Anda di halaman 1dari 1
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEUANGAN POLITEKNIK KEUANGAN NEGARA STAN LIALAN BINTARO UTAMA SEKTOR VBINTARO JAYA, TANGERANG SELATAN 15222 TTELEPON(O2!)~ 736105458; FAKSIMILE(021)~ 7351655, SITUS wi etn acid Nomor : $-016/PPK/054/2022 24 Mei 2022 Lampiran —_: 1 (satu) surat Hal : Izin Mobilisasi Tanah Buangan Pembangunan Gedung dari Kampus PKN STAN Menuju Lokasi Akhir Yth. Ir. Beta Iriawan Vila Japos Blok N1 No 16 Peninggilan Ciledug Tangerang Bersama ini kami memberi izin kepada : Nama : Ir, Beta Iriawan Alamat__: Vila Japos Blok N1 No 16 Peninggilan Ciledug Tangerang No KTP : 3174022806610003 Dalam hal ini disebut Pelaksana Untuk mengeluarkan tanah buangan pembangunan Gedung Pendidikan PKN STAN menuju lokasi akhir, dengan ketentuan dan tanggung jawab sebagai berikut : 1. Objek materi tanah adalah tanah gundukan sisa buangan Pembangunan Gedung Pendidikan PKN STAN. 2. Pelaksana menyediakan sendiri seluruh peralatan, alat angkut dan tenaga kerja dan bertanggung jawab atas mobilisasi masuk dan keluar beserta kemanan dan ketertibannya. 3. Area objek materi tanah harus rata dan bersih kembali dari gundukan tanah dan materi diatasnya. 4, Rute armada dalam kampus PKN STAN harus tetap terjaga bersih dari sisa dan ceceran tanah. 5. Pelaksana bertanggung jawab secara mandiri atas kebersihan rute armada dari ceceran tanah diluar Kampus PKN STAN. 6. Segala izin, retribusi dan/atau akibat lainnya yang tidak diinginkan dalam mobilisasi materi tanah adalah menjadi tanggung jawab Pelaksana. Demikian surat izin ini kami keluarkan dan dapat digunakan sebagai surat jalan untuk dapat digunakan sebagaimana mestinya dengan penuh rasa tanggung jawab Pejabat Pembuat Komimen Pratin NIP 19730405 199403 1 002 Tembusan 1. Direktur PN STAN; 2. PT Hutama Karya Tbk. (Divisi Gedung); 3. PT Saranabudi Prakarsaripta.

Anda mungkin juga menyukai