Anda di halaman 1dari 11

A.

Profil Sekolah

1. Identitas Sekolah
1 Nama Sekolah : SMK NEGERI 1 BANGKINANG
2 NPSN : 10400262
3 Jenjang Pendidikan : SMK
:
4 Status Sekolah Negeri
5 Alamat Sekolah : Jl. Tuanku Tambusai
RT / RW : 6 / 12
Kode Pos : 28412
Kelurahan : Ridan Permai
Kecamatan : Kec. Bangkinang Kota
Kabupaten/Kota : Kab. Kampar
Provinsi : Prov. Riau
:
Negara Indonesia
6 Posisi Geografis : 0,3163 Lintang
101,0353 Bujur
3. Data Pelengkap              

16
7 SK Pendirian Sekolah : 420/Dikpora-BP/2010/1266
:
8 Tanggal SK Pendirian 1995-01-02
9 Status Kepemilikan : Pemerintah Daerah
10 SK Izin Operasional : 420/Dikpora-BP/2010/1266
11 Tgl SK Izin Operasional : 1995-01-02
12 Kebutuhan Khusus Dilayani :  
13 Nomor Rekening : 1093800100
14 Nama Bank : BPD RIAU...
15 Cabang KCP/Unit : BPD RIAU CABANG BANGKINANG...
16 Rekening Atas Nama : SMKN1BANGKINANG...
17 MBS : Ya
18 Memungut Iuran : Tidak
19 Nominal/siswa : 0
20 Nama Wajib Pajak : SMKN 1 BANGKINANG
21 NPWP : 008922122221000
3. Kontak Sekolah
20 Nomor Telepon : 076221313
:
21 Nomor Fax 076221310
22 Email : smkn1_bkn@yahoo.com
:
23 Website http://smkn1bangkinang.sch.id
4. Data Periodik
24 Waktu Penyelenggaraan : Sehari Penuh/5 hari
25 Bersedia Menerima Bos? : Ya
26 Sertifikasi ISO : 9001:2008
27 Sumber Listrik : PLN
28 Daya Listrik (watt) : 12000
29 Akses Internet : Telkom Speedy
30 Akses Internet Alternatif : Telkom Speedy
5. Sanitasi
Sustainable Development Goals
(SDG)
31 Sumber air : Sumur terlindungi
32 Sumber air minum : Air kemasan
33 Kecukupan air bersih : Cukup sepanjang waktu
Sekolah menyediakan jamban
yang dilengkapi dengan fasilitas
34 : Tidak
pendukung untuk digunakan
oleh siswa berkebutuhan khusus
35 Tipe jamban : Leher angsa (toilet duduk/jongkok)

17
Sekolah menyediakan pembalut
36 : Tidak ada
cadangan
Jumlah hari dalam seminggu
37 siswa mengikuti kegiatan cuci : Tidak pernah
tangan berkelompok
38 Jumlah tempat cuci tangan : 7
Jumlah tempat cuci tangan
39 : 2
rusak
Apakah sabun dan air mengalir
40 : Ya
pada tempat cuci tangan
Sekolah memiiki saluran
Ada saluran pembuangan air limbah ke tangki septik
41 pembuangan air limbah dari :
atau IPAL
jamban
Sekolah pernah menguras
tangki septik dalam 3 hingga 5
42 : Ya
tahun terakhir dengan
truk/motor sedot tinja
Stratifikasi UKS :  
Sekolah memiliki selokan untuk
43 : Ya
menghindari genangan air
Sekolah menyediakan tempat
sampah di setiap ruang kelas
44 : Ya
(Sesuai permendikbud tentang
standar sarpras)

Sekolah menyediakan tempat


45 sampah tertutup di setiap unit : Ya
jamban perempuan

46 Sekolah menyediakan cermin di : Tidak


setiap unit jamban perempuan
Sekolah memiliki tempat
47 pembuangan sampah sementara : Ya
(TPS) yang tertutup
Sampah dari tempat
48 pembuangan sampah sementara : Ya
diangkut secara rutin
Ada perencanaan dan
penganggaran untuk kegiatan
49 : Ya
pemeliharaan dan perawatan
sanitasi sekolah
Ada kegiatan rutin untuk
melibatkan siswa untuk
50 : Tidak
memelihara dan merawat
fasilitas sanitasi di sekolah

: ✓
Ada kemitraan dengan pihak Ada, dengan pemerintah daerah
51
luar untuk sanitasi sekolah   Ada, dengan perusahaan swasta
  Ada, dengan puskesmas

18
  Ada, dengan lembaga non-pemerintah
Jamban laki- Jamban
52 :
Jumlah jamban dapat digunakan laki perempuan Jamban bersama
5 5 2
Jumlah jamban tidak dapat Jamban laki- Jamban
53 :
digunakan laki perempuan Jamban bersama
2 2 0
Sekolah memiliki kegiatan dan media komunikasi, informasi dan edukasi (KIE) tentang
sanitasi sekolah
Kegiatan dan Media Komunikasi, Informasi dan
Edukasi (KIE)
Variabel
Ruang Ruang
Guru Toilet Selasar Kantin
  Kelas UKS
53 Cuci tangan pakai sabun ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓
54 Kebersihan dan kesehatan            
55 Pemeliharaan dan perawatan toilet ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓
56 Keamanan pangan ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓
57 Ayo minum air ✓ ✓ ✓ ✓ ✓ ✓

SMK Negeri 1 Bangkinang adalah SMK Pusat Kunggulan (SMK PK) yang berada
di Kabupaten Kampar, tepatnya pada ibu kota kabupaten yaitu Bangkinang Kota. SMK N
1 Bangkinang Merupakan sekolah Negeri yang terbesar di Kabupaten Kampar dengan
jumlah Rombel 44 Rombel, 10 Kompetensi Keahlian dan Jumlah siswa sebanyak 1500
orang, dan Tenaga Pendidik dan tenaga Kependidikan sebanyak 139 Orang.
SMK Negeri 1 Bangkinang memiliki 5 bidang keahlian yaitu:
1. Teknologi Konstruksi Dan Properti
2. Energi Dan Pertambangan
3. Teknologi Manufaktur Dan Rekayasa
4. Teknologi Informasi
5. Seni Dan Ekonomi Kreatif

8 Program Keahlian yaitu:


1. Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan
2. Teknik Ketenagalistrikan
3. Teknik Elektronika
4. Teknik Mesin
5. Teknik Otomotif
6. Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim
7. Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi
8. Animasi

19
dan 10 Konsentrasi Keahlian yang terdiri dari:
1. Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan
2. Teknik Instalasi Tenaga Listrik
3. Teknik Pendingin dan Tata Udara
4. Teknik Audio Video
5. Teknik Pemesinan
6. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
7. Teknik dan Bisnis Sepeda Motor
8. Rekayasa Perangkat Lunak
9. Teknik Komputer dan Jaringan
10. Multimedia

a. Visi dan Misi Sekolah


Visi SMK Negeri 1 Bangkinang

“ Terwujudnya SMK yang menjadi pusat pelatihan keterampilan di Kabupaten


Kampar yang berwawasan lingkungan dan tumbuh menjadi sekolah menengah
kejuruan yang berproduktifitas tinggi menjadi sekolah berstandar nasional dan
internasional “

Misi SMK Negeri 1 Bangkinang


1. Mempersiapkan calon tenaga kerja yang memiliki pengetahuan dan keterampilan,
teknologi, berdisiplin dan etos kerja tinggi dilandasi dengan iman dan taqwa
kepada Tuhan Yang Maha Esa
2. Menjalin hubungan dengan dunia usaha dan dunia industri berstandar nasional dan
internasional untuk penempatan siswa Praktik Kerja Lapangan (PKL) dan tamatan.
3. Mewujudkan lingkungan sekolah yang bersih, sehat, indah dan nyaman

Tujuan SMK Negeri 1 Bangkinang adalah :


1. Menyiapkan siswa untuk memasuki lapangan kerja serta mengembangkan sikap
profesional
2. Menyiapkan siswa agar mampu memilih karir dan mampu mengembangkan diri

20
3. Menyiapkan siswa menjadi tenaga kerja tingkat menengah untuk mengisi
kebutuhan dunia usaha dan dunia industri pada masa sekarang dan masa yang
akan datang
4. Menyiapkan siswa agar menjadi warga negara yang produktif, adaptif dan
kreatif.

Kekuatan dan Kelemahan SMK N 1 Bangkinang dilihat dari 8 Standar Nasional


Pendidikan (SNP)
1. Standar isi;
Kekuatan
a. Memiliki Kurikulum Operasional Sekolah (KOS) SMK Pusat Keunggulan
b. Memiliki  kurikulum/KTSP  dan Kurikulum SMK Tahun 2013
c. Tersedianya institusi pasangan
d. Adanya CP disetiap Materi Pembeljaran
e. Adanya SK-KD dari setiap materi yang diajarkan

Kelemahan
a. Cakupan Muatan Kurikulum dalam Pemenuhan Standar Isi belum sesuai dalam
tuntutan SNP
b. Belum semua guru paham kurikulum terbaru dan pembuatan administrasi guru yang
benar dan lengkap
c. Belum Adanya kurikulum implementatif

2. Standar proses;
Kekuatan
a. Jadwal terencana dengan baik
b. Tersedianya perangkat KBM
c. Adanya pelayanan BK untuk peserta didik

Kelemahan
a. Metode mengajar guru kurang bervariasi /PAIKEM
b. Belum semua guru membuat administrasi guru secara benar dan lengkap

21
c. Administrasi pelayanan guru BK masih kurang optimal
d. Media pembelajaran/peraga yang dibuat guru masih minim

3. standar kompetensi lulusan;


Kekuatan
a. Adanya kegiatan ekstrakulikuler sebagai wadah bakat dan minat siswa
b. Adanya tata tertib sekolah
c. Adanya pembagian guru piket dan BP dalam menegakkan tata tertib sekolah
d. Diberlakukannya sanksi dengan sistem point dalam menegakkan tata tertib sekolah
e. Tuntutan kurikulum untuk pekerjaan di DU/DI
f. Terjalinnya hubungan kerjasama dengan DU/DI
g. Terselenggaranya Uji Kompetensi
h. Adanya sertifikasi kompetensi
i. Adanya guru yang menjadi assesor
j. Adanya struktur kepengurusan Komite Sekolah

Kelemahan
a. Adanya siswa yang diterima tidak sesuai pilihannya
b. Pelaksanaan kegiatan ekstrakulikuler tertentu kurang konsisten
c. Kemampuan siswa berkomunikasi bahasa asing kurang
d. Masih kurangnya kedisiplinan siswa dalam menaati tata tertib
e. Pelaksanaan pemberian sanksi kurang optimal
f. Masih adanya guru yang belum memberikan teladan
g. Masih ada guru piket yang tidak melaksanakan tugasnya
h. Penjaringan dan pemanfaatan Institusi Pasangan kurang optimal
i. Sebagian Institusi Pasangan belum memahami pelaksanaan Prakerin
j. Peran Institusi Pasangan dalam pemasaran tamatan masih kurang
k. Keterserapan tamatan di DU/DI belum memadai
l. Belum semua DU/DI bersedia sebagai tempat pelaksanaan Uji Kompetensi
m. Sebagian DU/DI belum menghargai sertifikat Uji Kompetensi
n. Peran Komite sekolah belum optimal
o. Peran BKK belum optimal dalam pemasaran tamatan

22
p. Belum Adanya penunjukan sekolah sebagai TUK program keahlian

4. standar pendidik dan tenaga kependidikan;


Kekuatan
a. Sebagian besar guru berpendidikan S1, S2
b. Sebagian besar guru mempunyai sertifikat diklat keahlian
c. Guru mengajar sesuai dengan kompetensi yang dimiliki
d. Memiliki Assesor

Kelemahan
a. Sebagian besar guru apatis dalam mengembangkan diri
b. Jumlah tenaga kependidikan masih kurang
c. Kurangnya kesempatan untuk mengikuti latihan assesor
d. Sebagian besar guru belum mengikuti Magang Guru

5. standar sarana dan prasarana;


Kekuatan
a. Tersedianya gedung sekolah dan ruang belajar yang memadahi
b. Memiliki bengkel praktrek
c. Tersedianya ruang praktik
d. Lokasi sekolah berada di tengah kota sehingga mudah dijangkau
e. Adanya fasilitas kebersihan lingkungan sekolah
Kelemahan
a. Fasilitas dan ruang praktik kurang memadai
b. Adanya warga yang kurang peduli terhadap Kebersihan
c. Kurangnya kepedulian dari warga sekolah terhadap lingkungan sehat dan bersih
d. Kurangnya pemeliharaan lingkungan sekolah yang sehat dan bersih

6. standar pengelolaan;
Kekuatan
a. Adanya visi-misi  sekolah yang memberi arah  yang jelas dan sebagai acuan dalam
menyusun program kegiatan.

23
b. Adanya struktur organisasi dan uraian tugas unsur-unsur organisasi yang
memberikan wewenang dan tanggung jawab secara jelas
c. Adanya RKAS/RAPBS yang selalu disusun setiap tahun untuk rencana realisasi
kegiatan.
d. Adanya kerja sama  dengan industri d/ institusi dalam negeri

Kelemahan
a. Belum semua warga sekolah memahami tugas pokok dan fungsi struktur organisasi
b. Masih adanya warga sekolah yang kurang memahami dan kurang konsisten dalam
melaksanakan tugas sesuai dengan uraian tugas.
c. Program kerja sekolah belum terealisasi secara maksimal karena kurang lancarnya
pendanaan kegiatan.
d. Masih ada warga sekolah yang bekerja belum konsisten sesuai mekanisme kerja 
(SOP dan IK)
7. standar pembiayaan;
Kekuatan
a. Memiliki RKAS/RAPBS setiap tahun
b. Tersedianya SDM yang memiliki jiwa wirausaha
c. Adanya kerja sama dengan DU/DI
d. Adanya modal usaha

Kelemahan
a. Terjadinya perubahan RKAS/RAPBS dalam perjalanan pelaksanaan kegiatan
b. Sosialisasi RKAS/RAPBS masih kurang
c. Belum adanya Unit Produksi
d. Masih kurangnya pengembangan usaha

8. standar penilaian pendidikan.


Kekuatan
a. Adanya penetapan KKM pada setiap mata pelajaran
b. Adanya penilaian peserta didik yang direncanakan dan dilakukan oleh guru

24
c. Adanya penilaian  hasil belajar yang dijadwalkan oleh sekolah (Ulangan Tengan
Semester , Ulangan Akhir Semester , Ujian Sekolah, dan Ujian Nasional)
d. Adanya UKK (Uji Kompetensi Kejuruan) yang dijadwalkan sekolah

Kelemahan
a. Belum semua guru memahami Dokumen SNP Standar Penilaian
b. Belum semua guru melaksanakan penilaian peserta didik secara konsisten sesuai
standar penilaian
c. Belum semua guru melakukan analisis hasil penilaian dengan benar dan lengkap
d. Belum semua guru melayani peserta didik untuk perbaikan dan pengayaan secara
baik, benar dan konsisten
e. Masa berlaku sertifikat asesor uji kompetensi dari BSNP hanya berlaku 2 tahun
f. Belum memiliki POS untuk ulangan umum
g. Belum Memiliki asesor uji kompetensi di setiap program studi keahlian bersertifikat
dari BSNP

25
26

Anda mungkin juga menyukai