Anda di halaman 1dari 5

Nama : Hana Dita Paramita

NIM : 10221017
Tugas Eksposisi Kitab

Eksposisi Galatia 1:1-5

1. Riset Situasi Surat Galatia


Surat ini ditulis oleh Rasul Paulus, ditulis bagi orang-orang yg bertobat karena
pekerjaan Paulus, tapi sekarang mereka dalam bahaya besar karena ada orang-
orang memutarbalikkan kebenaran Injil tentang kemerdekaan Kristen,
bertentangan dengan ajaran Paulus, dengan peraturan-peraturan yg telah disahkan
orang Yahudi. Di antara peraturan ini, sunat menduduki tempat terpenting; dalam
peraturan itu juga termasuk perhatian akan penanggalan Yahudi dan ketentuan
makanan yg diperbolehkan. Jemaat-jemaat Galatia ternyata telah dikunjungi
orang-orang Yahudi yg berusaha membuat anggota jemaat-jemaat itu meragukan
status kerasulan Paulus. Mereka mengajarkan bahwa untuk mencapai
keselamatan, maka iman kepada Kristus seperti diajarkan Paulus, memerlukan
keharusan sunat dan penyesuaian diri kepada peraturan-peraturan Yahudi lainnya.
Begitu berita ini tiba pada Paulus, segera ia menulis surat ini karena teramat
penting menyatakan, bahwa ajaran yg mencampuradukkan anugerah dengan
hukum Taurat adalah salah ajaran atau injil yg lain daripada Injil yg ia beritakan
kepada mereka dalam Nama Kristus; injil yg lain demikian sama sekali bukanlah
Injil dan Paulus menghimbau para pembacanya untuk berdiri dalam kemerdekaan
yg baru diperoleh itu, dan jangan menaruh tengkuk mereka kembali di bawah
perhambaan.

2. Tentukan Konteks Literatur


a. Jenis Literatur
Jenis literatur dalam Galatia 1:1-5 ini adalah berbentuk Eksposisi. Karena
di dalam bagian ini Paulus memberikan pemahaman kepada jemaat di
Galatia.
b. Posisi di Dalam Kitab
Surat Paulus kepada Jemaat Kristen di Galatia 1:1-5 ini ada pada posisi
3. Analisa Perikop Alkitab
a. Menuliskan Perikop Alkitab dalam Unit Yang Lebih Kecil
Galatia 1:1-5
1) 1:1 Dari Paulus, seorang rasul,
2) Bukan karena manusia, juga bukan oleh seorang manusia,
3) Melainkan oleh Yesus Kristus
4) dan Allah, Bapa,
5) yang telah membangkitkan Dia dari antara orang mati
6) 1:2 dan dari semua saudara yang ada bersama-sama dengan aku
7) Kepada jemaat-jemaat di Galatia
8) 1:3 kasih karunia menyertai kamu
9) dan damai sejahtera dari Allah, Bapa kita, dan dari Tuhan Yesus
Kristus
10) 1:4 yang telah menyerahkan diri-Nya
11) Karena dosa-dosa kita,
12) Untuk melepaskan kita dari dunia jahat yang sekarang ini
13) Menurut kehendak Allah dan Bapa kita
14) 1:5 Bagi-Nyalah kemuliaan selama-lamanya!
15) Amin

b. Menandai Indokator Arti Yang Penting


1) Hal-hal yang mengindikasikan hubungan antara orang, benda,
peristiwa dan sifat. Hal ini dapat terkait satu dengan yang lainnya:
a) Arti yang serupa: “bukan karena manusia” dan “bukan oleh
seorang manusia” ayat 1.
2) Hal-hal yang mengindikasikan ciri khas gaya bahasa, misalnya
pengulangan dalam bentuk atau makna:
Oleh Yesus Kristus dan Allah, Bapa A
Yang telah membangkitkan Dia dari antara orang mati B
Dari Allah, Bapa kita, dan dari Tuhan Yesus Kristus, A
Yang telah menyerahkan diri-Nya karena dosa-dosa kita B
c. Menjelaskan Kata-Kata dan Frasa
Rasul Berarti orang yang diutus
Bukan karena Paulus diutus menjadi rasul bukan karena
manusia, juga diperintah oleh manusia, melainkan oleh Tuhan
bukan oleh sendiri
seorang manusia
Oleh Yesus Paulus menjadi rasul karena Tuhan Yesus memilih
Kristus Allah, dia untuk menjadi alat-Nya
Bapa,
Yang telah
membangkitkan
Dia dari antara
orang mati

dan dari semua Paulus menyampaikan salam dari orang-orang yang


saudara yang bersama-sama dengan dia kepada jemaat di Galatia
ada bersama-
sama dengan
aku
Kepada jemaat- Salam Paulus ditujukan kepada jemaat di Galatia
jemaat di
Galatia
kasih karunia Paulus memberkati dan berdoa bagi jemaat Kristen
menyertai kamu di Galatia agar anugrah Ilahi dari Allah, Bapa kita,
dan damai dan dari Tuhan Yesus Kristus menyertai jemaat
sejahtera dari Kristen di sana
Allah, Bapa
kita, dan dari
Tuhan Yesus
Kristus

yang telah Yesus menyerahkan diri-Nya sebagai tindakan


menyerahkan sukarela
diri-Nya
Karena dosa- Penyerah diri Yesus sebagai penebusan atas dosa
dosa kita, manusia, dan melepaskan manusia dari kematian
Untuk kekal akibat dari dosa.
melepaskan kita
dari dunia jahat
yang sekarang
ini

Menurut Kristus melakukan karya penyelamatan bertindak


kehendak Allah sesuai dengan kehendak dari Bapa
dan Bapa kita

Bagi-Nyalah Segala pujian hanya bagi Tuhan saja sampai


kemuliaan selama-lamanya.
selama-
lamanya! Amin

d. Menentukan Struktur Arti (Kerangka)

1) 1:1 Dari Paulus, seorang rasul,


2) Bukan karena manusia, juga bukan oleh seorang manusia,
3) Melainkan oleh Yesus Kristus
4) dan Allah, Bapa,
5) yang telah membangkitkan Dia dari antara orang mati
6) 1:2 dan dari semua saudara yang ada bersama-sama dengan aku
7) Kepada jemaat-jemaat di Galatia
8) 1:3 kasih karunia menyertai kamu
9) dan damai sejahtera dari Allah, Bapa kita, dan dari Tuhan Yesus Kristus
10) 1:4 yang telah menyerahkan diri-Nya
11) Karena dosa-dosa kita,
12) Untuk melepaskan kita dari dunia jahat yang sekarang ini
13) Menurut kehendak Allah dan Bapa kita
14) 1:5 Bagi-Nyalah kemuliaan selama-lamanya!
15) Amin
Kuasa di dalam Pelayanan

Dengan kuasa Tuhan seseorang dapat melayani


1. 1:1
Dari Paulus, seorang rasul,
2. Bukan karena manusia, juga bukan oleh seorang manusia,
3. Melainkan oleh Yesus Kristus
4. dan Allah, Bapa,
5. yang telah membangkitkan Dia dari antara orang mati
6. 1:2
dan dari semua saudara yang ada bersama-sama dengan aku
7. Kepada jemaat-jemaat di Galatia
8. 1:3
kasih karunia menyertai kamu
9. dan damai sejahtera dari Allah, Bapa kita, dan dari Tuhan Yesus
Kristus

Dengan kuasa Tuhan seseorang dapat dilepaskan dari dosa


10. 1:4 yang telah menyerahkan diri-Nya
11. Karena dosa-dosa kita,
12. Untuk melepaskan kita dari dunia jahat yang sekarang ini
13. Menurut kehendak Allah dan Bapa kita

Seseorang yang diberi kuasa atau kepercayaan untuk melayani


dan orang-orang yang telah ditebus senantiasa memuliakan
Tuhan
14. Bagi-Nyalah kemuliaan selama-lamanya!
15. Amin
e. Menyimpulkan dan Meringkas Pesan Kepada Penerima Asli
Orang Kristen di Galatia diberikan pemahaman oleh Paulus supaya tidak
terpengaruh oleh ajaran-ajaran di luar Injil Kristus, supaya mereka
beroleh anugerah Ilahi dari Allah Bapa.
4. Kaitkan Pesan Dengan Kerangka Alkitab dan Teologia Yang Lebih Luas
Pesan Galatia 1:1-5 sebagaimana diringkas di bawah langkah 3.5. adalah
KONSISTEN dengan pesan Alkitab secara keseluruhan.
a. Seorang rasul, bukan karena manusia juga bukan Roma 1:1
oleh seorang manusia 1 Korintus 1:1
b. Yang telah menerahkan diri-Nya karena dosa-dosa Matius 20:28
kita
c. Bagi-Nyalah kemuliaan selama-lamanya! Roma 16:24
5. Baca Penafsiran-Penafsiran Orang Lain
Pesan Kepada Penerima Asli (HERMENEUTIK)
Perikop ini (Galatia 1:1-5) ditujukan kepada orang-orang percaya di Galatia.
Namun demikian, pesannya adalah UNIVERSAL. Pesan ini berisi
KEMUTLAKAN yang dapat diaplikasikan kepada umat manusia sepanjang
masa.

Anda mungkin juga menyukai