Anda di halaman 1dari 2

1.

Penulisan angka atau lambang bilangan yang mengikuti EYD terdapat


pada....
a. Pada akhir semester ke empat mahasiswa dievaluasi studinya.
b. Sultan yokyakarta pada saat ini ialah Sri Sultan Hamengkubuwono ke X.
c. Dokter baru mengetahui penyakitnya setelah hari yang ke 7 di rumah
sakit.
d. Ulang tahunya yang ketujuh belas diperingati dengan memberi
sumbangan bahan makanan di panti asuhan Anak Yatim.
2. Penulisan di sebagai kata depan yang benar ialah....
a. Berdirilah di samping saya !
b. Jangan kauambil buku yang ada di laci meja !
c. Disini saya menyelesaikan pekerjaan itu.
d. Dimana Anda simpan buku itu ?
3. Pengguna kata ulang yang tidak efektif terdapat pada...
a. Banyak remaja sekarang ini bergaya kebarat-baratan
b. Angan –anganku terlampau tinggi
c. Kepura-puraanku kini sudah terbuka
d. Banyak karya-karya basuki Abdullah telah direstonasi.
4. Penulisan kata yang bercetak miring yang benar dalam kalimat di bawah ini
terdapat pada....
a. Keterpurukan ekonomi terjadi karena faktor non-ekonomi.
b. Kata-kata yang penting perlu di garisbawahi.
c. Ainun lebih pintar dari pada saiful.
d. Sekallipun kaya, dia tetap berteman dengan semua orang.

5. Kalimat d bawah ini yang di tulis sesuai dengan kaidah EYD adalah...
a. Mereka harus bertanggungjawab kepada pimpinan.
b. SPP mahasiswa baru tahhun ini di naikkan Rp 1.750.000,00 per
semester.
c. Masalah ini jangan di kesampingkan.
d. Obat itu di minumnya 3 kali
6. Lambang bilangan yang dapat dieja dengan satu atau dua kata dalam
kalimat,sebaiknya.....
a. ditulis dengan angka arab
b. ditulis dengan huruf
c. di tempatkan di awal kalimat
d. ditulis dengan angka romawi
7. penulisan ke yang benar terdapat pada...
a. Bawa buku itu ke mari !
b. Sekarang Anda keluar dari ruangan ini.
c. Saya persilahkan saudara menghadap keluar.
d. Beberapa bulan yang lalu para anggota dewan keluar negeri
8. Kalimat berikut yang di tulis sesuai kaidah Eyd, adalah...
a. Semua siswa mengkuti kegiatan ekstrakurikuler.
b. Semoga Allah Maha Kuasa selalu melindungi kita.
c. Sila pertama Panca Sila ialah Ketuhanan Yang Mahaesa.
d. Mingggu depan anggota DPRD mengadakan sidang par purna.
9. Penulisan kata bercetak miring berikut yang sesuai dengan kaidah EYD
ialah...
a. Di mana rumah ibadah itu di dirikan?
b. Pernanda tanganan naskah itu dilakukan pada hari sabtu.
c. Mereka mahasiswa program Pasca Sarjana.
d. Meskipun hujan, mererka tetap pergi.
10. Penulisan di sebagai awalan yang benar te5dapat pada.....
a. Dimana anak itu bekerja?
b. Di desa inilah saya dilahirkan.
c. Hal itu sudah di kemukakannya.
d. Mesjid itu di banggun dengan swadaya masyarakat.

Anda mungkin juga menyukai