Anda di halaman 1dari 14

PENGORGA

NISASIAN

Pengantar Manajemen
KONSEP
DASAR Pengorganisasian adalah pembagian kerja
yang direncanakan untuk diselesaikan oleh
anggota kesatuan pekerjaan, penetapan
hubungan antar pekerjaan yang efektif
Organisasi dapat didefiniskan sebagai diantara mereka, dan pemberian
sekelompok orang yang saling berinteraksi lingkungan dan fasilitas pekerjaan yang
dan bekerja sama untuk merealisasikan tujuan wajar sehingga mereka bekerja secara
bersama. Berdasarkan definisi tadi jelaslah efisien.
bahwa dalam suatu organisasi minimum
mengandung tiga elemen yang saling
berhubungan, diantaranya adalah:
1. Sekelompok orang
2. Interaksi
3. Tujuan bersama
TAHAPAN YANG
DIPERLUKAN DALAM
PENGORGANISASIAN
1. Mengetahui dengan jelas tujuan yang hendak dicapai
2. Deskripsi pekerjaan yang harus dioperasikan dalam aktivitas tertentu
3. Klasifikasi aktifitas dalam kesatuan yang praktis
4. Memberikan rumusan yang realitis mengenai kewajiban yang hendak
diselesaikan, sarana dan prasarana fisik serta lingkungan yang diperlukan untuk
setiap aktifitas atau kesatuan aktifitas yang hendak diopersikan
5. Penunjukkan sumber daya manusia yang menguasai bidang keahliannya
6. Mendelegasikan otoritas apabila dianggap perlu kepada bawahan yang ditunjuk
Presentasi adalah alat komunikasi yang
dapat digunakan sebagai media INDIVIDU DAN
PERILAKU
penyampaian peragaan, kuliah, ceramah,
laporan, dan lainnya.

ORGANISASI
Presentasi umumnya disampaikan di
hadapan audiens. Untuk membuat
presentasi yang menarik perhatian,
sebaiknya sederhanakan gagasan Anda.
Mulailah dengan garis besar topik dan Presentasi adalah alat komunikasi yang dapat
identifikasi sorotan utama. digunakan sebagai media penyampaian.
INDIVIDU DAN PERILAKU
ORGANISASI
Ciri Utama Individu dan Pengaruhnya terhadap
Efektivitas Organisasi
KELOMPOK DAN PERILAKU
PENGORGANISASIAN
Karakteristik Kelompok dan Perilaku Organisasi
Struktur organisasi menspesifikasi
pembagian aktivitas kerja dan menunjukkan

STRUKTUR
bagaimana fungsi atau aktivitas yang
beraneka macam dihubungkan sampai
batas tertentu, juga menunjukkan tingkat

ORGANISASI spesialisasi aktivitas kerja.

Stoner dan Wankell (1986: 243) membatasi


bahwa struktur organisasi adalah susunan
dan hubungan antarbagian komponen dan Gibson, et al (1980) menakankan bahwa
posisi dalam suatu perkumpulan struktur bertalian dengan hubungan yang
relatif pasti yang terdapat di antara
pekerjaan dalam organisasi.
STRUKTUR
ORGANISASI
1. Pembagian kerja (devisin of labor)
2. Departementalisasi
3. Rentan kendali (span of control)
4. Delegasi
Hubungan yang pasti tersebut timbul dari
proses keputusan, yaitu
1. Struktur organisasi fungsional yaitu
menghimpun seluruh individu yang
terlibat dalam suatu aktivitas atau
beberapa aktivitas yang berkaitan dalam

STRUKTUR
suatu departemen.
2. Struktur organisasi produk atau pasar
seringkali dipandang sebagai organisasi
menurut divisi yang menghimpun dalam
suatu unit kerja seluruh tenaga kerja yang
terlibat dalam produksi dan pemasaran
ORGANISASI
suatu produk atau sekelompok produk
yang berkaitan. Dalam organisasi modern terdapat tiga
3. Struktur Organisasi matriks, struktur ini bentuk struktur organisasi secara formal
mencapai keseimbangan yang
diinginkan dengan melapisi atau
membubuhi suatu struktur otoritas
horizontal, pengaruh dan komunikasi
Dalam organisasi prinsip amat diperlukan, terutama
dapat dijadikan pedoman sehingga organisasi menjadi
tumbuh dan berkembang. Prinsip organisasi yang
dimaksud adalah sebagai berikut:
1. Organisasi dan tujuan, prinsip ini menunjukkan

PRINSIP
terdapat hubungan erat antara organisasi dan
tujuan.organisasi dirancang untuk mencapai tujuan.
2. Esensi organisasi, tanggung jawab pengorganisasian

ORGANISASI
maupun tanggung jawab pelaksanaan selalu
bersifat individual.
3. Tanggung jawab dan otoritas, prinsip ini berarti
bahwa tanggung jawab dan otoritas harus
seimbang
Prinsip adalah suatu pernyataan dan suatu 4. Spealisasi untuk efisiensi, organisasi yang efektif
membagi tanggung jawab dalam bagian sehingga
kebenaran yang pokok, yang memberikan mengadakan spealisasi dan menambah efisiensi
suatu petunjuk kepada pemikiran dan dalam masing-masing bagian tersebut.
5. Rentan kendali, tingkat pengendalian atau tingkat
tindakan. delegasi tanggung jawab.
PROSES ORGANISASI
Dua aspek utama struktur organisasi adalah pembagian kerja dan
departementalisasi. Dalam struktur organisasi, tujuan utama aspek
penting di atas adalah untuk memudahkan:

1. Proses komunikasi, dalam suatu 2. Proses pengambilan keputusan, serangkaian


organisasi harus memberi aktivitas yang dilakukan oleh seseorang dalam
kemungkinan dalam empat arah yang usaha memecahkan masalah permasalahan yang
berbeda, ke bawah, ke atas, horizontal sedang dihadapi, kemudian menetapkan salah
dan diagonal satu alternatif yang dianggap paling rasional atau
sesuai dengan sistem
PROSES ORGANISASI
3. Proses evaluasi hasil karya, evaluasi dirancang untuk memberikan
kepada orang yang dinilai dan yang menilai atau manajer, informasi
mengenai hasil karya.

4. Proses imbalan, Imbalan yang dibagi 5. Proses sosialisai dan proses karier, sosialiasi
oleh manajer meliputi upah, mutasi, keorganisasian adalah proses yang dialami
promosi, pujian, dan penghargaan. individu untuk menghargai nilai, kemampuan,
Imbalan tersebut dapat membantu perilaku yang diharapkan dan pengetahuan sosial
menciptakan suasana yang yang diperlukan untuk mengasumasikan peran
menimbulkan pekerjaan menantang organisasi dan berpartisipasi sebagai anggota
dan memuaskan. organisasi.
Pengembangan organisasi
adalah upaya jangka panjang

MENGEMBANGKAN
yang didukumg manajemen
puncak untuk memperbaiki
proses pemecahan

EFEKTIVITAS permasalahan dan proses


pembaruan organisasi,

ORGANISASI
khususnya melalui diagnosis
dan manajemen budaya
organisasi yang lebih efektif dan
kolaborasif dengan tekanan
khusus pada tim kerja formal,
tim kerja sementara dan
budaya antarkelompok dengan
bantuan konsultan yang
bertindak sebagai katlisator dan
Pendekatan pengembangan organisasi dimaksudkan untuk
penggunaan teori dan teknologi
menggerakkan seluruh organisasi agar berfungsi pada tingkat yang psikologi terapan, termasuk
lebih tinggi sambil meningkatkan prestasi kerja dan kepuasan para penelitian tindakan.
anggota organisasi.
Pengembangan organisasi sebagai suatu

MENGEMBANG istilah yang digunakan dalam praktik


manajemen kontemporer memiliki

KAN
karakteristik sebagai berikut:
1. Pengembangan organisasi adalah
direncanakan.

EFEKTIVITAS 2. Pengembangan organisasi berorientasi


pada permasalahan

ORGANISASI
3. Pengembangan organisasi
mencerminkan suatu pendekatan sistem
4. Pengembangan organisasi merupakan
bagian integral dari proses manajemen
5. Pengembangan organisasi bukan suatu
strategi yang siap pakai.

Anda mungkin juga menyukai