Anda di halaman 1dari 2

INJEKSI

INTRA MUSKULER
No. Dokumen : 440/ /430.9.3.1/2020
No. Revisi :
SOP TanggalTerbit : 2 Januari 2020

Halaman : 1/2
PUSKESMAS
NANGKAAN

DINAS KESEHATAN drg. SILFIA NUPULLA


NIP: 19790905 200604 2 019
KABUPATEN
BONDOWOSO

1. Pengertian Pemberian obat / cairan dengan cara dimasukkan  langsung ke dalam otot
(muskulus)
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk melakukan injeksi intra
muskuler pada pasien.
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Nangkaan nomor 440/07/430.10.2.8/2017

Tentang Pelayanan Klinis Berorientasi Pasien di Puskesmas Nangkaan

4. Referensi Penerbitbukukedokteran EGC,Depkes RI. 2000.

5. Prosedur A. Petugas menyiapkanAlat :


 Sarungtangan 1 pasang
 Spuitdenganukuransesuaikebutuhan
 Jarumsteril 1 (21-23G danpanjang 1 – 1,5  inciuntukdewasa; 25-27
G danpanjang 1 inciuntukanak-anak)
 Bakspuit 1
 Kapasalkoholdalamkom (secukupnya)
 Perlakdanpengalas
 Obatsesuai program terapi
 Bengkok 1
 Bukuinjeksi/daftarobat

B. Petugas melaksanakan :
1) Melakukanverifikasi data sebelumnyabilaada
2) Mencucitangan
3) Menyiapkanobatdenganbenar
4) Memberikansalamsebagaipendekatanterapeutikjikarawatinap
5) Menjelaskantujuan  danprosedurtindakanpadakeluarga/klien
6) Menanyakankesiapankliensebelumkegiatandilakuka
7) Menempatkanalat di dekatkliendenganbenar
8) Mengaturposisiklien, sesuaitempatpenyuntikan
9) Memasangperlakdanalasnyabilaada
10) Membebaskandaerah yang akan di injeksi
11) Memakaisarungtangan
INJEKSI
INTRA MUSKULER
No. Dokumen : 440/ /430.9.3.1/2020
No. Revisi :
SOP TanggalTerbit : 2 Januari 2020

Halaman : 1/2
PUSKESMAS
NANGKAAN

DINAS KESEHATAN drg. SILFIA NUPULLA


NIP: 19790905 200604 2 019
KABUPATEN
BONDOWOSO

12) Menentukantempatpenyuntikandenganbenar( palpasi area


injeksiterhadapadanya edema, massa, nyeritekan. Hindari area
jaringanparut, memar, abrasiatauinfeksi)
13) Membersihkankulitdengankapasalkohol
(melingkardariarahdalamkeluar diameter ±5cm)
14) Memasukkan  spuitdengansudut 90 derajat, jarummasuk 2/3
15) Melakukanaspirasidanpastikandarahtidakmasukspuit
16) Memasukkanobatsecaraperlahan (kecepatan 0,1 cc/detik)
17) Mencabutjarumdaritempatpenusukan
18) Menekandaerahtusukandengankapas  desinfektan
19) Membuangspuitkedalambengkok
20) Membereskanalat-alat
21) Mencucitangan
22) Mencatatkegiatandalamlembarcatatankeperawatan

6.Unit terkait PoliUmum,KIA,UGD,RI

Anda mungkin juga menyukai