Anda di halaman 1dari 2

1 MUSYAWARAH KERJA KEPALA SEKOLAH

MKKS-SMK SWASTA
KABUPATEN MALANG
Sekretariat : SMK MUHAMMADIYAH 1 KEPANJEN KAB. MALANG
Jl. KH. Ahmad Dahlan No. 34 Kepanjen Kab. Malang 65163

No. : 051/MKKS-SMKS/A-30/08/2022 Malang, 4 Agustus 2022


Lamp : 1 exp.
Sifat : Penting
Hal : Undangan Workshop OS

Kepada
Yth. : Bapak/ibu Kepala SMK Swasta
Kabupaten Malang
Di Tempat

Assalamualaikum Wr Wb
Puji Syukur Alhamdulillah selayaknya senantiasa kehadirat Alloh SWT., atas segala nikmat
dan karunia-Nya, semoga kita senantiasa menjadi orang-orang yang amanah dan selalu
dalam lindungan dan pertolongan Alloh SWT.

Dengan ini Pengurus MKKS SMK Swasta Kab. Malang mengharap dengan hormat
kesediaan bapak/ibu Kepala Sekolah untuk mengirimkan Operator Sekolah dalam
kegiatan workshop dengan tema “Peningkatan akurasi data Dapodik menyongsong
cut off PIP, BOS BPOPP dan Tunjangan Profesi Guru” yang akan dilaksanakan pada:
Hari : Kamis - Jumat
Tanggal : 11 – 12 Agustus 2022
Pembukaan : 08.00 WIB. registrasi dimulai pukul : 07.00 WIB
Tempat : Hotel Purnama, Batu
Acara : Workshop Operator Sekolah, SMK Kabupaten Malang
Kontribusi : Rp. 375.000, untuk 1 org Operator
(Setiap peserta mendapatkan kaos untuk kegiatan outbound.)
Link Kesediaan hadir : https://bit.ly/Workshop_OS
Catatan:
1. Harap membawa laptop dan kabel keler.
2. Membawa data peserta didik baru dan pembagian jam mengajar guru.

Demikian Surat Undangan ini dibuat, atas perhatian, dan kerjasamanya, kami sampaikan banyak
terima kasih. Semoga segala urusan kita selalu dimudahkan dan mendapat bimbingan serta
ridlo Allah SWT. Amiin.

Wassalamualaikum Wr. Wb.


PENGURUS MKKS SMK SWASTA
KABUPATEN MALANG
Ketua, Sekretaris,

RUDI WIDIANTO, M.Pd. KHOTIBUL UMAM


MUSYAWARAH KERJA KEPALA SEKOLAH
MKKS-SMK SWASTA
KABUPATEN MALANG
Sekretariat : SMK MUHAMMADIYAH 1 KEPANJEN KAB. MALANG
Jl. KH. Ahmad Dahlan No. 34 Kepanjen Kab. Malang 65163

AGENDA KEGIATAN
WORKSHOP OPERATOR SEKOLAH

HARI/ PENANGGUNG
PUKUL KEGIATAN
TANGGAL JAWAB
Kamis 11 07.00 – 08.00 Registrasi Peserta Panitia
Agustus 2022 08.00 – 09.30 Pembukaan Kegiatan
1. Menyanyikan lagu Indonesia Raya Panitia
2. Sambutan Ketua MKKS SMK Rudi Widianto, M.Pd.
3. Sambutan Pembukaan Kegiatan Kepala Cabang Dinas
4. Do’a
09.30 – 10.00 Coffe break
10.00 – 12.00 Meteri 1: Dapodik 2023a + IKM Ferik Dhika Maulana,
S.Kom
12.00 – 13.00 ISOMA
13.00 – 14.00 Materi 2 : Verval Peserta Didik (PIP Ferik Dhika Maulana,
dan BOS) S.Kom
14.00 – 15.30 Materi 3 : Verval, Tarik, Edit, PTK Rulli Yulian Nursobah,
S.Kom
15.30 – 17.00 Materi 4 ; Info GTK Rulli Yulian Nursobah,
S.Kom

Jumat, 12 08.00 – 09.30 Outbond Activity Tim Outbound


Agustus 2022 09.30 – 10.00 Coffe break
10.00 – 11.00 Penutupan Panitia

Anda mungkin juga menyukai