv aids ) dalam pengambilan
obat ARV (AntiRetroViral) secara rutin.
Gagasan : Optimalisasi Pembuatan Absensi khusus pasien ODHA di UPT Puskesmas
Tanjung Batu.
Kegiatan 1 : Melakukan konsultasi gagasan dengan Kepala Puskesmas

Penyelesaian Kegiatan Catatan Mentor Paraf Mentor

ü Tahapan kegiatan :
1. Meminta waktu untuk menyampaikan
gagasan aktualisasi
2. Melaksanakan konsultasi
dengan atasan.
3. Meminta izin pelaksanaan kegiatan

ü Output keiatan :
1. Surat permohonan izin aktualisasi.
2. catatan hasil konsultasi,
dokumentasi
3. surat izin pelaksanaan kegiatan.

 Keterkaitan substansi Mata


pelatihan :
1. Meminta izin kepada kepala puskesmas
dengan sopan dan mendengar saran
serta masukan dengan baik, sesuai
dengan nilai (Etika Publik),
menyampaikan dan menggunakan tata
bahasa Indonesia yang baik dan benar
(Nasionalisme)
2. Melaporkan rancangan yang telah dibuat
dengan diketik dan disusun rapi sesuai
dengan nilai ( Komitmen Mutu ) penuh
tanggung jawab sesuai dengan nilai
( akuntabilitas )
3. Menjelaskan maksud dan tujuan
kegiatan aktualisasi dengan sopan dan
mendengar saran serta masukan
dengan baik sesuai dengan nilai ( Etika
Publik ). Melakukan kegiatan dengan
sungguh-sungguh dan penuh tanggung
jawab sesuai denfan nilai
( Akuntabilitas ) kegiatan dilakukan
dengan berorientasi pada kepuasan
masyarakat (Komitmen Mutu)
menjelaskan maksud dan tujuan
kegiatan aktualisasi dengna sopan dan
mendengar saran serta masukan
dengan baik sesuai dengan nilai ( Etika
Publik )
 Kontribusi terhadap visi misi organisasi :

Misi UPT Puskesmas Tanjung Batu yaitu


“Menyelenggarakan pelayanan kesehatan
yang bermutu kepada masyarakat sesuai
dengan standar pelayanan kesehatan.”

 Penguatan Nilai Organisasi :


Penguatan nilai organisasi yang didapat
dari kegiatan tersebut : Sinergi,
Akuntabel, Berintegritas.

Anda mungkin juga menyukai