Anda di halaman 1dari 7

FORMAT TELAAH KRITIS ARTIKEL PENELITIAN

JUDUL ARTIKEL :
PENELITI :
JURNAL :
BIDANG KAJIAN :
TAHUN PUBLIKASI :
REVIWER :

N0 PERTANYAAN KESIMPULAN JAWABAN CATATAN

YA TIDAK TIDAK
JELAS

A ASPEK VALIDITAS

1 Apakah penelitian/artikel ini


V
mengangkat isu/topic yang
jelas?

Aspek yang perlu dipertimbangkan:


- Populasi yang diteliti V

- Justifikasi Variabel efek/outcome


V

- Faktor resiko yang diteliti dan


justifikasinya V
- Rumusan masalah/pertanyaan
penelitian V

-Apakah isu yang akan diteliti


V
merupakan isu baru dan penting?
2 Apakah peneliti menggunakan
metode yang sesuai untuk V
menjawab tujuan penelitian?

Aspek yang perlu dipertimbangkan:


- apakah desain penelitian sesuai V
dengan rumusan masalah,dan
tujuan penelitian?

Jika jawaban kedua pertanyaan diatas “YA” maka lanjutkan dengan pertanyaan berikutnya. Jika salah
satunya “TIDAK”, artikel tersebut dianggap tidak valid, tidak reliable dan tidak applicable

3 Apakah subjek penelitian


V
ditetapkan sesuai kaidah?

Aspek yang perlu dipertimbangkan

- Bias yang disebabkan oleh


V
kesalahan pemilihan subjek
penelitian

- Apakah batasan populasi penelitian


jelas?
V

- Apakah sampel yang diambil


represntatif ?
V

V
- Apakah criteria inklusi/eksklusi
dijelaskan?

- Apakah individu yang memnuhi


criteria memiliki kesempatan yang
sama untuk menjadi sampel? V

4 Apakah Faktor resiko diukur


V
secara akurat?

Aspek yang perlu dipertimbangkan:

- Bias yang disebabkan oleh


kesalahan pengukuran/ V
pengklasifikasian.

- Apakah peneliti melakukan metode


pengukuran objektif atau subjektif?
V

- Apakah metode yang digunakan


mengukur apa yang seharusnya V
diukur?

- Apakah alat ukur yang digunakan V


sudah divalidasi?

- Apakah hasil ukur diklasifikasikan


dengan benar? V
5 Apakah variable efek diukur v
v
secara akurat?
v v v
Aspek yang perlu dipertimbangkan:

- Bias yang disebabkan oleh


kesalahan pengukuran/
pengklasifikasian.

- Apakah peneliti melakukan metode


pengukuran objektif atau subjektif?

- Apakah metode yang digunakan


mengukur apa yang seharusnya
diukur?

- Apakah alat ukur yang digunakan


sudah divalidasi?

- Apakah hasil ukur diklasifikasikan


dengan benar?

6 A. Sudahkah peneliti
v
mempertimbangkan semua
factor confounding yang
penting?

B. Apakah factor confounding


tersebut dipertimbangkan v
dalam desain, kerangka
konsep atau analisis data?

Aspek yang dipertimbangkan:

Lihat ruang lingkup dan batasan


variable penelitian serta teknik
analisis data. Apakah ada
analisis untuk mengontrol
pengaruh variable konfonding
tsb?
7 A. Apakah pengumpulan data
dilakukan oleh orang yang tepat v
dengan prosedur yang benar?

B. Apakah etik penelitian


dicantumkan dengan jelas? v
B ASPEK HASIL / RELIABILITAS

8 Apa hasil dari penelitian ini?

Aspek yang dipertimbangkan:

- Apakah hasil sesuai dengan


tujuan?

- Apakah hasil masing-masing


variable dideskripsikan dengan
jelas sesuai dengan defenisi
operasional?

- Apakah ukuran-ukuran statistic


yang sesuai dicantumkan untuk
memperjelas hasil?
-
- Apakah kekuatan hubungan factor
resiko dan efek dijelaskan secara
benar?

9 Seberapa “precise” hasil


penelitian tersebut?

Aspek yang dipertimbangkan:

Ukuran statistic untuk melihat


kekuatan hubungan/perbedaan
antar variabel
10 Apakah anda percaya dengan
v
hasil peneltian ini?

Aspek yang dipertimbangkan:

Apakah hasil yang didapatkan


v
mungkin terjadi akibat bias,
kebetulan atau pengaruh factor
confounding?

C ASPEK APLIKASI
11 Apakah hasil penelitian ini bisa
v
diaplikasikan untuk masyarakat
umum?

Aspek yang dipertimbangkan:

- Apakah karakteristik subjek


penelitian sama dengan
v
karakteristik populasi target?

- Jika hasil penelitian diaplikasikan


untuk masyarakat tertentu, apakah
memiliki resiko yang
membahayakan?

- Apakah penerapan hasil penelitian


membutuhkan biaya dan fasilitas
yang mahal?
- Pertimbangkan aspek untung rugi
penerapan hasil penelitian!

v
12 Apakah hasil penelitian ini
v
sejalan dengan hasil penelitian
lain?

Kesimpulan reviwer:

A. Aspek Validitas,
B. Aspek Realibilitas,
C. Aspek Aplikasi,

v
v

Anda mungkin juga menyukai