Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN PRAKTIKUM KE-1

PROYEK KOMPUTER DAN PEMPROGRAMAN (CODING)

DISUSUN OLEH :

NAMA : YONI SASKIA


NPM : C1C021007
KELAS :B

Nama Asisten Dosen:

Astuti Zahrroh G1A019006

Dosen pengampu : Ir. Hasanudin, MP

PROGRAM STUDI AKUNTANSI


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS BENGKULU
2021
LANDASAN TEORI

Pernyataan percabangan pada pemrograman digunakan untuk memecahkan


persoalan untuk mengambil suatu keputusan diantara sekian pernyataan yang ada,
dimana sebuah instruksi (pernyataan) akan dilaksanakan jika sebuah
kondisi/persyaratan terpenuhi.
1.Pernyataan If
Pernyataan if mempunyai pengertian” jika kondisi bernilai benar, maka
pernyataan akan dikerjakan dan jika tidak memenuhi syarat maka program akan
mengabaikan pernyataan ”.

Bentuk umum dari pernyataan if adalah:

if (kondisi)
Pernyataan;

Penulisan kondisi harus di dalam kurung (……) dan berupa ekspresi boolean
(hasil logika true atau false, dan pernyataan dapat berupa sebuah pernyataan
tunggal, pernyataan majemuk atau pernyataan kosong.

Jika pemakaian if diikuti dengan pernyataan majemuk, bentuk penulisannya


sebagai berikut:

2. Pernyataan If – Else
Pernyataan if mempunyai pengertian, “ jika kondisi bernilai benar, maka
pernyataan-1 yang akan dieksekusi dan jika tidak memenuhi syarat maka akan
dieksekusi pernyataan-2”.

Bentuk umum dari pernyataan if-else adalah:

If (kondisi)
Pernyataan_1:
Else
Pernyataan-2

Pada Gambar 2, diagram alir if-else pernyataan-1 dan pernyataan-2 dapat berupa
sebuah pernyataan tunggal, pernyataan majemuk atau pernyataan kosong. Jika if-
else diikuti dengan pernyataan majemuk, bentuk penulisannya adalah:

If (kondisi) {
Pernyataan1;
}else{
Pernyataan2;
…;
}

1
3. If – Else Bertingkat
Bentuk If-Else dapat digunakan secara bertingkat. Ada beberapa bentuk If-Else
bertingkat, antara lain nested if dan if – else if.
a. Nested If
Nested if merupakan bentuk pernyataan if yang ada di dalam pernyataan if
yang lain. Disebut juga if bersarang. Eksekusinya memperhatikan pernyataan if
yang mewadahi pernyataan if yang ada.
Bentuk umum dari pernyataan ini adalah:
If (kondisi1)
Is (kondisi2)
Pernyataan;
Else //untuk kondisi1
Pernyataan;
Else //untuk kondisi2
pernyataan

b. If – Else If
Bentuk ini merupakan penggunaan bentuk if else secara majemuk. Pernyataan if
pada else if akan dieksekusi jika hasil pernyataan if sebelumnya bernilai
false.Bentuk umum dari pernyataan ini adalah:
If (kondisi1) {
Pernyataan…;
}
Else if (kondisi2) {
Pernyataan…;
}
Else {
Pernyataan…;
…;
}
4. Pernyataan Switch – Case
Bentuk switch – case merupakan pernyataan yang dirancang khusus untuk
menanggani pengambilan keputusan yang melibatkan sejumlah atau banyak
alternatif. Pernyataan switch – case ini memiliki kegunaan yang sama seperti if –
else bertingkat, tetapi dengan kondisi yang bertipe karakter atau integer.Bentuk
umum dari pernyataan ini adalah sbb.

Setiap cabang akan dijalankan jika syarat nilai konstanta terpenuhi dan default
akan dijalankan jika semua cabang diatasnya tidak terpenuhi. Pernyataan break
menunjukkan setelah eksekusi pernyataan, maka program akan keluar dari switch.
jika pernyataan ini tidak ada, maka program akan diteruskan ke cabang-cabang
yang lainnya.

2
SOAL DAN PEMBAHASAN

Soal 1
Sebuah toko dengan nama ”MAJU MUNDUR” dalam melayani pembeli,
mempunyai ketentuan dalam memberikan potongan harga. Besarnya potongan
harga dari pembelian barang adalah sebagai berikut:
1. jika total pembelian barang kurang dari Rp75.000, maka potongan yang
diterima sebesar 10% dari total pembelian.
2. jika total pembelian barang lebih atau sama dengan Rp75.000 – Rp100.000,
maka potongan yang diterima sebesar 20% dari total pembelian.
3. jika total pembelian barang lebih dari Rp100.000, maka potongan yang
diterima sebesar 30% dari total pembelian.
4. konsumen ingin anda membuatkan program dengan mencantumkan juga label
toko, nama kasir dan pembeli.
Buatlah program untuk menyelesaikan masalah di atas!
Jawaban :

C1C021007

Gambar 1
Source kode pemprograman potongan harga toko maju mundur

3
Penjelasan :
#include<iostream> Dingunakan untuk memanggil perintah input output
seperti cin dan cout. Using namespace std digunakan untuk memanggil namespace
yang memiliki nama „std‟. Namespace „std‟ merupakan standar namespace dari
C++ yang dapat kita gunakan untuk memanggil class/object/fungsi yang terdapat
di dalam namespace tersebut. int main() Merupakan fungsi (function) utama,
fungsi yang akan dibaca oleh kompilator pertama kali secara otomatis. Fungsi
Tanda () digunakan untuk mengapit argumen fungsi yaitu nilai yang akan
dilewatkan ke fungsi. Fungsi Tanda { pada fungsi main() menyatakan awal
eksekusi program. Cout Merupakan fungsi keluaran(digunakan untuk
menampilkan data ataupun tulisan). Bentuk umum. Endl Digunakan untuk pindah
baris/ enter. Bentuk umum: cout<<”tulisan”<<endl; . Fungsi Tanda << yang
diketahui sebagai operator pemasukan (insertion operators). Tanda tersebut
mengatakan kepada kompiler agar segera menghasilkan output sesuai dengan
input anda. return 0 merupakan pernyataan pengembalian, untuk memberitahu
kepada sistem operasi bahwa program telah berakhir secara normal dengan nilai 0
yang berarti tanpa kesalahan. } pada fungsi main() menyatakan akhir eksekusi
program. if adalah salah satu bentuk blok pernyataan penyeleksian yang
memungkinkan kita untuk memanipulasi alur pengeksekusian perintah pada
program berdasarkan conditional expression tertentu. Else adalah pernyataan yang
berarti " jika tidak ", ini adalah kebalikan dari pernyataan if. If alse yaitu
pencabangan,bisa juga dikatakan pemilihan dalam perogram, dimana program
tersebut memiliki satu bahkan lebih dari satu kondisi / persyaratan, yang
didalamnya ada sebuah instruksi yang dilaksanakan jika kondisi / persyaratan
tertentu dapat terpenuhi.
 Output

C1C02107

Gambar 2
Output pemprograman potongan harga toko Maju Mundur
Penjelasan :
Gambar 2 adalah hasil pemprograman gambar 1. Yaitu memasukkan nama
pembeli, kasir dan jumlah perjualan. Akan muncul nama kasir, nama pembeli,
potongan diterima dan total pembayaran.

4
Soal 2
Suatu Perusahaan dengan nama ”PT. MAKMUR SUKSES JAYA” memberikan
komisi kepada para salesmannya dengan ketentuan sebagai berikut:
1. bila salesman dapat menjual barang hingga Rp60.000, maka akan diberikan
uang jasa sebesar Rp15.000 ditambah dengan komisi 15% dari pendapatan
yang diperoleh hari itu.
2. bila salesman dapat menjual barang diatas Rp60.000, maka akan diberikan
uang jasa sebesar Rp30.000, ditambah dengan uang komisi 20% dari
pendapatan yang diperoleh pada hari itu.
3. bila salesman dapat menjual barang diatas Rp100.000, maka akan diberikan
uang jasa sebesar Rp50.000, ditambah dengan uang komisi 30% dari
pendapatan yang diperoleh pada hari itu.
4. perusahaan itu ingin anda membuatkan program dengan mencantumkan juga
label nama perusahaan, nama kasir dan salesman.
Jawaban:

C1C021007
Gambar 3
Source code pemprograman komisi salesman PT. Makmur Sukses Jaya

5
Penjelasan :
#include<iostream> Dingunakan untuk memanggil perintah input output
seperti cin dan cout. Using namespace std digunakan untuk memanggil namespace
yang memiliki nama „std‟. Namespace „std‟ merupakan standar namespace dari
C++ yang dapat kita gunakan untuk memanggil class/object/fungsi yang terdapat
di dalam namespace tersebut. int main() Merupakan fungsi (function) utama,
fungsi yang akan dibaca oleh kompilator pertama kali secara otomatis. Fungsi
Tanda () digunakan untuk mengapit argumen fungsi yaitu nilai yang akan
dilewatkan ke fungsi. Fungsi Tanda { pada fungsi main() menyatakan awal
eksekusi program. Cout Merupakan fungsi keluaran(digunakan untuk
menampilkan data ataupun tulisan). Bentuk umum: cout<<”tulisan”; atau
cout<<var x; . Fungsi Tanda << yang diketahui sebagai operator pemasukan
(insertion operators). Tanda tersebut mengatakan kepada kompiler agar segera
menghasilkan output sesuai dengan input anda. return 0 merupakan pernyataan
pengembalian, untuk memberitahu kepada sistem operasi bahwa program telah
berakhir secara normal dengan nilai 0 yang berarti tanpa kesalahan. } pada fungsi
main() menyatakan akhir eksekusi program. if adalah salah satu bentuk blok
pernyataan penyeleksian yang memungkinkan kita untuk memanipulasi alur
pengeksekusian perintah pada program berdasarkan conditional expression
tertentu. Else adalah pernyataan yang berarti " jika tidak ", ini adalah kebalikan
dari pernyataan if. If alse yaitu pencabangan,bisa juga dikatakan pemilihan dalam
perogram, dimana program tersebut memiliki satu bahkan lebih dari satu kondisi /
persyaratan, yang didalamnya ada sebuah instruksi yang dilaksanakan jika kondisi
/ persyaratan tertentu dapat terpenuhi.

 Output

C1C021007
Gambar 4
Output pemprogragam komisi salesman PT. Makmur Sukses Jaya
Penjelasan :
Gambar 4 adalah hasil dari pemprograman gambar 3, Yaitu memasukkan nama
salesman, kasir dan jumlah perjualan. Akan muncul nama salesman, kasir, besar
perolehan uang dan total pendapatan kasir.

6
KESIMPULAN DAN SARAN

KESIMPULAN
Mempelajari materi percabangan, menambah wawasan kita tentang
pemprograman. Seperti, apa fungsi operasi kondisi, fungsi if, if else, if else
bertingkat, dan switch case. Mempelajari materi percabangan sangat bermanfaat
bagi kita, agar kita mengenali ilmu tentang dunia penprograman, jadi kita harus
selalu melatih wawasan kita agar bisa lancar dalam menyelesaikan tugas-tugas
pemprograman.

SARAN
Saran dari saya, semangat dalam mempelajari pemprograman, latih terus.
Karna ketika tidak di latih maka ilmu itu akan hilang.

7
DAFTAR PUSTAKA

Menny SN,2015. “Pengertian dan Fungsi dari Include, Void Main, Clrscr,
Cout dan Getch”. http://cendana25.blogspot.com/2015/03/pengertian-dan-fungsi-
dari-include-void.html?m=1

duniailkom.com. 2021. “Cara membuat tipe data string bahasa C++”.


https://www.duniailkom.com/tutorial-belajar-c-plus-plus-tipe-data-string-bahasa-
c-plus-
plus/#:~:text=Pengertian%20umum%20di%20bidang%20programming,string%2
0dibuat%20menggunakan%20keyword%20string.

Ismynr.xyz. 2021. “perngertian dan pernjelasan program is alse( pemilihan


atau pencabangan) pemprograman C++”.
https://www.ismynr.xyz/2018/07/pengertian-program-IF-ELSE-pemilihan-
percabangan-Cpp.html?m=1

Anda mungkin juga menyukai