Anda di halaman 1dari 14

PELATIHAN KETERAMPILAN MENJAHIT

BAGI PEREMPUAN DI KELURAHAN NEGLASARI,


KECAMATAN NEGLASARI, TANGERANG
PROPOSAL KEGIATAN

Merajut Mimpi Kartini-Kartini di Kelurahan


Neglasari, Kecamatan Neglasari, Tangerang

FIREWORKS CONNECTION
LP 98
PROPOSAL KEGIATAN PELATIHAN MENJAHIT BAGI PEREMPUAN 2
DI KELURAHAN NEGLASARI, KECAMATAN NEGLASARI, TANGERANG

DAFTAR ISI

1. Latar Belakang....................................................................................................................... 3
2. Kegiatan................................................................................................................................ 3
3. Maksud dan Tujuan............................................................................................................... 4
4. Ruang Lingkup Kegiatan.......................................................................................................4
5. Tanggal Pelaksanaan Kegiatan.............................................................................................4
6. Pihak – pihak yang dilibatkan................................................................................................4
7. Rundown Acara..................................................................................................................... 5
8. Susunan Kepanitiaan............................................................................................................ 6
9. Sponsorship.......................................................................................................................... 7
9.1 Paket Tunggal................................................................................................................. 7
9.2 Paket Utama................................................................................................................... 7
9.3 Paket Pendamping.......................................................................................................... 8
9.4 Paket Partner.................................................................................................................. 8
9.5 Paket Donasi.................................................................................................................. 9
10. Anggaran Biaya................................................................................................................... 10
11. Penutup............................................................................................................................... 11

Merajut Mimpi Kartini-Kartini di Kelurahan Neglasari, Kecamatan Neglasari,


3 PROPOSAL KEGIATAN PELATIHAN MENJAHIT BAGI PEREMPUAN
DI KELURAHAN NEGLASARI, KECAMATAN NEGLASARI,

1. LATAR BELAKANG
Kelurahan Neglasari terletak di Kecamatan Neglasari, Kota Tangerang, Banten. Dari tujuh
kelurahan di kecamatan Neglasari, kelurahan Neglasari termasuk yang cukup terbelakang.
Profesi penduduk yang mayoritas adalah penduduk pribumi, suku Sunda dan etnis keturunan,
pada umumnya adalah buruh tani dan kecambah serta buruh pabrik.

Secara umum, potensi kecamatan Neglasari ini cukup besar terutama di bidang industri, salah
satunya industri garmen. Di Dinas Perindustrian, Perdagangan, dan Koperasi Pemerintah Kota
Tangerang tercatat beberapa industi pakaian jadi di kecamatan Neglasari dan sekitarnya, yang
bervariasi dari industri kecil, menengah maupun besar. Potensi lokasi ini bisa dimanfaatkan
sebagai peluang lapangan kerja dan usaha kecil menengah di kecamatan Neglasari pada
umumnya dan kelurahan Neglasari pada khususnya.

Salah satu keterampilan yang bisa menjadi modal dalam usaha kecil dan menengah di
kelurahan Neglasari, terkait dengan potensi lokasi yang dekat dengan industri garmen, adalah
menjahit. Keterampilan ini masih jarang dimiliki oleh penduduk setempat, termasuk perempuan
dan ibu rumah tangga yang sebenarnya memiliki potensi tetapi masih kurang produktif. Dengan
jumlah penduduk sebanyak 14.720 jiwa dengan perbandingan 7462 jiwa penduduk laki-laki dan
7258 jiwa penduduk perempuan, kelurahan Neglasari mempunyai potensi tenaga kerja yang
cukup berimbang antara laki-laki dan perempuan yang bisa diberdayakan secara seimbang
pula.

2. KEGIATAN
Sesuai dengan visinya untuk membangun masyarakat yang aktif dan produktif dalam
Pembangunan Nasional, kelompok sosial dan peduli lingkungan Leadership Program 98 (LP
98), bermaksud untuk mewujudkan misi bakti sosial kepada masyarakat dalam bentuk kegiatan
memberdayakan perempuan-perempuan untuk dapat berperan aktif secara maksimal sesuai
dengan semangat Kartini.
Menyambut hari Kartini yang akan diperingati pada tanggal 21 April 2011, LP 98 bermaksud
memberikan kontribusi nyata dengan mengadakan kegiatan:
“Pelatihan Keterampilan Menjahit Bagi Perempuan di Kelurahan Neglasari, Kecamatan
Neglasari, Tangerang”.

Merajut Mimpi Kartini-Kartini di Kelurahan Neglasari, Kecamatan Neglasari,


PROPOSAL KEGIATAN PELATIHAN MENJAHIT BAGI PEREMPUAN 4
DI KELURAHAN NEGLASARI, KECAMATAN NEGLASARI, TANGERANG

3. MAKSUD DAN TUJUAN


Maksud dan Tujuan dari kegiatan ini adalah :
 Memberdayakan perempuan produktif yang tidak memiliki pekerjaan tetap dan tidak
mempunyai keahlian untuk nantinya dapat menciptakan lapangan pekerjaan kepada
masyarakat Kelurahan Neglasari, Kecamatan Neglasari, Tangerang.
 Meningkatkan kepercayaan diri pada masyarakat yang tidak memiliki keahlian dan
kemampuan.
 Mendukung program Pemerintah dalam upaya meningkatkan usaha kecil dan
menengah.

4. RUANG LINGKUP KEGIATAN


Ruang Lingkup dari kegiatan ini adalah :
 Memberikan fasilitas berupa mesin jahit sebanyak 20 buah,
 Menyediakan 2 (dua) orang tenaga pelatih keterampilan menjahit selama 2 bulan.
 Menyuguhkan acara hiburan kepada masyarakat kelurahan Neglasari selama satu hari

5. TANGGAL PELAKSANAAN KEGIATAN


Kegiatan akan dilaksanakan pada:

Hari / Tanggal : Sabtu / 16 April 2011


Waktu : 10:00 WIB – selesai
Tempat : Balai Kelurahan Neglasari, kecamatan Neglasari, Tangerang

6. PIHAK – PIHAK YANG DILIBATKAN


 Kelurahan Neglasari, Kecamatan Neglasari, Tangerang
 Masyarakat setempat
 Leadership Program Asia Works
 Pihak Sponsor

Merajut Mimpi Kartini-Kartini di Kelurahan Neglasari, Kecamatan Neglasari,


5 PROPOSAL KEGIATAN PELATIHAN MENJAHIT BAGI PEREMPUAN
DI KELURAHAN NEGLASARI, KECAMATAN NEGLASARI,

7. RUNDOWN ACARA
10.00 – 10.10 Pembukaan
10.10 – 10.20 Sambutan Ketua Panita
10.20 – 10.30 Sambutan Lurah Neglasari
10.30 – 10.40 Sambutan salah satu RT / RW
10.40 – 10.50 Sambutan salah satu peserta pelatihan
10.50 – 11.00 Penyerahan mesin jahit secara simbolis
11.00 – 11.10 Perkenalan pelatih
11.10 – 12.30 Lomba untuk anak-anak: Merancang Pakaian dari Koran Bekas
12.30 – 13.30 Break Makan Siang
13.30 – 14.30 Fashion Show LP 98 dan anak-anak
14.30 – 15.30 Lomba untuk pasangan: Rias Wajah Pasangan
15.30 – 15.50 Pengumuman Pemenang Lomba dan Penyerahan Hadiah
Hadiah Lomba Merancang Pakaian
Paket Peralatan Sekolah Lengkap
Hadiah Lomba Rias Wajah Pasangan:
Paket Make-up lengkap dan Tools kit
15.50 – 16.00 Penutup

Merajut Mimpi Kartini-Kartini di Kelurahan Neglasari, Kecamatan Neglasari,


PROPOSAL KEGIATAN PELATIHAN MENJAHIT BAGI PEREMPUAN 6
DI KELURAHAN NEGLASARI, KECAMATAN NEGLASARI, TANGERANG

8. SUSUNAN KEPANITIAAN
Ketua : Pandang Musili
Wakil : Sid Kusuma
Sekretaris 1 : Siti Rachmah
Sekretaris 2 : Tri Ana Susilowati
Bendahara 1 : Helmi Aprianti
Bendahara 2 : Carmelita
Seksi Dana : 1. Selviana Sho
2. Cokorda Bagus
3. Andi Sangga
4. S. Sigit Puji Setyo
5. Chris Susanto
Seksi Dokumentasi : 1. Raoul Rehatta Alhambra
2. Reza Esnir
Seksi Konsumsi : 1. Lanny Nurviany
2. Yessy Maria Gorety
Siahaya Seksi Transportasi : 1. Arie Fernandi
2. Adi Bayuni Rahmat
Team Survey : 1. Henika Desyanda
2. Sony Nur Irawan
Seksi Acara : 1. Fanisa Fachry
2. Aliansyah
3. Dyah Wahyu Noviana

Merajut Mimpi Kartini-Kartini di Kelurahan Neglasari, Kecamatan Neglasari,


7 PROPOSAL KEGIATAN PELATIHAN MENJAHIT BAGI PEREMPUAN
DI KELURAHAN NEGLASARI, KECAMATAN NEGLASARI,

9. SPONSORSHIP
Sponsorship dikelompokan ke dalam 6 jenis, berikut penjelasannya.

9.1 PAKET TUNGGAL


Total Sponsorship : 100 %, dari seluruh biaya kegiatan.
Sponsor tunggal adalah sponsor yang membiayai seluruh biaya yang dibutuhkan untuk
kegiatan. Sponsor tunggal mempunyai hak eksklusif yaitu tidak akan ada sponsor pendamping
maupun sponsor partner sehingga sponsor tunggal berhak atas seluruh paket ruang sponsor
dalam acara tersebut tanpa ada sponsor lainnya.

Adapun paket yang ditawarkan adalah:

 Hanya diberikan kepada 1 sponsor


 Mendapatkan plakat penghargaan
 Pencantuman logo dan nama secara exclusive di baliho panggung
 Pencantuman logo dan nama secara exclusive di spanduk (6x1) dan baliho (3x5)
kegiatan
 Pencantuman logo dan nama perusahaan secara exclusive pada ID Card Panitia
 Penyebutan nama perusahaan selama acara di stage
 Pemutaran jingle perusahaan ketika kegiatan berlangsung
 Berhak memasang logo pada kop surat undangan yang akan disebar kepada para
undangan
 Berhak memasang umbul-umbul, flyers perusahaan pada saat acara max 50 buah
 Dipublikasikan di Media cetak lokal minimal 1 kali penerbitan

9.2 PAKET UTAMA


Total Sponsorship : Minimal 75%, dari seluruh biaya kegiatan
Sponsor utama adalah sponsor yang memberikan kontribusi minimal 75% dari keseluruhan
biaya penyelenggaraan kegiatan. Untuk memenuhi keseluruhan anggaran yang dibutuhkan,
panitia berhak menerima bantuan tambahan berupa sponsor pendamping dan sponsor partner.
Sponsor utama berhak mendapatkan paket ruang promosi sponsor utama yang lebih besar
daripada ruang promosi sponsor lainnya.

Adapun paket yang ditawarkan adalah:

 Hanya diberikan kepada max 2 sponsor


 Mendapatkan plakat penghargaan
 Pencantuman logo dan nama di baliho panggung
 Mendapat space 20% pada spanduk (6x1) dan baliho (3x5) kegiatan
 Mendapat space 20% pada ID Card Panitia
 Penyebutan nama perusahaan selama acara di stage

Merajut Mimpi Kartini-Kartini di Kelurahan Neglasari, Kecamatan Neglasari,


PROPOSAL KEGIATAN PELATIHAN MENJAHIT BAGI PEREMPUAN 8
DI KELURAHAN NEGLASARI, KECAMATAN NEGLASARI, TANGERANG

 Pemutaran jingle perusahaan ketika kegiatan berlangsung


 Berhak memasang logo pada kop surat undangan yang akan disebar kepada para
undangan
 Berhak memasang umbul-umbul, flyers perusahaan pada saat acara max 25 buah
 Dipublikasikan di Media cetak lokal minimal 1 kali penerbitan

9.3 PAKET PENDAMPING


Total Sponsorship : Minimal 50% dari seluruh biaya kegiatan
Sponsor pendamping adalah sponsor yang berkontribusi minimal 50% dari keseluruhan biaya
penyelenggaraan acara. Sponsor pendamping berhak mendapatkan keseluruhan paket yang
menjadi hak sponsor pendamping.

Adapun paket yang ditawarkan adalah:

 Hanya diberikan kepada max 5 sponsor


 Mendapatkan plakat penghargaan
 Penyebutan nama perusahaan selama acara di stage
 Pencantuman logo dan nama di baliho panggung
 Mendapat space 10% pada spanduk (6x1) dan baliho (3x5) kegiatan
 Mendapat space 10% pada ID Card Panitia
 Berhak memasang umbul-umbul, flyers perusahaan pada saat acara max 10 buah
 Dipublikasikan di Media cetak lokal minimal 1 kali penerbitan

9.4 PAKET PARTNER


Total Sponsorship: Minimal 25% dari seluruh biaya kegiatan
Sponsor partner adalah sponsor yang berkontribusi minimal 25% dari keseluruhan anggaran
sponsorship penyelenggaraan acara. Sponsor partner berhak mendapatkan keseluruhan paket
yang menjadi hak sponsor partner.

Adapun paket yang ditawarkan adalah:

 Hanya diberikan kepada max 10 sponsor


 Mendapatkan piagam penghargaan
 Penyebutan nama perusahaan selama acara di stage
 Pencantuman logo dan nama di baliho panggung
 Mendapat space 5% pada spanduk (6x1) dan baliho (3x5) kegiatan
 Mendapat space 5% pada ID Card Panitia
 Berhak memasang umbul-umbul, flyers perusahaan pada saat acara max 5 buah
 Dipublikasikan di Media cetak lokal minimal 1 kali penerbitan

Merajut Mimpi Kartini-Kartini di Kelurahan Neglasari, Kecamatan Neglasari,


9 PROPOSAL KEGIATAN PELATIHAN MENJAHIT BAGI PEREMPUAN
DI KELURAHAN NEGLASARI, KECAMATAN NEGLASARI,

9.5 PAKET DONASI


Total Sponsorship : Minimal 10% dari seluruh biaya kegiatan
Sponsor donasi adalah sponsor yang berkontribusi minimal 10% (bisa berupa uang dan barang)
dari keseluruhan anggaran sponsorship penyelenggaraan acara. Sponsor donasi berhak
mendapatkan keseluruhan paket yang menjadi hak sponsor donasi.

Adapun paket yang ditawarkan adalah:

 Penyebutan nama perusahaan/individu selama acara di stage


 Mendapatkan piagam penghargaan
 List nama penyumbang ditampilkan di baliho panggung
 Jika donasi berupa barang, boleh mencantumkan logo/sticker pada barang yang
disumbangkan

Merajut Mimpi Kartini-Kartini di Kelurahan Neglasari, Kecamatan Neglasari,


PROPOSAL KEGIATAN PELATIHAN MENJAHIT BAGI PEREMPUAN 10
DI KELURAHAN NEGLASARI, KECAMATAN NEGLASARI, TANGERANG

10. ANGGARAN BIAYA

NO PERIHAL SATUAN VOLUME HARGA SATUAN TOTAL HARGA

A Pengadaan Fasilitas untuk Pengajaran tata


Busana
1 Pengadaan Mesin Jahit Buah 20.00 1,500,000.00 30,000,000.00
2 Pengadaan Mesin Obras Buah 4.00 2,500,000.00 10,000,000.00
3 Pengadaan bahan dan benang ls 1.00 4,000,000.00 4,000,000.00
4 Tenaga Pengajar bulan 2.00 5,000,000.00 10,000,000.00

B Kegiatan Wow Day


1 transportasi bis 1.00 2,500,000.00 2,500,000.00
2 Konsumsi orang 150.00 40,000.00 6,000,000.00
3 Panggung + kursi (100 bh) + tikar ls 1.00 5,000,000.00 5,000,000.00
4 Hadiah ls 1.00 5,000,000.00 5,000,000.00

C Perijinan, dll Ls 1.00 2,500,000.00 2,500,000.00

TOTAL HARGA 75,000,000.00

Merajut Mimpi Kartini-Kartini di Kelurahan Neglasari, Kecamatan Neglasari,


11 PROPOSAL KEGIATAN PELATIHAN MENJAHIT BAGI PEREMPUAN
DI KELURAHAN NEGLASARI, KECAMATAN NEGLASARI,

11. PENUTUP
Demikian proposal ini kami sampaikan. Kami mengharapkan dukungan dan partisipasi
Bapak/Ibu agar kegiatan ini dapat terlaksana sesuai dengan yang kita harapkan bersama.
Untuk informasi lebih lanjut atau sponsorship dapat menghubungi kontak yang tersedia.

Selviana Cokorda Bagus


sho.selviana@yahoo.com cokorda.bagus@gmail.com
0821 80723 738 0813 8590 2780

Nomor rekening:

Mandiri Cabang Kemang Pratama BCA Cabang Kemang Pratama


a/n. Ir. Pandang Musili a/n. Pandang Musili
167-00-0020172-2 5680783391

Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih.

Jakarta, Maret 2011

Ketua Panitia Sekretaris

Pandang Musili Siti Rachmah

Merajut Mimpi Kartini-Kartini di Kelurahan Neglasari, Kecamatan Neglasari,


PROPOSAL KEGIATAN PELATIHAN MENJAHIT BAGI PEREMPUAN 12
DI KELURAHAN NEGLASARI, KECAMATAN NEGLASARI, TANGERANG

LAMPIRAN FOTO-FOTO

PETA LOKASI KELURAHAN NEGLASARI

Merajut Mimpi Kartini-Kartini di Kelurahan Neglasari, Kecamatan Neglasari,


13 PROPOSAL KEGIATAN PELATIHAN MENJAHIT BAGI PEREMPUAN
DI KELURAHAN NEGLASARI, KECAMATAN NEGLASARI,

GAMBARAN UMUM KONDISI LINGKUNGAN KELURAHAN NEGLASARI

1. Tenaga Kerja yang siap diberdayakan 2. Perlengkapan bertani penduduk

3. Rumah gubuk beberapa penduduk 4. Sawah tempat buruh tani bekerja

5. Kondisi pemukiman penduduk 6. Pembiakan kecambah / tauge

Merajut Mimpi Kartini-Kartini di Kelurahan Neglasari, Kecamatan Neglasari,


PROPOSAL KEGIATAN PELATIHAN MENJAHIT BAGI PEREMPUAN 14
DI KELURAHAN NEGLASARI, KECAMATAN NEGLASARI, TANGERANG

FORMULIR SPONSORSHIP

Dengan ini, saya yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama :
Alamat :
Instansi :

Nomor Telepon :

bersedia menjadi sponsor / donator untuk kegiatan “Pelatihan Keterampilan Menjahit Bagi Perempuan di
Kelurahan Neglasari, Kecamatan Neglasari, Tangerang” yang diadakan oleh LP 98.

Paket Sponsorship yang saya pilih adalah:

Paket Tunggal
Paket Utama Paket Pendamping
Paket Partner
Paket Donasi Donatur

dengan jumlah dana sebesar

Panitia, Donatur,

TANDA TERIMA

Telah diterima dari

Nama :
Alamat :
Instansi :
Nomor Telepon :

sumbangan dana sebesar

(Paket )

untuk kegiatan “Pelatihan Keterampilan Menjahit Bagi Perempuan di Kelurahan Neglasari, Kecamatan
Neglasari, Tangerang” yang diadakan oleh LP 98.

Panitia, Donatur,

Merajut Mimpi Kartini-Kartini di Kelurahan Neglasari, Kecamatan Neglasari,

Anda mungkin juga menyukai