Anda di halaman 1dari 7

Tugas Terstruktur Dosen Pengampu

Kalkulus Multivariabel Hasby Assidqi, S. Pd., M.


Si.

KOORDINAT TABUNG DAN BOLA

Disusun Oleh :

Dwi Maya Puspitasari (190101040336)


Norhalimah (190101040334)
Suwaibatul Aslamiah (190101040303)
Tasya Kamila (190101040262)
Wafiqah Zahirah (190101040231)

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN

FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN

JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA

BANJARMASIN

2020
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena dengan rahmat,
karunia, serta taufik dan hidayah-Nya kami dapat menyelesaikan modul kegiatan belajar
dengan baik meskipun masih banyak kekurangan di dalamnya. Dan juga kami berterima
kasih kepada Bapak Hasby Assidiqi, S.Pd, M.Si selaku dosen mata kuliah Kalkulus
Multivariabel di UIN Antasari Banjarmasin yang telah memberikan tugas ini kepada kami.
Kami sangat berharap modul ini berguna dalam rangka menambah wawasan serta
pengetahuan kita. Kami juga menyadari sepenuhnya bahwa di dalam modul ini terdapat
kekurangan dan jauh dari kata sempurna. Oleh sebab itu, kami berharap adanya kritik, saran,
dan usulan demi perbaikan modul yang telah kami buat di masa yang akan datang, mengingat
tidak ada sesuatu yang sempurna tanpa saran yang membangun. Semoga modul sederhana ini
dapat dipahami bagi siapapun yang membacanya.
Sekiranya modul yang telah disusun ini dapat berguna bagi kami sendiri maupun
orang yang membacanya. Sebelumnya kami mohon maaf apabila terdapat kesalahan kata-
kata yang kurang berkenan.
Banjarmasin, 15 November 2020

Penyusun
DAFTAR ISI
1 ATURAN RANTAI

1.1 Integral Lipat-Tiga (Koordinat Tabung dan Bola)

Bilamana suatu ruang benda pejal S diruang dimensi tiga mempunyai suatu sumbu simetri,
perhitungan integral lipat-tiga atas S seringkali dipermudah dengan menggunakan koordinat
tabung. Secara serupa jika S simetri terhadap suatu titik, koordinat bopa boleh jadi sangat
membantu. Koordinat tabung dan bola diperkenalkan di Pasal 14. 7, pasal yang sebaiknya
anda telah ulang sebelum meneruskan pasal ini.

1.2 Koordinat Tabung Gambar 1 berfungsi untuk mengingatkan kita tentang arti dari
koordinat tabung dan memperagakan lambang-lambang yang akan kita gunakan. Koordinat
Tabung dan Cartesius (persegipanjang) dihubungkan oleh persamaan-persamaan

x=r cos θ , x=r sin θ , x 2+ y 2=r 2

Sebagai hasil, fungsi f ( x , y , z) ditranrsformasikan ke

f ( x , y , z )=f (r cos 0 ¿ , r sin θ z)=F (r , θ , z )¿

bilamana dituliskan dalam koordinat tabung.


Sekarang andaikan kita bermaksud menghitung ∭ f ( x , y , z ) dV , dengan S memakai


s

suatu kisi tabung, dengan elemen

Volume khas seperti yang diperlihatkan pada Gambar 2, Karena kepingan isi (disebut baji
tabung) mempunyai volume ∆ V k =−¿ ∆ z ¿rk ∆ r k ∆θ k maka jumlah yang mengaproksimasi
k

integral mempunyai bentuk


n

∑F¿
k =1

Pengambilan limit ini untuk norma partisi menuju nol menghasilkan suatu rumus baru dan
menyarankan suatu rumus penting untuk koordinat Cartesius ke koordinat tabung dalam
suatu integral lipat-tiga.

Andaikan S berupa suatu benda pejal z sederhana dan andaikan proyeksinya S xy pada
bidang xy adalah r sederhana, seperti diperlihatkan pada Gambar 3. Jika f kontinu pada S,
maka
❑ θ2 r 2(θ) θ2 (r ,θ)

∭ f ( x , y , z ) dV =∫ ∫ ∫ ∫ ¿ ¿ ¿ ¿ ¿
s θ1 r 2(θ) θ1 (r ,θ)
Fakta kunci yang harus diperhatikan ialah bahwa dz dy dx dari koordinat-koordinat Cartesius
menjadi r dz dr dθ dalam koordinat tabung.

CONTOH 1 Tentukan massa dan pusat massa suatu tabung pejal S, dengan menganggap
kerapatan sebanding terhadap jarak dari alas.

Penyelesaian Dengan Sditinjau seperti yang diperlihatkan pada Gambar 4, kita dapat
menuliskan fungsi kerapatan sebagai δ ( x , y , z )=kz dengan k suatu konstanta. Maka,
❑ 2π π h
m=∭ δ ( x , y , z ) dV =k ∫∫ ∫ zr dz dr dθ
s 0 0 0

2π π 2π π
1 2 1 2
¿ k ∫ ∫ h r dr dθ= k h ∫ ∫ r dr dθ
0 0 2 2 0 0


1 1 1
¿ k h2 ∫ a2 d 0= k h2 π a 2
2 0 2 2

Gambaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaar

❑ 2π π h
M xy =∭ δ ( x , y , z ) dV =k ∫ ∫ ∫ zr dz dr dθ
s 0 0 0

2π π 2π π
1 3 1 3
¿ k ∫ ∫ h r dr dθ= k h ∫ ∫ r dr dθ
0 0 3 3 0 0
DAFTAR PUSTAKA

Anda mungkin juga menyukai