Anda di halaman 1dari 4

TATA IBADAH TATA IBADAH PEMBERKATAN PERKAWINAN

HALOMOAN SIREGAR
PEMBERKATAN PERKAWINAN &
ELSAVIRA BR SEMBIRING
GBKP Rg HARAPAN INDAH, 4 FEB 2022
HALOMOAN SIREGAR ======================================================
&
ELSAVIRA Br SEMBIRING I. PERSIAPAN
A. MEMASUKI RUANGAN IBADAH
(Pengantin dan keluarga disambut Majelis di depan pintu utama)

a. Didepan Pintu Gereja kedua orang tua/keluarga Mempelai


menyerahkan anak-anaknya kepada Majelis Jemaat untuk Pelaksanaan
ibadah pemberkatan perkawinan kudus.

 Keluarga :
Kami Keluarga Sembiring & Siregar bersama-sama datang ke gereja
ini menyerahkan kedua anak kami, Halomoan Siregar dan Elsavira
Br Sembiring untuk menerima pemberkatan atas perkawinan mereka.
Kiranya Majelis GBKP Rg. Harapan Indah dengan senang hati
menyambut dan dapat melayani ibadah pemberkatan perkawinan
mereka. Terima kasih

 Majelis Jemaat :
Dengan penuh sukacita kami menerima keluarga Sembiring & Siregar
serta kedua mempelai. Kami akan melaksanakan acara pemberkatan
perkawinan kudus ini dengan penuh tanggung jawab kepada Tuhan

b. Prosesi Pengantin dan Keluarga Memasuki ruang Kebaktian

 Keluarga & Pengantin : diiringi alunan music

B. PANGGILAN BERIBADAH :
JUMAT, 4 FEB 2022 P : Maha besar Allah kita, yang menciptakan dunia beserta segenap
Di GBKP RG. HARAPAN INDAH isinya, indah dan sempurna semua karyaNya. Allah menciptakan
juga manusia, laki-laki dan perempuan diciptakanNya untuk
Dilayani oleh : berkembang dan memenuhi dunia ciptaan ini. Hari ini kedua
mempelai yang dipersatukan Allah ini bersama dengan kita
Pdt. Jenny Eva Karosekali, S.Th. M.Min.
sekalian, segenap umatNya datang menghadap Dia. Marilah kita
menyiapkan hati dan pikiran sehingga benarlah bahwa Allah kita Reff:
agung dan besar. Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku. 'Ku
Diajari Penebus berjaga dan berdoa t'rus.
Kita bernyanyi menurut lagu: KJ 3: 1 & 4 (Kami Puji Dengan Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku.
Riang)
1. Kami puji dengan riang Dikau, Allah yang besar 4. Responsoria Pembacaan Firman Tuhan : KOLOSE 3: 14-17
Bagai bunga terima siang, hati kami pun mekar L : Dan di atas semuanya itu: kenakanlah kasih, sebagai pengikat yang
Kabut dosa dan derita, kebimbangan, telah lenyap mempersatukan dan menyempurnakan.
Sumber suka yang abadi, beri sinarMu menyerap J : Hendaklah damai sejahtera Kristus memerintah dalam hatimu, karena
untuk itulah kamu telah dipanggil menjadi satu tubuh. Dan
bersyukurlah.
4. Mari kita pun memuji dengan suara menggegap L : Hendaklah perkataan Kristus diam dengan segala kekayaannya di
menyanyikan kuasa kasih yang teguh serta tetap antara kamu, sehingga kamu dengan segala hikmat mengajar dan
Kita maju dan bernyanyi, jaya walau diserang menegur seorang akan yang lain dan sambil menyanyikan mazmur,
Ikut mengagungkan kasih dalam lagu pemenang dan puji-pujian dan nyanyian rohani, kamu mengucap syukur kepada
Allah di dalam hatimu.
II. KEBAKTIAN : J : Dan segala sesuatu yang kamu lakukan i dengan perkataan atau
1. VOTUM & SALAM ( Jemaat Berdiri ) perbuatan, lakukanlah semuanya itu dalam nama Tuhan Yesus, sambil
L : Kebaktian Pemberkatan perkawinan Halomoan Siregar dan Vira Br mengucap syukur oleh Dia kepada Allah, Bapa kita.
Sembiring ini, dimulai di dalam Nama Allah Bapa, yang L : Berbahagialah orang yang mendengar Firman Tuhan serta yang
menciptakan manusia, di dalam nama Yesus Kristus, kepala Gereja melakukannya dalam kehidupannya. Haleluya!
dan di dalam nama Roh Kudus,yang mempersatukan keluarga orang- J : Haleluya….Haleluya….Haleluya…. (dinyanyikan)
orang percaya.
Pertolongan kita adalah dari Tuhan Allah yang menjadikan langit dan 5. Firman Tuhan/ Khotbah : Pdt Jenny Eva Karosekali
bumi, yang menjaga dan memelihara perjalanan kehidupan kita dari 6. Pengakuan Iman Rasuli (Jemaat Berdiri)
sekarang sampai selama-lamanya, Amin
J : Amin..Amin..Amin.. 7. Persembahan Pujian : Keluarga
2. Introitus : 8. Persembahan Syukur
Hendaklah kamu sehati sepikir, dalam satu kasih, satu jiwa, satu a. Nats Persembahan :
tujuan (Filipi 2:2b) Siapa yang mempersembahkan syukur sebagai korban, ia memuliakan
aku, siapa yang jujur jalannya, keselamatan yang dari Allah,Ku
3. Bernyanyi dari KJ No. 395 : 1, 2 perlihatkan kepadanya (Masmur 50 : 23).
1. Betapa indah harinya saat kupilih Penebus. Bernyanyi dari Kidung Jemaat No. 403 : 1, 3
Alangkah sukacitanya, 'ku memb'ritakannya terus. 1. Hujan berkat ‘kan tercurah, itulah janji kudus:
Reff: hidup segar dari sorga ‘kan diberi Penebus.
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku. 'Ku Reff: Hujan berkatMu itu yang kami perlu:
Diajari Penebus berjaga dan berdoa t'rus. sudah menetes berkatMu, biar tercurah penuh!
Indahlah harinya Yesus membasuh dosaku.
3. Hujan berkat ‘kan tercurah, Kini kami berseru,
2. Betapa indah janjiNya yang t'lah mengikat “B’rilah dengan limpah-ruah, agar genap sabdaMu!”
Hatiku; kub'ri kasihku padaNya serta menyanyi bersyukur! Reff :
cinta kasih dan kesetiaanku kepadamu yang
b. Doa Persembahan Syukur telah kuikrarkan di hadapan Tuhan dan jemaatNya

9. Pelaksanaan Pemberkatan Perkawinan Perempuan : Halomoan Siregar, suamiku,


cincin ini aku sematkan sebagai tanda
a. Pembacaan Liturgi/ Dasar Perkawinan Kristiani
cinta kasih dan kesetiaanku kepadamu yang
b. Janji Pengantin dalam Pernikahan Kristiani
telah kuikrarkan di hadapan Tuhan dan jemaatNya
(Pengantin berjabat tangan)
Pendeta : Allah sumber pengharapan, memenuhi kamu dengan
Pengantin Laki-laki : segala suka cita dan damai sejahtera dalam iman
“Saya Halomoan Siregar mengambil engkau Elsavira Br. Sembiring supaya oleh Kekuatan Roh Kudus kamu berlimpa-
sebagai istriku dan dengan ini berjanji menerima engkau dalam susah limpah –limpah dalam Pengharapan (Roma 15 : 13).
maupun senang, dalam sakit maupun sehat, dalam duka maupun
sukacita. Saya berjanji untuk menjaga kekudusan perkawinan kita, 10. PENYERAHAN : Surat Pasu-Pasu oleh Majelis GBKP Rg. Harapan
sampai Allah memisahkan kita melalui kematian.” Indah

11. PERSEMBAHAN PUJIAN :


Pengantin Perempuan : - PJJ Sektor Pondok Ungu
“Saya Elsavira Br. Sembiring mengambil engkau Halomoan Siregar - Permata GBKP Rg HARAPAN INDAH
sebagai suamiku dan dengan ini berjanji menerima engkau dalam susah
maupun senang, dalam sakit maupun sehat, dalam duka maupun 12. PERSEMBAHAN KHUSUS : Bernyanyi : KEE 343 : 1-2
sukacita. Saya berjanji untuk menjaga kekudusan perkawinan kita, 1. Pasu-pasu bas Tuhan nari, gejapken kami tep-tep wari
sampai Allah memisahkan kita melalui kematian.” Bas paksa-paksa geluh kami, Kam me kap tetap singkawali
Pasu-pasu bas Tuhan nari, jadi pergegeh tendi kami
Guna ndalani wari-wari si rehna bas Kam Tuhan nari
C. PEMBERKATAN PERKAWINAN (Kedua Mempelai berlutut ) Reff : Pasu-pasu dage O Tuhan, persembahen kami anakNdu
L : Tuhan memberkati engkau dan melindungi engkau, Tuhan menyinari Labo kapen enda metunggung, persembahen si nggo pepulung
engkau dengan wajahNya dan memberi engkau kasih karunia, Tuhan AjariNdu pe kami gelah min, tetap ngasup mere man Tuhan
menghadapkan wajahNya kepadamu, dan memberi Engkau damai dan 2. Buaten lit kami o Bapa, gejapken kami Kam empuna
sejahtera, Amin. Gejabken kami Kam empuna, tanda ukur kami meriah
Endesken kami baNdu Bapa, persembahen enda Bapa
D. Bernyanyi KJ No. 318 : 1 “Berbahagia Tiap Rumah Tangga” Desken bunga ncole merimna, persembahen ateNdu ngena
Berbahagia tiap rumah tangga, Dimana Kaulah tamu yang tetap, Bagelah akapNdu o Bapa
Dan merasakan tiap suka cita, Tanpa Tuhannya Tiadalah lengkap, Reff :
Dimana hati girang menyambutMu, Dan memandangMu dengan berseri
Tiap anggota menanti sabdaMu, Dan taat akan Firman yang Kau b’ri. 13. Tekad dan Pengutusan : (Jemaat Berdiri)
L : Hai suami kasihilah isterimu karena demikianlah layaknya
E. BERDOA Engkau perbuat seperti Kristus mengasihi jemaat.
Pria : Ya Tuhan, ajarlah kami melakukan kehendakMu supaya
F. PENYERAHAN CINCIN PERKAWINAN :
kami hidup dalam cinta kasih dan meniru teladanMu untuk
Pria :Elsavira Br. Sembiring istriku, memberi bukan menuntut untuk dicintai. Beri kami
cincin ini aku sematkan sebagai tanda kekuatan menjadi pelaku firman dan bertanggung jawab
bagi keluarga kami.
L : Hai istri tunduklah kepada suamimu seperti jemaat tunduk

kepada Kristus, karena suamilah kepala istri dan layaklah ACARA FOTO BERSAMA
engkau berbuat demikian. I. TAHAP PERTAMA (Dipandu oleh Majelis Runggun)
Wanita: Ya Tuhan, beri kami kekuatan menjadi pelaku firman dan 1. Pengantin
penuh kasih melayani keluarga kami.
L : Berbahagialah tiap rumah tangga yang takut akan Tuhan 2. Pengantin dan Pendeta
dan yang melakukan segala perintahNya. 3. Pengantin, Pendeta Pertua Diaken yang hadir
Jemaat : Biarlah hidup kami & rumah tangga kami menjadi 4. Pengantin dan Moria
kesaksian bagi dunia bahwa bersama Engkau kami 5. Pengantin dan Mamre
beroleh damai sejahtra. Amin. 6. Pengantin dan Permata
7. Pengantin dan Saitun
14. Bernyanyi : KJ 24: “Yesus Menginginkan Daku”
1. Yesus menginginkan daku bersinar bagiNya,
Dimana pun 'ku berada, 'ku mengenangkanNya. II. TAHAP KEDUA (Dipandu oleh Anak Beru)
Reff: 1. Pengantin bersama Orang Tua Pihak Perempuan
Bersinar, bersinar; itulah kehendak Yesus; 2. Pengantin bersama Orang Tua Pihak Pria
bersinar, bersinar, aku bersinar terus.
2. Yesus menginginkan daku menolong orang lain, 3. Pengantin bersama Orang Tua pihak perempuan dan anak-
manis dan sopan selalu, ketika 'ku bermain. anak
Reff: 4. Pengantin bersama Orang Tua Pihak Pria dan anak-anak
Bersinar, bersinar; itulah kehendak Yesus;
bersinar, bersinar, aku bersinar terus. 5. Pengantin bersama Orang Tua Wanita dan Sukut
6. Pengantin bersama Orang Tua Pria dan Sukut
15. Doa Bapa Kami 7. Pengantin ras Orang Tua Wanita beserta Sipemeren /
16. Berkat Siparibanen / Sipengalon
L : Pulanglah dengan damai Sejahtera Allah, arahkan hati dan pikiranmu 8. Pengantin bersama Orang Tua Pria bersama Sipemeren /
kepada Tuhan, Terimalah Berkat dari Tuhan.
Siparibanen / Sipengalon
Kasih Karunia Tuhan Yesus Kristus, Anugerah dari Allah Bapa serta
persekutuan dengan RohNya yang Kudus kiranya menyertai saudara- 9. Pengantin bersama Kalimbubu / Puang dari wanita
saudara sekalian dari sekarang sampai selama-lamanya. Amin 10. Pengantin bersama Kalimbubu / Puang dari Pria
J : Amin….Amin….Amin…. 11. Pengantin bersama Kakak / Adik dari Wanita
12. Pengantin bersama Kakak / Adik dari Pria
17. Saat Teduh 13. Pengantin bersama Anak Beru / Anak Beru Menteri dari
Wanita
18. PENYERAHAN TANDA KASIH KEPADA ORANG TUA : 14. Pengantin bersama Anak Beru / Anak Beru Menteri
(diiringi lagu : ……) dari Pria

Anda mungkin juga menyukai