Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA SELATAN

DINAS PENDIDIKAN
SUB RAYON 08
SMK KOTA PALEMBANG
Jalan Panca Usaha Lr. Mufakat Kelurahan 5 Ulu Palembang Telp.0711-5620536
Email :Info@smkn8plg.sch.id Website : smkn8plg.sch.id

Palembang, Agustus 2020

Nomor : 421.3/800-248/DISDIK.SS/SMKN8/2020
Lampiran :-
Hal : Undangan In House Trainning

Kepada Yth.
Bapak/Ibu Dewan Guru
SMK YWKA, SMK Gama 3, dan SMK Pelita
di Lingkungan Sub Rayon 08 SMKN 8 Palembang
Di-
Tempat

Dengan Hormat,
Dalam rangka meningkatkan kompetensi Guru dan tenaga kependidikan dalam mempersiapkan
bahan ajar digital dengan ini Sub Rayon 08 akan melaksanakan kegiatan “In House Trainning
Transformasi Digital dalam menunjang pembelajaran jarak jauh (PJJ) pada massa Pandemi
Covid-19 di Era New Normal”.
Adapun Kegiatan yang dimaksud akan dilaksanakan pada:
Hari : Rabu - Kamis
Tanggal : 12 S/D 13 Agustus 2020
Pukul : 07.30 S/D 16.00 WIB
Tempat : SMK Negeri 8 Palembang
Jl. Panca Usaha Lrg. Mufakat Kel. 5 Ulu Palembang 30137 Provinsi
Sumater Selatan
Sehubungan hal tersebut di atas, maka dengan ini saya selaku Ketua Sub Rayon 08 Palembang
mengundang Bapak/Ibu anggota Sub Rayon 08 Palembang sebagai peserta In House Trainning
(IHT), untuk dapat mengikuti kegiatan tersebut.

Demikianlah surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan
terima kasih.

Palembang, Agustus 2020


Mengetahui,
Ketua Sub Rayon 08 Palembang

Drs. Ropik, M.Si.


Pembina TK.I
NIP. 196312111988031006
Tembusan
- Dinas Pendidikan Prov. SumSel
- Korwas
- Pengawas Pembina
- Arsip
PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA SELATAN
DINAS PENDIDIKAN
SUB RAYON 08
SMK KOTA PALEMBANG
Jalan Panca Usaha Lr. Mufakat Kelurahan 5 Ulu Palembang Telp.0711-5620536
Email :Info@smkn8plg.sch.id Website : smkn8plg.sch.id

JADWAL ACARA IN HOUSE TRAINNING


“TRANSFORMASI DIGITAL DALAM MENUNJANG PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ)
PADA MASSA PANDEMI COVID-19 DI ERA NEW NORMAL”

HARI / TANGGAL FASILITATOR /


NO MATERI MODERATOR
KEGIATAN INSTRUKTUR
1 Hari Pertama
Rabu, 12 Agustus 2020
07.30 – 08.00 WIB - Regrestrasi Panitia
08.00 – 09.00 WIB - Pembukaan /Pengarahan Pembina
- Coffee Break
09.00 – 09.15 WIB
09.15 – 11.00 WIB
11.00 – 12.00 WIB
12.00 – 13.00 WIB
13.00 – 14.30 WIB
14.30 – 16.00 WIB
2

Anda mungkin juga menyukai