Anda di halaman 1dari 5

SENI BUDAYA

LATIHAN SOAL
ISILAH PERTANYAAN-PERTANYAAN DIBAWAH INI DENGAN MEMILIH SALAH SATU
JAWABAN!

1) Mampu melahirkan berbagai tanggapan merupakan fungsi pameran sebagai ….


(Edukatif / komunikasi / apresiasi / prestasi / rekreasi)

2) Dibawah ini bukan merupakan kegiatan yang dilakukan dalam merancang karya yang akan dibuat,
yaitu ….
(model / corak / bentuk / teknik / bahan)

3) Dalam pameran, sekretaris bertugas sebagai ….


(pembimbing pameran / membuat katalog / mengurus administrasi / mengurus materi pameran /
mengoordinir tugas panitia)

4) Pameran yang dapat dilakukan secara tunggal maupun kelompok merupakan jenis-jenis pameran
berdasarkan ….
(jenis karya / maksud penyelenggaraannya / sifatnya / jumlah pesertanya / tempat
penyelenggaraannya)

5) Pameran yang menampilkan berbagai jenis karya seni disebut dengan pameran ….
Tunggal/heterogen/insidensial/rutin/ terbuka

6) Pameran yang dilakukan secara terbuka dan terus menerus merupakan pameran ….
Permanen/rutin/insidensial/homogen/heterogen

7) Pameran sebagai sarana pembelajaran akan nilai-nilai keindahan, hal ini merupakan fungsi dari
pameran, yaitu ….
Hiburan/prestasi/apresiasi/rekreasi/edukatif

8) Dibawah ini hal-hal yang harus diperhatikan dalam kegiatan kunjungan ke pameran, kecuali ….
membuat laporan/membuat pola yang telah ada/klasifikasi karya berdasarkan golongannya/menilai
karya yang dianggap baik/mencatat karya dan senimannya

9) Guna menampilkan beberapa hasil karya seni rupa pada khalayak ramai dapat dilakukan dengan
….
Peringatan/pameran/bakti sosial/reuni/resepsi

10) Seni rupa yang memiliki panjang dan lebar disebut ….


Seni rupa 2 dimensi/Seni rupa 3 dimensi/Seni rupa murni/Seni rupa terapan/a dan b benar

11) Berikut ini adalah unsur dasar seni rupa kecuali ….


Titik/garis/lukisan/bidang/ruang

12) Seni rupa yang memiliki panjang,lebar, dan tinggi disebut ….


Seni rupa 2 dimensi/Seni rupa 3 dimensi/Seni rupa murni/Seni rupa terapan/a dan b salah

13) Warna yang dihasilkan dari penggabungan warna merah dan kuning dengan perbandingan 50:50
adalah warna…
Hijau/ungu/oranye/abu-abu/cokelat

14) Patung yang dibuat dengan tujuan untuk memperingati jasa seseorang, kelompok, atau peristiwa
bersejarah disebut patung …
Religi/dekorasi/arsitektur/monumen/mainan

15) Warna yang dihasilkan dari penggabungan warna merah dan biru dengan perbandingan 50:50
adalah warna…
Hijau/ungu/oranye/abu-abu/cokelat

16) Warna yang dihasilkan dari penggabungan warna kuning dan biru dengan perbandingan 50:50
adalah warna…
Hijau/ungu/oranye/abu-abu/cokelat

17) Teknik yang digunakan untuk menciptakan batik, kecuali …


Cetak/butsir/printing/cap/tulis

18) Berikut ini unsur-unsur pergelaran karya seni musik, kecuali ….


materi sajian/pemain/artis ibu kota/sarana/penonton

19) Berikut ini adalah hal-hal yang perlu dipersiapkan untuk pertunjukkan/pergelaran musik,
kecuali....

membuat notasi/latihan/gladi bersih/publikasi/perlengkapan musik


20) Salah satu kegiatan publikasi adalah ….
menyediakan tempat duduk/jumlah penonton/keamanan/iklan di surat kabar/perlengkapan musik

21) Kegiatan akhir dalam mempersiapkan penampilan pergelaran disebut ….


Festival/pentas/kontes/gladi bersih/konser

22) Kelompok orang yang bertanggungjawab mengatur persiapan dan pelaksanaan pertunjukkan
musik adalah ….
Cameramen/panitiamanager/promotor/agensi

23) Lagu yang dinyanyikan oleh satu orang disebut ….


Solo/duet/trio/kuartet/grup

24) Bila kita mendengarkan lagu yang terdengar hanya suara musik disebut ….
Nada/irama/melodi/bas/instrumen

25) Di bawah ini adalah unsur-unsur dalam teknik vokal, kecuali ....
Artikulasi/intonasi/pernapasan/interpretasi /pembawaan/ekspresi

26) Yang termasuk gerak tari bagian tangan adalah ….


Trecet/gilek/nyempurit/hoyog/rukuk

27) Yang termasuk gerak tari bagian kepala adalah ….


Trecet/gilek/nyempurit/hoyog/rukuk

28) Yang termasuk gerak tari bagian badan adalah ….


Trecet/gilek/nyempurit/hoyog/rukuk

29) Yang termasuk gerak tari bagian kaki adalah ….


Rukuk/gilek/nyempurit/hoyog/trecet

30) Tari yang diperagakan oleh seorang penari baik laki-laki maupun perempuan disebut ….
tari tunggal/ tari pasangan/ tari kelompok/ tari massal/ tari kerakyatan
31) Tarian yang tumbuh, berkembang dan turun-temurun dalam suatu masyarakat disebut tarian .…
Tradisi/ modern/ antik/ khas/ pemujaan

32) Tari yang berkembang di daerah yang menganut kepercayaan animisme atau dinamisme disebut
tarian ….
Modern/khas/antik/unik/primitif

33) Tari yang berasal dari Bali, yaitu ….


Pendet/saman/yapong/jaipong/ monong

34) Tari yang berasal dari D.I Aceh, yaitu ….


Pendet/saman/yapong/jaipong/monong

35) Tari yang berasal dariD.K.I Jakarta , yaitu ….


Pendet/saman/yapong/jaipong/monong

36) Tari yang berasal dari Jawa Barat, yaitu ….


Pendet/saman/yapong/jaipong/monong

37) Tari yang berasal dari Kalimantan Barat, yaitu ….


(pendet/saman/yapong/jaipong/monong)

38) Kalung, gelang, mahkota, dalam tari adalah termasuk.....


(aksesoris/tata busana/tata rias/tata rupa/properti)

39) Orang yang biasa menata tari adalah....


(motivator/creator/fotografer/sutradara/koreografer)

40) Berikut ini yang tidak termasuk dalam tari berdasarkan jumlah penari yaitu tari ...
(tunggal/pasangan/kelompok/massal/kreasi)

41) Unsur setting dalam teater yang berhubungan dengan kapan cerita tersebut terjadi adalah ….
(tempat/waktu/alur/ruang/wilayah)

42) Tokoh yang pertama kali mengambil permulaan peran dalam cerita disebut ….
(antagonis/monogonis/pentagonis/tritagonis/protagonis)

43) Salah satu jenis teater yang berasal dari Jawa Tengah disebut ….
(ketoprak/barong/lenong/ludruk/tarling)

44) Salah satu jenis teater yang berasal dari Jawa Timur disebut ….
(ketoprak/barong/lenong/ludruk/tarling)

45) Salah satu jenis teater yang berasal dari D.K.I Jakarta disebut ….
(ketoprak/barong/lenong/ludruk/tarling)

46) Unsur yang tidak terdapat dalam naskah, yaitu ….


(prolog/ dialog/monolog/epilog/cara berlatih)

47) Puncak ketegangan pada bagian alur teater disebut ….


(klimaks/Orientasi/komplikasi/situasi/koda)

48) Waktu, tempat, dan suasana yang melatarbelakangi terjadinya suatu cerita pada teater disebut ….
(alur/setting/ide/tata panggung/kostum)

49) Musik yang cocok dengan teater yang bertemakan humor adalah musik yang memiliki suasana ….
(sedih/gembira/Lembut/pelan/keras)

50) Di dalam cerita Abu Nawas, tokoh utama memiliki sifat ….


(periang/komedi/humoris/pemarah/penyedih)

Anda mungkin juga menyukai