Anda di halaman 1dari 1

ABSTRAK

Ummyssalam A.T.A Duludu, Munifa Djibran, Fitryana Pakaya. 2015.


Pengembangan Bahan Ajar Cerita Bergambar Berbasis Kearifan Lokal di Kelas 1
SD Al Huda Kota Gorontalo.Program Pascasarjana, Universitas Negeri
Gorontalo,

Penelitian Ini bertujuan : 1) Mendeskripsikan kondisi bahan ajar cerita bergambar


berbasis kearifan lokal,2 ) untuk mengembangkan model bahan ajar cerita
bergambar berbasis kearifan lokal, 3) untuk menelaah efektifitas model bahan
ajar cerita bergambar berbasis kearifan lokal di kelas I SD Al Huda Kota
Gorontalo.
Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini pendekatan kualitatif dan
kuantitatif. Metode yang digunakan metode research and development (R & D)
yang meliputi : 1) analisa produk awal, 2) mengembangkan produk awal, 3)
validasi ahli dan revisi, 4) uji coba lapangan skala kecil, 5) produk akhir.

Hasil penelitian pengembangan buku ajar cerita bergambar berbasis kearifan lokal
menunjukan bahwa: 1) bahan ajar cerita bergambar masih bersifat umum,masih
banyak tenaga yang tidak dapat memodifikasi antara buku ajar yang ada dengan
materi kearifan lokal, 2) menghasilkan 2 (dua) draf buku 3) validasi ahli
psikologi, paud, desain grafis, bahasa, 4) uji coba kelompok kecil (6 orang) dan
uji kelompok besar (20 orang), 5) menghasilkan buku cerita bergambar polopalo
dan buku cerita bergambar tumbilatohe.

Anda mungkin juga menyukai