Anda di halaman 1dari 5

Kata Pengantar

Puji syukur kita panjatkan kepada Allah SWT,yang telah memberikan nikmat dan hidayah-nya,
sehingga penyusunan proposal ini dapat diselesaikan dengan baik dan tepat waktu

Proposal usaha ini disusun dalam rangka pembuatan usaha “service Laptop” atau sering
disebut jasa Service laptop keberhasilan kami dalam penyusunan proposal ini tidak lepas
daribantuan berbagai pihak yaitu temen saya

Semoga proposal ini bermanfaat bagi semua pihak terutama bagi teman teman kami,kami sebagai
penulis menerima saran demi kesempurnaan proposal ini.

Terimakasih
BAB I

A. Latar Belakang

Teknologi yang berkembang begitu pesat menuntut semua pihak yang aktivitas hidupnya
terikat dengan perangkat tersebut untuk segera menyesuaikan diri baik dalam kebutuhan
hardware maupun skill. Hal tersebut bukanlah mengikuti tren semata, namun lebih
berorientasi pada penjunjung kelancaran kerja ataupun aktivitas yang dilakukan sehari-hari.
Yang tentu saja dengan adanya teknologi baru baik hardware maupun software akan sangat
mendukung terhadap kecepatan dan kekuatan hasil kinerja di segala bidang.
Laptop merupakan salah satu hasil produk teknologi yang banyak dipakai dalam
menunjang aktivitas kerja sebuah lembaga maupun perorangan. Karena dengan kebutuhan
perangkat tersebut mampu mempercepat dan kesempurnaan aktivitas kerja. Namun di sisi
lain, tingginya ketergantungan aktivitas kerja pada komputer akan berdampak secara
langsung pada kemampuan kinerja perangkat itu sendiri
Meningkatnya pengguna laptop dan juga banyaknya pengguna perangkat tersebut
yang tidak mampu menangani beberapa masalah terkait dengan kerusakan sistem operasi,
kerusakan hardware, atau kerusakan fisik memberi peluang tersendiri bagi para teknisi
laptop dan untuk membuka usaha dibidang penservisan laptop. Persaingan usaha jasa
service laptop dan ada di kota-kota besar karena banyaknya pihak yang membuka usaha
tersebut, namun lain halnya dengan persaingan di kota-kota kecil seperti di berau,
kecamatan peluang usaha tersebut masih cukup menjanjikan untuk dijalankan. Atas dasar
pemikiran itulah maka kami membuat proposal ini yang mempunyai kecakapan ilmu di
bidang  trouble shooting laptop baik hardware maupun software berinisiatif mendirikan
usaha jasa service laptop yang dapat dipercaya konsumen dan akurat.
Visi & Misi Usaha

Visi
Memberikan pelayanan yang prima serta memberikan yang terbaik kepada
pelanggan

MISI
a.Memberikan service yang berkualitas
b.Memberikan harga yang terjangkau.
c.Menjalankan pelayanan Prima dengan sebaik mungkin.
BAB I

A. Analisis Usaha

Anda mungkin juga menyukai