Anda di halaman 1dari 19

LAPORAN HASIL IDENTIFIKASI JENIS TUMBUHAN JAMUR

Oleh
NAMA KELOMPOK
Rinaldy Kristokam Ranuntu A 22119041
Angela Niken Risanti A 22119010
Yuni Isdiana A 22119087
Novita Suma A 22119005
Hendrawan Uno A 22118045
Ruspan A 22118088

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI


JURUSAN PENDIDIKAN MIPA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS TADULAKO
2021
PERTELAAN JENIS-JENIS TUMBUHAN JAMUR

I. TUJUAN
 Mendeterminasi specimen jenis-jenis tumbuhan Jamur.
 Menyusun klasifikasi jenis-jenis tumbuhan Jamur.

II. KLASIFIKASI
1. Ganoderma lucidum
Kingdom : Fungi
Divisi : Agaricomycota
Kelas : Basidiomycota
Ordo : Polyporales
Famili : Ganodermataceae
Genus : Ganoderma
Spesies : Ganoderma lucidum

Ciri-ciri umum :
Ganoderma lucidum. Jamur ini dikenal dengan nama jamur merah, oleh karena itu warna jamur ini merah dan
mengkilat. Bentuk jamur ini seperti kipas dengan diameter antara 5-8 sentimeter. Jamur Ganoderma mudah ditemui di
lingkungan kita, Ganoderma biasanya tumbuh pada batang kayu yang masih hidup ataupun yang sudah mati.

2. Schizophyllum commune
Divisi : Amasrigomycota
Sub.Divisi : Basidiomycotina
Kelas : Basidiomycetes
Sub.Kelas : Holobasidiomycetidae I.
Ordo : Aphyllophorales
Family : Schizophyllaceae
Genus : Schizophyllum
Spesies : Schizophyllum commune FR

Ciri-ciri umum :
Ciri-ciri makroskopis dari jamur ini adalah memiliki tubuh buah dalam jumlah yang banyak, berukuran sangat kecil,
berwarna putih kusam dengan bentuk seperti kipas. Tumbuh berkelompok pada batang kayu “lobe-lobe” yang telah mati.
Seringkali jumlah tubuh buah sangat banyak, lebarnya 2,5 sampai 3,25 cm, bentuknya seperti kipas, warna putih sampai kelabu
di permukaan atas dan insang-insang berwarna kelabu berbentuk seperti garpu di permukaan bawah.

3. Marasmielluse sp
Kingdom : Fungi
Divisio : Basidiomycota
Classis : Eumycetes
Ordo : Agaricales
Familia : Marasmiaceae
Genus : Marasmiellus
Species : Marasmielluse sp.

Ciri-ciri umum :
Jenis jamur ini memiliki bentuk seperti paying, pada bagian tengahnya agak sedikit cembung, memiliki permukan
tudung yang berwarna abu abu hamper transparan, tubuh buah lunak dan memiliki tinggi tangkai dengan tiggi kurang
lebih 5 cm.

4. Chlorophyllum hortense
Kingdom : Fungi
Divisio : Basidiomycota
Classis : Agaricomycetes
Ordo : Agaricales
Familia : Agaricaceae
Genus : Klorofilum
Species : C. Hortense

Ciri-ciri umum :
Periode hidup annual bentuk hidup herba tudungnya berwarna putih dengan bintik bintik cokelat diatasnya. tinggi
batangnya 14 cm memiliki cincin di batangya jamur ini tidak dapat dikomsumsi karena beracun.
5. Pluteus depauperatus
Kingdom : Fungi
Divisio : Basidiomycota
Classis : Agaricomycetes
Ordo : Agaricales
Familia : Pluteaceae
Genus : Pluteus
Species : Pluteus depauperatus

Ciri-ciri umum :
Jamur ini periode hidupnya annual bentuk hidup herba. Tudungnya berbentuk cembung dengan warna ungu kecoklatan,
pinggirannya halus, ata, tiddak bergerigi, serta permukaannya halus sperti beludru. Jamur ini memiliki kulit yang agak
mengkilat.

6. Pycnoporus cinnabarinus
Kingdom : Fungi
Divisio : Basidiomycota
Classis : Agaricomycetes
Ordo : Poliporales
Familia : Poliporaceae
Genus : Pycnoporus
Species : P. Cinnabarinus

Ciri-ciri umum
Hidupnya annual Berbentuk herba atau sulit dibedakan batang dan daunnya jamur ini berwarna merah atau oranye hidup
di kayu keras. Kegunaan jamur ini banyak digunakan untuk industry karena kemampuannya untuk menghasilkan
lignolitik yang kuat yang memecah lignin dan polisakarida dalam kayu dan kertas.

7. Auricularia auricular-judae
Kingdom : Fungi
Divisio : Basidiomycota
Classis : Agaricomycetes
Ordo : Auriculariales
Familia : Auriculariaceae
Genus : Auricularia
Species : A. Auricular-judae

Ciri-ciri umum :
Bentuk hidupnya herba memiliki tubuh buah yang kenyal (mirip gelatin Bagian tubuh buah dari jamur kuping berbentuk
seperti mangkuk atau kadang dengan cuping seperti kuping, memiliki diameter 2-15 cm, tipis berdaging, dan kenyal.
Warna tubuh buah jamur ini pada umumnya hitam atau coklat kehitaman akan tetapi adapula yang memiliki warna coklat
tua. Jamur kuping merupakan salah satu jamur konsumsi yang umum dikeringkan terlebih dahulu. Jamur kuping memiliki
banyak manfaat kesehatan, di antaranya untuk mengurangi penyakit panas dalam dan rasa sakit pada kulit akibat luka
bakar.

8. Tramella fuciformis
Kingdom : Fungi
Divisio : Basidiomycota
Classis : Heterobasidiomycetes
Ordo : Tramellales
Familia : Tramellaceae
Genus : Tramella
Species : T. Fuciformis
Ciri-ciri umum :
Bentuk hidupnya herba dengan tubuh buah seperti berbentuk rumbai-rumbai tidak beraturan, berwarna putih dan sangat
bening seperti agar-agar. Tubuh buah tumbuh di permukaan kayu yang sudah lapuk dari pohon yang berdaun lebar. Jamur
yang sudah dikeringkan menjadi sangat mengkerut dan harus direndam di dalam air sebelum dimakan. Jamur lebih
banyak dijual dalam bentuk kering dan sering digunakan untuk membuat hidangan pencuci mulut.

9. Panaeolus cyanescens
Kingdom : Fungi
Divisio : Basidiomycota
Classis : Agaricomycetes
Ordo : Afaricales
Familia : Bolbitiaceae
Genus : Panaeolus
Species : P. Cyanescens

Ciri-ciri umum :
Periode hidupnya annual bentuk hidupnya herba habitatnya di kotoran sapi. Tudung atau pileusnya berwana coklat muda
dan mulai berubah menjadi putih pucat atau abu abu muda saat dewasa. Biasaya dimanfaatkan sebagai obat penenang.

10. Trametesversicolor
Kingdom : Fungi
Divisio : Basidiomycota
Classis : Agaricomycetes
Ordo : Polyporales
Familia : Polyporaceae
Genus : Trametes
Species : Trametesversicolor

Ciri-ciri umum :
JamurTrametesversicolor mempunyai tubuh buah yang berada posisi lateral, memiliki bentuk seperti kipa satau setengah
lingkaran yang tidak beraturan dengan bagian tepi yang bergelombang dan pada bagian tengah terdapat zona
pertumbuhan. Bagian permukaan atas berwarna orange terang berbercak dengan tepi berwarna putih. Tekstur tubuh buah
keras seperti kulit, jamur ini tidak memiliki tangkai bersifat saprofit dan dapat hidup menempel secara berkoloni pada
batang kayu yang telah mati. Permukaan jamur seperti berbulu yang berwarna kuning kecoklatan, dan bagian bawah
bewarna coklat gelap.

11. ClitocybeDicolor
Kingdom : Fungi
Division : Eumycetes
Class : Basidiomycetes
Ordo : Agaricales
Familia : Trycholomataceae
Genus : Clitocybe
Spesies : ClitocybeDicolor
Ciri-ciri umum :
Jamur ini berbentuk bulat keci ldengan diameter 1-2 senti meter dan bertudung seperti payung dan memiliki batang.
Warna tudungnya putih dan memiliki titik puncak berwarna krem kecoklatan. Permukaannya bersegmen-segmen dan
kasar dengan pinggiran yang halus merata. Jamur ini tumbuh di ranting kayu yang kecil dan hanya ditemukan dalam
kelompok kecil.

12. Hypholomasublateritum
Divisi : Basidiomycota
Ordo : Agaricales
Famili : Strophariaceae
Genus : Hypholoma
Spesies :Hypholomasublateritum

Ciri-ciri umum :
Jamur ini hidup dalam kelompok besar yang saling tumpang tindih dan bertingkat – tingkat pada batang kayu tua.
Warnanya kuning kecoklatan dengan tudung bulat cembung dan memiliki batang yang relatif pendek terhadap tubuhnya.
Permukaannya licin seperti beludru dan Mengandung minyak sehingga membuatnya tampak mengkilat. Jamur ini
merupakan jamur yang mudah dikenali karena warnanya yang mencolok seperti merah bata. Jamur ini tumbuh di sekitar
tunas-tunas kayu yang lembab.

13. Schyzopylum commune


Kingdom : Fungi
Divisio : Basidiomycota
Kelas : Basidiomycetes
Ordo : Agaricales
Famili : Schizophyllaceae
Genus : Schyzopylum
Jenis : Schyzopylum commune

Ciri-ciri umum :
Jamur ini tubuh buah seperti kipas, berdaging dan elastis, diameter tudung 1-3 cm, berwarana abu-abu, permukaam
tudung berbulu panjang, bagian tepinya berbelah, bentuk bilah bercabang ketepi, letak tubuh buah pileus pada posisi
sessile, permuaan atas kasar berserabut lunak, permukaan bawah seperti gabus, tepi tubuh buah berserabut. Tangkai tubuh
buah stipe pendek, bersisik reticulated berwarna kuning dan tipe akar semu. Jamur ini dapat dikonsumsi , tumbuh koloni
habitat jamur tumbuh di kayu lapuk dan pelepah sawit yang mati.

14. Mycena rosella


Kingdom : Fungi
Divisio : Basidiomycota
Classis : Agaricomycetes
Ordo : Agaricales
Familia : Mycenaceae
Genus : Mycena
Species : M. rosella

Ciri-ciri umum :
Tudung berdiameter 3-7 cm memiliki membrane, cembung, berwarna kemerahan dan bergaris garis, hemispherical,
bagian himenium (gill) berwarna kemerahan dan melekat pada tangkainya hinnga ungu kehitaman. Tinggi tangkai 2-3
cm lunak, kemerahan. Daging buah sangat baik, putih kemerahan habitat hidup tersebar dan berkelompok.

15. Panaeolus campilarus


Kingdom : Fungi
Divisio : Basidiomycota
Classis : Agaricomycetes
Ordo : Agaricales
Familia : psathyrellaceae
Genus : panaeolus
Species : P. Campilarus

Ciri-ciri umum :
Tudung berdiameter 1-3 cm, bentuk kerucut atau lonceng, permukaan kering, rapuh, membentik kerucut membentuk
sisik jika mendapat sinar matahari coklat jika ternaungi atau abu abu. Daging buah tipis dan rapuh bagian himenium
melakat pada tanggakainya tepi berwarna putih permukaan abu abu berbintik bintik.

III. DAFTAR PUSTAKA


Sarazenky.2014.schizophyllum-commune-fr.https://sarazenky.wordpress.com. (diaksestanggal : 23/02/2021)
Pratama bimo purwanto, dkk. 2017. Inventarisasi jamur makroskopis di cagar alam Nusakembangan Timur kabupaten
Cilacap Jawa Tengah. Proceding biology education conference. 14 (1) 79-82
Hasanudin. 2014. Jenis jamur kayu makroskopis sebagai media pembelajaran biologi. Jurnal biotic. 2 (1) 1 – 76
Wikipedia. Pycoporus. https://x2zkom3ctwgbm5pgxgdqswjlfq-mkzbd4dzakkw2-en-m-wikipedia-
org.translate.goog/wiki/Pycnoporus [ diakses tanggal 27 februari 2021 ]
Wikipedia. Chlorophyllum hortense. https://x2zkom3ctwgbm5pgxgdqswjlfq-mkzbd4dzakkw2-en-m-wikipedia-
org.translate.goog/wiki/Chlorophyllum_hortense [ diakses tanggal 27 februari 2021 ]
Tedy angriawan. 2006. Budi daya jamur kuping. https:// eprints. [diakses tanggal 25 februari 2021 ]
Wikipedia. 2017. Jamur kuping ptih. https://id.wikipedia.org/wiki/Jamur_kuping_putih [diakses tanggal 25 februari 2021 ]
Wikipedia. 2020. Panaeolus cyanescens. https://en.wikipedia.org/wiki/Panaeolus_cyanescens [ diakses tanggal 25 februari
2021 ]
Gaby, Ispot Share Nature, Diakses pada tanggal 9 Oktober 2018 darisitus:
africa/view/observation/748398/trametesversicolor.
Musa B, dkk, “Identifikasi Fungi Pelapuk Jaringan Kayu Mati yang Berperanpada Proses Biodelignifikasi di Taman Hutan
Raya Bukit Barisan Kabupaten Karo”, LaporanPenelitian, (2011), h. 5.
78 Elis Tambaru, dkk, “Jenis-Jenis Jamur Basidiomycetes Familia Polyporaceae di Hutan Pendidikan Universitas
Hasanuddin Bengo-Bengo Kecamatan Cenrana Kabupaten Maros”, Jurnal Biologi Makassar (Bioma), Vol. 1, No. 1,
(2016), h. 36
.Zuraidah, dkk, “ Keragaman Jamur Makroskopis di Kebun Biologi Desa Seungko Mulat Lhoong Aceh Besar”, Prosiding
Seminar NasionalBiotik, (2015), h. 407.
Nirmala F. Firdhausi dan Arum W. Muchlas Basah. 2018. “Inventaris Jamur Makroskopis Di Kawasan Hutan Mbeji Lereng
Gunung Anjasmoro”. Jurnal Biologi Scince & Education. Vol.7. No. 2.
IV. LAMPIRAN
Sifat Hidup Akar Batang
N Bentu
Jenis Periodi Habita Metaboli Siste Penampan Tekstu Percab Modifi
o k Macam Sifat
s t s m g r . .
Hidup
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
Ganoderma Haustori Harbaseu
1 Annual Herba Epifit Saprofit
lucidum a s
Schizophyllu
2 annual herba Epifit Saprofit haustoria harbaseus
m commune

Daun
No Jenis Tipe Btk Btk Btk Btk
Filotaksis Bagian Tambh Urat Macam Tepi
Mjk. Umum Khusus Ujung Dasar
12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22

Daun Bunga
No Jenis Tipe Distr. Btk.
Permuka. Tekstur Modifi. Tipe Letak Macam Pembunga Simetri
Seks Seks Hiasan
23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

Bunga Buah Biji Ciri dan


No Jenis Ltk. Ssn. sifat
Kdd.Ovari Estivasi Antera Tipe Golongan Macam Tipe
Stam Stam lainnya
34 35 36 37 38 39 40 41 42 43

Jenis Sifat Hidup Akar Batang


Bentu
N Periodi Habita Metaboli Siste Penampan Tekstu Percab Modifi
k Macam Sifat
o s t s m g r . .
Hidup
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
Marasmiellus Haustori Harbaseu
3 Annual Herba Epifit Saprofit Leavis
e sp. a s
4 C. Hortense annual herba Halofit Saprofit haustoria harbaseus Leavis

Daun
No Jenis Tipe Btk Btk Btk Btk
Filotaksis Bagian Tambh Urat Macam Tepi
Mjk. Umum Khusus Ujung Dasar
12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22

Daun Bunga
No Jenis Tipe Distr. Btk.
Permuka. Tekstur Modifi. Tipe Letak Macam Pembunga Simetri
Seks Seks Hiasan
23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

Bunga Buah Biji Ciri dan


No Jenis Ltk. Ssn. sifat
Kdd.Ovari Estivasi Antera Tipe Golongan Macam Tipe
Stam Stam lainnya
34 35 36 37 38 39 40 41 42 43
Sifat Hidup Akar Batang
N Bentu
Jenis Periodi Habita Metaboli Siste Penampan Tekstu Percab Modifi
o k Macam Sifat
s t s m g r . .
Hidup
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
Pluteus
Haustori Harbaseu
5 depauperatu Annual Herba Epifit Saprofit
a s
Leavis
s
P.
6 Cinnabarinu annual herba Epifit Saprofit haustoria harbaseus
s

Daun
No Jenis Tipe Btk Btk Btk Btk
Filotaksis Bagian Tambh Urat Macam Tepi
Mjk. Umum Khusus Ujung Dasar
12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22

Daun Bunga
No Jenis Tipe Distr. Btk.
Permuka. Tekstur Modifi. Tipe Letak Macam Pembunga Simetri
Seks Seks Hiasan
23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

No Jenis Bunga Buah Biji


Ciri dan
Ltk. Ssn.
Kdd.Ovari Estivasi Antera Tipe Golongan Macam Tipe sifat
Stam Stam
lainnya
34 35 36 37 38 39 40 41 42 43

Sifat Hidup Akar Batang


No Jenis Bentuk
Periodis Habitat Metabolis Sistem Macam Sifat Penampang Tekstur Percab. Modifi.
Hidup
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
A.
7 Auricular- Annual Herba Epifit Saprofit Haustoria Harbaseus
judae
T.
8 annual herba Epifit Saprofit haustoria harbaseus
Fuciformis

Daun
No Jenis Tipe Btk Btk Btk Btk
Filotaksis Bagian Tambh Urat Macam Tepi
Mjk. Umum Khusus Ujung Dasar
12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22
Daun Bunga
No Jenis Tipe Distr. Btk.
Permuka. Tekstur Modifi. Tipe Letak Macam Pembunga Simetri
Seks Seks Hiasan
23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

Bunga Buah Biji Ciri dan


No Jenis Ltk. Ssn. sifat
Kdd.Ovari Estivasi Antera Tipe Golongan Macam Tipe
Stam Stam lainnya
34 35 36 37 38 39 40 41 42 43

Sifat Hidup Akar Batang


N Bentu
Jenis Periodi Habita Metaboli Siste Penampan Tekstu Percab Modifi
o k Macam Sifat
s t s m g r . .
Hidup
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
haloofi Haustori Harbaseu
9 P. Cyanescens Annual Herba Saprofit leavis
t a s
Trametesversicol haustori harbaseu
10 annual herba Epifit Saprofit
or a s
Daun
No Jenis Tipe Btk Btk Btk Btk
Filotaksis Bagian Tambh Urat Macam Tepi
Mjk. Umum Khusus Ujung Dasar
12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22

Daun Bunga
No Jenis Tipe Distr. Btk.
Permuka. Tekstur Modifi. Tipe Letak Macam Pembunga Simetri
Seks Seks Hiasan
23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

Bunga Buah Biji Ciri dan


No Jenis Ltk. Ssn. sifat
Kdd.Ovari Estivasi Antera Tipe Golongan Macam Tipe
Stam Stam lainnya
34 35 36 37 38 39 40 41 42 43

Jenis Sifat Hidup Akar Batang


Bentu
N Periodi Habit Metabol Siste Penampa Tekstu Perca Modif
k Macam Sifat
o s at is m ng r b. i.
Hidup
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
Haustori Harbase
11 ClitocybeDicolor Annual Herba Epifit Saprofit leavis
a us
Hypholomasublaterit haustori harbaseu
12 annual herba Epifit Saprofit leavis
um a s

Daun
No Jenis Tipe Btk Btk Btk Btk
Filotaksis Bagian Tambh Urat Macam Tepi
Mjk. Umum Khusus Ujung Dasar
12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22

Daun Bunga
No Jenis Tipe Distr. Btk.
Permuka. Tekstur Modifi. Tipe Letak Macam Pembunga Simetri
Seks Seks Hiasan
23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

Bunga Buah Biji Ciri dan


No Jenis Ltk. Ssn. sifat
Kdd.Ovari Estivasi Antera Tipe Golongan Macam Tipe
Stam Stam lainnya
34 35 36 37 38 39 40 41 42 43
Sifat Hidup Akar Batang
N Bentu
Jenis Periodi Habita Metaboli Siste Penampan Tekstu Percab Modifi
o k Macam Sifat
s t s m g r . .
Hidup
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
Schyzopylu Haustori Harbaseu
13 Annual Herba Epifit Saprofit
m commune a s
14 M. rosella annual herba Epifit Saprofit Halofit harbaseus leavis

Daun
No Jenis Tipe Btk Btk Btk Btk
Filotaksis Bagian Tambh Urat Macam Tepi
Mjk. Umum Khusus Ujung Dasar
12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22

Daun Bunga
No Jenis Tipe Distr. Btk.
Permuka. Tekstur Modifi. Tipe Letak Macam Pembunga Simetri
Seks Seks Hiasan
23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

Bunga Buah Biji Ciri dan


No Jenis Ltk. Ssn. sifat
Kdd.Ovari Estivasi Antera Tipe Golongan Macam Tipe
Stam Stam lainnya
34 35 36 37 38 39 40 41 42 43

Sifat Hidup Akar Batang


N Bentu
Jenis Periodi Habita Metaboli Siste Penampan Tekstu Percab Modifi
o k Macam Sifat
s t s m g r . .
Hidup
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
P.
Haustori Harbaseu
15 Campilaru Annual Herba Epifit Saprofit
a s
Leavis
s

Daun
No Jenis Tipe Btk Btk Btk Btk
Filotaksis Bagian Tambh Urat Macam Tepi
Mjk. Umum Khusus Ujung Dasar
12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22

Daun Bunga
No Jenis Tipe Distr. Btk.
Permuka. Tekstur Modifi. Tipe Letak Macam Pembunga Simetri
Seks Seks Hiasan
23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33

Bunga Buah Biji Ciri dan


No Jenis Ltk. Ssn. sifat
Kdd.Ovari Estivasi Antera Tipe Golongan Macam Tipe
Stam Stam lainnya
34 35 36 37 38 39 40 41 42 43

Anda mungkin juga menyukai