Anda di halaman 1dari 3

Persamaan simpangan gelombang

𝑦 = 𝐴 sin(𝜔𝑡 ± 𝑘𝑥)
y : simpangan

A : amplitudo
2𝜋
𝜔 : kecepatan sudut → 𝜔 = 2 𝜋 𝑓 = 𝑇

t : waktu
2𝜋
k : bilangan gelombang → 𝑘 = 𝜆

x : jarak

Persamaan kecepatan gelombang

Persamaan kecepatan gelombang berasal dari penurunan persamaan simpangan terhadap waktu

𝑑𝑦
𝑣 =
𝑑𝑡
𝑑(𝐴 sin( 𝜔𝑡 ± 𝑘𝑥))
𝑣 =
𝑑𝑡
𝑣 = 𝐴𝜔 cos(𝜔𝑡 ± 𝑘𝑥)

Kecepatan maksimal

Kecepatan bernilai maksimal, jika cos bernilai 1, sehingga kecepatan maksimal dirumuskan
sebagai berikut:

𝑣𝑚𝑎𝑘𝑠 = 𝐴 𝜔

Persamaan percepatan gelombang

Persamaan kecepatan gelombang berasal dari penurunan persamaan kecepatan terhadap waktu

𝑑𝑣
𝑎 =
𝑑𝑡
𝑑(𝐴𝜔 cos(𝜔𝑡 ± 𝑘𝑥))
𝑎 =
𝑑𝑡
𝑎 = 𝐴 𝜔(−𝜔 sin(𝜔𝑡 ± 𝑘𝑥))
𝑎 = − 𝐴𝜔2 sin(𝜔𝑡 ± 𝑘𝑥)
𝑎 = − 𝜔2 𝐴 sin 𝜔𝑡 ± 𝑘𝑥)
𝑎 = − 𝜔2 𝑦

Percepatan maksimal

Kecepatan bernilai maksimal, jika sin bernilai 1, sehingga kecepatan maksimal dirumuskan
sebagai berikut:

𝑎𝑚𝑎𝑘𝑠 = −𝐴 𝜔2

Contoh Soal
Diberikan sebuah persamaan gelombang 𝑦 = 0,02 sin(10𝜋𝑡 – 2𝜋𝑥) dengan t

dalam sekon, y dan x dalam meter.

Tentukan:

a. simpangan gelombang saat t = 1 sekon dan x = 1 m


b. persamaan kecepatan gelombang
c. kecepatan maksimum gelombang
d. persamaan percepatan gelombang

Pembahasan :

simpangan gelombang saat t = 1 sekon dan x = 1 m


𝑦 = 0,02 sin(10 𝜋 − 2𝜋) = 0,02 sin(8𝜋) = 0 𝑚

persamaan kecepatan gelombang


𝑣 = 𝜔 𝐴 𝑐𝑜𝑠(𝜔𝑡 − 𝑘𝑥) = 10𝜋(0,02) 𝑐𝑜𝑠(10𝜋𝑡 − 2𝜋𝑥) 𝑚/𝑠
𝑣 = 10𝜋(0,02) 𝑐𝑜𝑠(10𝜋𝑡 − 2𝜋𝑥) 𝑚/𝑠
𝑣 = 0,2 𝜋 𝑐𝑜𝑠(10𝜋𝑡 − 2𝜋𝑥) 𝑚/𝑠

kecepatan maksimum gelombang


𝑣𝑚𝑎𝑘𝑠 = 𝜔𝐴 = 10𝜋(0,02) = 0,2 𝜋 𝑚/𝑠

persamaan percepatan gelombang


𝑎 = −𝜔2𝑦

𝑎 = −(10𝜋)2 (0,02) sin(10𝜋𝑡 − 2𝜋𝑥) 𝑚/𝑠 2

𝑎 = −100 𝜋 2 (0,02) sin(10𝜋𝑡 − 2𝜋𝑥) 𝑚/𝑠 2

𝑎 = −2 𝜋 2 sin(10𝜋𝑡 − 2𝜋𝑥) 𝑚/𝑠 2

Percepatan maksimal

𝑎𝑚𝑎𝑘𝑠 = −𝜔2 𝐴 = −2 𝜋 2 𝑚/𝑠 2

Anda mungkin juga menyukai