Anda di halaman 1dari 2
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL KEPUTUSAN GUBERNUR JAWA TENGAH NOMOR : 542.15/ 230 /10/ Ym, TAHUN : 2015 ‘TENTANG IZIN OPERASI GENERATOR SET RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA GUBERNUR JAWA TENGAH Membaca : Surat Permohonan dari Direktur Utama Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta Nomor 010/3357.5/07/2015 tanggal 1 Juli 2015 Perihal Permohonan lzin Operasi. Menimbang : bahwa untuk pengendalian penyediaan tenaga listrik untuk kepentingan sendiri dengan kapasitas di atas 200 kVA, perlu menerbitkan Izin Operasi (10). Mengingat : 1. Undang-Undang No. 10 Tahun 1950 tentang Pembentukan Provinsi Jawa Tengah (Himpunan Peraturan-Peraturan Negara Tahun 1950 Halaman 86-92); 2. Undang-Undang No. 30 Tahun 2009 tentang Ketenagalistrikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 133, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5052); 3. Undang-Undang No. 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587); 4, Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2014 tentang Administrasi Pemerintahan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 292, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5601); 5. Peraturan Pemerintah Nomor 14 Tahun 2012 tentang Kegiatan Usaha Penyediaan Tenaga Listrik (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 28, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5281); 6. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Tengah Nomor 06 Tahun 2008 tentang Organisasi Dan ‘Tata Kerja Dinas Daerah Provinsi Jawa Tengah (Lembaran Daerah Provinsi Jawa Tengah ‘Tahun 2008 Nomor 6 Seri D Nomor 2, Tambahan Lembaran Daerah Provinsi Jawa ‘Tengah Nomor 12); 7. Peraturan Daerah Provinisi Jawa Tengah Nomor 08 Tahun 2012 tentang Ketenagalistrikan di Provinsi Jawa Tengah (Lembaran Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun 2012 Nomor 6); 8, Peraturan Gubernur Jawa Tengah Nomor 35 Tahun 2013 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan Daerah Provinsi Jawa Tengah Nomor 08 Tahun 2012 tentang Ketenagalistrikan di Provinsi Jawa Tengah (Berita Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun 2013 Nomor 35); 9. Keputusan Gubernur Jawa Tengah Nomor 540/ 16 Tahun 2015 tentang Pendelegasian Penyelenggaraan Urusan Pemerintahan Bidang Energi dan Sumber Daya Mineral Kepada Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Provinsi Jawa Tengah. ‘MEMUTUSKAN Menetapkan KESATU—:_ Memberikan lzin Operasi Generator Set kepada : a, Nama Pemohon Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta; b. Alamat JI. Ki Hajar Dewantoro 80, Jebres, Surakarta; c. Masa Berlaku d, Jenis Pembangkit ¢. Lokasi Pembangkit 5 lima) Tahun; Pembangkit Listrile Tenaga Diesel (PLTD); Kelurahan Kentingan, Kecamatan Jebres, Kota Surakarta; £. Koordinat 49 M 0485070 BT - 9164867 LS; g Jumlah 1 (satu) unit; hh. No. Register 2230/2015" KEDUA —:_ Mewajibkan kepada pemegang izin dimaksud diktum PERTAMA untuk melaksanakan ketentuan dan kewajiben sebagaimana tersebut dalam lampiran yang merupakan bagian ‘yang tidak terpisahkan dari keputusan ini. KETIGA —: Izin Operasi Generator Set ini dilarang dipindahtangankan kepada pihak lain tanpa persetujuan Gubernur Jawa Tengah c.q Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Provinsi Jawa Tengah. KEEMPAT : Izin. sebagaimana tersebut diktum PERTAMA menjadi batal dengan sendirinya apabila Ketentuan tersebut diktum KEDUA dan KETIGA tidak dipenuhi oleh pemegang izin yang bersangkutan. KELIMA —: Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan dapat diperpanjang bila dipandang perlu menurut kebutuhan atas permintaan pemegang izin. Ditetapkan di Semarang pada tanggal 24 Agustus 2015 Lampiran : Keputusan Gubernur Jawa Tengah Nomor —:542.15/ /10/__ TAHUN: 2015 Tentang : Izin Operasi Generator Set Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta KETENTUAN DAN KEWAJIBAN PEMEGANG IZIN OPERASI GENERATOR SET RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA A. KETENTUAN: 1 L 2, ‘Spesifikasi teknis generator set (genset) yang diljinkan adalah sebagai berikut : Pembangkit a. Pabrik Pembuat : STAMFORD b. Type + HC.1534 D1 ©. Serial Number ‘X10E181089 d. Phase 13 Phase e. Kapasitas 1), Standby +: 500 kVA. 2), Prime 500 kVA, f, Sifat Penggunaan Cadangan No, Register 1230/2015 Selama pemanfaatan izin dimakeud apabila terjadi perubahan peruntukkannya dan/ atau perubahan kapasitas, pemegang izin harus melakukan pembaharuan izinnya; lzin Operasi Generator Set akan dicabut apabila pemegang izin tidak memenuhi kewajiban ‘sesuai dengan peraturan perundangan; Izin Operasi Generator Set ini batal apabila dokumen yang dilampirkan dalam permohonan i ini tidak benar atau palsu. KEWAJIBAN: ‘Segera mengajukan permohonan penerbitan Sertifikat Laik Operasi (SLO) kepada Gubernur Jawa Tengah cq. Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Provinsi Jawa Tengah Melaporkan pemanfaatan generator set (genset) secara berkala setiap 6 (enam) bulan ditujukan kepada Gubernur Jawa Tengah cq. Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Provinsi Jawa Tengah; Mengajukan perpanjangan izin selambat-lambatnya 3 (tiga) bulan sebelum masa berlaku iin ini berakhir. Apabila dale diperpanjang oleh pemegang izin dianggap tidak aktif lagi.

Anda mungkin juga menyukai