Anda di halaman 1dari 14

“LAPORAN PRAKTIK INDUSTRI PERAWATAN

CONTINUOUSLY VARIABLE TRANSMISSION (CVT)


SEPEDA MOTOR MATIK BERUPA SARINGAN UDARA
PENGGANTIAN OLI BERTEMPAT DI PT. RAJAWALI BALI
MOTOR”

SMKN 1 DENPASAR

KOMPETENSI KEAHLIAN : Teknik dan Bisnis Sepeda Motor

OLEH :

NAMA : Muhammad Daniel


NIS : 28731
KELAS : XI TBSM 2

SEKOLAH MENENGAHKEJURUAN (SMK) NEGERI 1 DENPASAR


2021-2022
1
LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN
PRAKTIK KERJA LAPANGAN

SMKN 1 DENPASAR

Hari : Rabu
Tanggal : 18 Mei 2022

PEMBIMBING

Sekolah Industri

I Ketut Kariada Bapak Nanang Frendi


NIP : 198509092010011021

Koordinator Praktek Kerja Industri Ketua Kompetensi Keahlian

Drs. I Wayan Candra, M.Pd Drs. I Gede Budhiartha Aryana


NIP. 19630827 198803 1 015 NIP. 19631116199701

2
DAFTAR ISI

PENGESAHAN ...................................................................................................... 2
PENGESAHAN PEMBIMBING ..........................................................................2
KATA PENGANTAR .................................................................................................... 4

BAB 1 PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang .........................................................................................................5
1.2 Tujuan Pembuatan Laporan .....................................................................................5

BAB 2 LANDASAN TEORI


2.1 Tinjauan Umum .......................................................................................................6
2.2 Nama Bagian dan Fungsi .........................................................................................7
2.3 Keselamatan Kerja ...................................................................................................7

BAB 3 PELAPORAN
3.1 Pembongkaran ............................................................................................................8
3.2 Memasang dan Menyetel ............................................................................................10
3.3 Pergantian ....................................................................................................................10

BAB 4 KESIMPULAN DAN SARAN


4.1 Kesimpulan ..............................................................................................................11
4.2 Saran ........................................................................................................................11

Daftar Pustaka ........................................................................................................................11

3
KATA PENGANTAR
Semua pihak yang telah membantu menyelesaikan laporan hasil Praktek Kerja
Lapangan TBSM. Semoga dengan diadakannya Praktek Kerja Lapangan ini dapat
bermanfaat khususnya bagi saya selaku siswa dan umumnya bagi kita semua. Selanjutnya
saya sebagai penyusun, merasa bahwa laporan kegiatan Praktek Kerja Lapangan ini jauh
dari kesempurnaan. Oleh sebab itu saya mohon maaf apabila dalam penyusunan laporan
ini terdapat banyak kesalahan, baik dalam segi penulisan, pembahasan, dan
penyusunannya kurang rapih. Maka dari itu besar harapan saya semoga laporan Praktek
Kerja Lapangan ini dapat bermanfaat bagi saya dan umumnya bagi para pembaca.
Kami ucapkan banyak terima kasih kepada :

1. Bapak I Ketut Suparsa, ST., MT. sebagai Kepala SMK Negeri 1 Denpasar
2. Bapak Drs. I Wayan Candra, M.Pd sebagai Koordinator Praktik Kerja Lapangan
3. Bapak Drs. I Gede Budhiartha Aryana selaku Ketua Kompetensi Keahlian
4. Bapak I Nyoman Mudana selaku Direktur
5. Bapak Nanang F. A. selaku Pembimbing di Industri
6. Bapak I Ketut Kariada selaku Pembimbing di Sekolah
7. Semua Pihak yang membantu dalam pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan

Saya menyadari masih banyak kekurangan yang terkandung pada laporan ini,
sehingga diperlukan kritik dan saran dari pembaca demi penyempurnaan laporan ini.
Akhir kata jika ada kesalahan kata dalam laporan ini yang tidak berkenan di hati, saya
mohon maaf sebesar-besarnya. Sekian dan terimakasih

Denpasar, 18 Mei 2022

Muhammad Daniel

4
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG


Pelaksanaan praktek kerja lapangan (PKL) adalah sebuah pelatihan dan
pembelajaran yang dilaksanakan di Dunia Usaha atau Dunia Industri yang relevan
dengan kompetensi keahlian yang dimilikinya masing masing, dalam upaya
meningkatkan mutu Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) dan juga menambah
bekal untuk masa masa mendatang guna memasuki dunia kerja yang semakin
banyak serta ketat dalam persaingannya seperti saat ini, selain itu dengan pesatnya
perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, banyak peralatan baru yang
diciptakan guna menunjang banyaknya permintaan produksi barang atau jasa yang
menimbulkan perubahan mendasar untuk mendapat pekerjaan, sehingga tenaga
kerja dituntut bukan hanya memiliki kemampuan teknis belaka, tetapi juga harus
lebih fleksibel dan berwawasan lebih luas, inovatif serta didukung dengan
keterampilan yang kompeten, maka dengan adanya kegiatan prakerin siswa dan
siswi dapat mengasah dan juga megimplementasikan materi yang didapatkannya di
sekolah langsung ke dunia usaha atau dunia industri yang relevan dengan
kemampuannya masing masing.
Dalam upaya untuk mewujudkan Visi dan Misi nya, SMKN 1 DENPASAR
melaksanakan berbagai kegiatan demi menjadikan siswa dan siswi yang siap
memasuki dunia kerja dan dunia industri (DU/DI), tentunya hal itu tidak dapat
diraih dengan mudah, tidak hanya dengan belajar berbagai teori yang berada di
sekolah, namun seorang siswa atau siswi harus belajar mengenai bagaimana
lingkungan yang berada di dunia kerja dan tentunya bagaimana pekerjaaan yang
akan dihadapinya nanti selepas lulus dari sekolah.

1.2 TUJUAN :
1. Dapat menambah dan mengembangkan potensi ilmu pengetahuan pada masing-
masing siswa/siswi
2. Melatih keterampilan yang dimiliki siswa/siswi sehingga dapat bekerja dengan
baik.
3. Melahirkan sikap bertanggung jawab, disiplin, sikap mental, etika yang baik serta
dapat bersosialisasi dengan lingkungan sekitar.
4. Menambah kreatifitas siswa/siswi agar dapat mengembangkan bakat yang
terdapat dalam dirinya.
5. Memberikan motivasi sehingga siswa/siswi bersemangat dalam meraih cita-cita
mereka.
6. Melatih siswa/siswi agar dapat membuat suatu laporan yang terperinci dari apa
saja yang mereka kerjakan selama Praktek Kerja Lapangan
5
BAB 2

LANDASAN TEORI
2.1 Tinjauan Umum : SEJARAH INDUSTRI/PERUSAHAAN Honda didirikan
pada 24 September 1948 oleh Soichiro Honda. Honda merupakan produsen
sepeda motor terbesar di dunia sejak tahun 1959, dan juga produsen mesin
pembakaran dalam terbesar dengan produksi lebih dari 14 juta unit tiap
tahunnya. Honda berhasil menggusur Nissan sebagai produsen terbesar kedua
di Jepang pada tahun 2001, dan Honda juga berhasil menggusur Chrysler
untuk menjadi pabrikan mobil terbesar keempat di pasar Amerika Serikat.
Sekarang ini Honda telah menjadi pabrikan mobil terbesar keenam di dunia. Pada
tahun 2004 perusahaan ini mulai memproduksi motor diesel yang sangat tenang
dan tidak memerlukan penyaring untuk dapat melewati standar polusi udara pada
saat itu. Honda merupakan pabrikan asal Jepang pertama yang meluncurkan
merk mobil mewahnya, menggunakan merk Acura untuk mobil mewahnya di
Amerika utara. Mobil Honda terkenal dengan daya tahan mesinnya dan jarang
sekali mengalami kerusakan. Sementara di Indonesia Honda terkenal dengan
sepeda motornya.
DENAH LOKASI Kegiatan praktik magang ini dilaksanakan di : Rajawali Sepeda
Motor
Alamat : Jalan Pulau Saelus No 62. Pedungan, Denpasar Bali
Peralatan Yang Ada di Bengkel :
1) Kompresor
2) Pompa Oli
3) Mesin Bor Listrik
4) Mesin Gerinda
5) Bike Lift
6) Ragum
7) Kunci Pas &Kunci Ring
8) Feeler Gauge
9) Tang
10) Obeng
11) Kunci Allen
12) Palu

2.2 Nama Bagian Dan Fungsi :

6
- CVT fungsinya :
Komponen pegas dari CVT ini memiliki ukuran besar dan letaknya di
bagian puli belakang komponen CVT. Fungsi per CVT yang utama adalah
untuk mengatur reduksi atau perbandingan gigi. Secara lengkap
per CVT inilah yang mengatur tingkat kerenggangan dari sliding sheave
atau puli belakang.
3 Komponen CVT Motor Matik Yang Perlu Dicek Secara Rutin
1. Roller. Roller adalah salah satu komponen yang ada di dalam CVT. ...
2. 2. V-belt. V-belt merupakan sebuah komponen motor matic yang terbuat
dari karet khusus. ...
3. Kampas Kopling

- Filter Udara Fungsinya :


Sesuai dengan namanya, filter udara memiliki fungsi untuk
menyaring udara yang masuk ke dalam ruang bakar. Udara yang
digunakan dalam proses pembakaran harus benar-benar bersih sehingga
tidak menyumbat sistem injeksi atau karburator. Oleh karena itulah filter
udara tidak boleh dilepas dari mesin mobil atau motor.
Setidaknya ada tiga jenis filter udara yang beredar di pasaran, yakni
Urithane Foam (Busa), Dry Paper (Bahan sejenis kertas), dan Viscous
Paper (Bahan sejenis kertas berlapis oli).

- Oli mesin pada sepeda


motor fungsinya :
Sistem pelumasan memang sangat erat dengan penggunaan oli.
Sebenarnya fungsi utama sistem pelumasan adalah mengurangi gesekan.
Selain itu juga untuk mencegah terjadi masalah keausan pada mesin.
Tanpa ada sistem pelumasan yang baik, komponen-komponen yang ada
di dalam mobil pasti tidak akan bekerja maksimal.

Agar tidak salah mengganti oli, ada baiknya Anda memahami jenis-jenis
oli terlebih dahulu.
• Oli Mesin.
• 2. Oli Transmisi.
• 3. Oli Gardan.
• 4. Oli Rem.
• Oli Power Steering.

2.3 Keselamatan Kerja :


1) Helm Keselamatan
2) Sabuk dan tali keselamatan
3) Sepatu BOOT
4) Masker
5) Kaca Mata Pengaman
6) Sarung Tangan
7
7) Pelndung Wajah
8) Pelampun

8
BAB 3

PELAPORAN

A. CARA MEMBUKA BAK CVT Langkah – Langkah


3.1 Pembongkaran :

1. Langkah pertama buka cover cvt


menggunakan kunci shock 8
2. Langkah kedua buka pulley primer
menggunakan kunci ring /kunci shock
22,bagian dalam pulley ditahan pakai
baut ukuran 8*120 mm
3. Langkah ketiga lepaskan face drive
dan face comp.
4. Langkah keempat buka mur driven
pulley(pulley belakang) dengan
menggunakan kunci shock 19 dan alat
penahan pulley

5. Langkah kelima buka


outer comp clutch dan
kendorkan mur kopling
jangan sampai
lepas,menggunakan kunci
mur kopling 39 dan ditahan
pakai alat penahan pulley

9
6. Langkah keenam lepas pulley
sekender dan belt. tahan per kopling
dengan alat penahan per kopling lalu
buka mur kopling pakai tangan tidak
perlu pakai kunci karena sebelumnya
sudah dikendorkan dilangkah kelima.

7. Setelah semua komponen cvt sudah


dibuka lalu dibersihkan satu
persatu,untuk permukaan pulley yang
bersinggungan dengan belt,kopling dan
rumah kopling jangan dibersihkan pakai
bensin cukup dibersikan dgn lap kering
yg bersih.

CARA MEBUKA FILTER UDARA :

Langkah-Langkah
Pembongkaran :
1.
epas penutup box saringan
dengan membuka semua
sekrup menggunakan obeng.
10

9
2. Keluarkan element air filter dari dalam box.

3.2 Memasang Dan Menyetel

3. Saat membersihkan jangan terlalu


keras karena bisa saja merusak
filter. Bersihkan secara berlahan sampai
debu tidak keluar dari filter.

4. Terakhir pasangkan kembali filter ke


box dengan arah seperti awal. Jangan
lupa untuk mengencangkan semua
sekrup box.

10
LANGKAH GANTI OLI :

1. ambil kunci 12 tersebut dan cari baut


buang dibawah tutup masuk oli sebelah
kanan (baut 12).
2. jika sudah terbuka, buka tutup masuk oli
agar oli lebih cepat tiris, setelah tiris pasang kembali baut buangnya sampai kencang.

3.3 Pergantian Oli Baru

3. Untuk memasang baut buang kembali


diharapkan pakai tangan terlebih dahulu
jangan langsung pakai kunci dikhawatirkan
selek/aus.
4. Setelah terpasang, tuangkan oli sampai
penuh, penuh dalam artian sesuai stick olinya kan ada batas fullnya. Kemdian pasang
kembali tutup oli mesin sampai kencang agar oli tidak rembes.

10
BAB 4

PENUTUP & KESIMPULAN


4.1 Selama mengikuti PKL saya merasakan kebersamaan dan solidaritas
terhadap karyawan maupun teknisi yang selalu membimbing saya, sehingga saya
banyak belajar dan mendapat pengalaman dalam hal teknik bisnissepeda motor.
Selain itu saya bisa mengenal lebih awal lingkungan sosial yang berlaku di dunia
kerja sehingga meningkatkan rasa percaya diri untuk berkomunikasi kepada
masyarakat.
4.2 Saran-Saran : Saya menyarankan agar para teknisi tetap menjaga dan
meningkatkan kedisiplinan dalam bekerja, serta menjaga dan merawat alat bengkel
dengan baik sehingga bisa berumur panjang atau awet. Dan kepada pihak sekolah
saya menyarankan agar guru pembimbing harus sering mengontrol siswa-siswi
dalam melaksanakan kegiatan PKL.

11
DAFTAR PUSTAKA
Muhammad Daniel. Badung, 2005 Telah Menulis : Pembuatan
Laporan Tentang Praktik Kerja Lapangan kelas XI SMKN 1 DENPASAR.
Yang Berisi Tentang Perawatan berkala pada sistem transmisi otomotis
atau CVT sepeda motor, Perawatan Filter Udara, Pergantian Oli pada
sepeda motor.

11

Anda mungkin juga menyukai