Anda di halaman 1dari 10

Pencernaan

1. Tidak semua zat-zat yang ada dalam makanan akan mengalami proses pencernaan. Zat di bawah
ini yang tidak akan mengalami pencernaan yaitu….

a. Protein

b. Amilum

c. Lemak

d. Vitamin

e. Karbohidrat

2. Pada sistem pencernaan makanan manusia, organ-organ bisa bagi menjadi kelenjar pencernaan
dan saluran pencernaan. Di bawah ini, organ yang termasuk saluran pencernaan sekaligus
kelenjar pencernaan yaitu….

a. hati dan usus halus

b. hati dan pankreas

c. lambung dan hati

d. usus halus dan pankreas

e. lambung dan usus halus

3. lidah yang merasakan asin yaitu pada bagian ….

a. samping belakang lidah

b. ujung lidah

c. pangkal belakang lidah

d. pangkal lidah

e. samping depan lidah

4. Berikut ini yang bukan merupakan fungsi kelenjar yang berfungsi untuk menghasilkan air ludah
yaitu….

a. Melindungi pengaruh lingkungan sekitar

b. Membantu memudahkan pencernaan

c. Melindungi pengaruh basa dan asam

d. Mengubah amilum menjadi maltosa, yaitu enzim ptiali

e. Melindungi pengaruh dingin dan panas

5. Berikut ini yang tidak termasuk peranan penting dari makanan yaitu ….
a. mengatur proses-proses kimia yang terjadi di dalam tubuh

b. untuk perkembangan dan pertumbuhan tubuh

c. sebagai penghasil energi

d. menjaga jaringan tubuh supaya tidak rusak

e. sebagai penghasil protein dan karbohidrat

6. Hormon yang mempunyai fungsi untuk merangsang getah pankreas yaitu ….

a. Kolesistokinin

b. Sekretin

c. Amilase

d. Tripsin

e. Lipase

7. Pada usus, rasa nyeri karena terjadinya penyerapan air yang berlebihan yang menyebabkan
feses menjadi keras dinamakan….

a. Gastritis

b. Defekasi

c. Gastrokolik

d. Heneroid

e. Konstipasi

8. Pada usus, rasa nyeri karena terjadinya penyerapan air yang berlebihan yang menyebabkan
feses menjadi keras dinamakan….

a. Gastritis

b. Defekasi

c. Gastrokolik

d. Heneroid

e. Konstipasi

9. Bagian dari alat pencernaan yang tidak mempunyai fungsi untuk mencernakan makanan secara
kimia yaitu ….

a. Usus halus

b. Usus dua belas jari

c. Rongga mulut
d. Lambung

e. Kerongkongan

Saraf

10. Perjalanan impuls melintasi sinaps melibatkan zat yang dinamakan ...

a. ganglion

b. neurotransmitter

c. akson

d. neurolema

e. dendrit

11. Sel saraf yang mempunyai fungsi untuk mengirim impuls dari sistem saraf pusat ke otot dan
kelenjar yaitu ...

a. neuron ajustor

b. neuron aferen

c. neuron eferen

d. neuron intermediet

e. neuron sensori

12. Bagian otak yang mempunyai fungsi sebagai pusat keseimbangan gerak yaitu ...

a. saraf otak
b. otak besar
c. otak tengah
d. otak kecil
e. otak depan

13. Di bawah ini yang bukan hubungan antara fungsi saraf dan organnya yang sesuai yaitu ...
a. Saraf parasimpatetik memperbesar bronkus
b. Saraf parasimpatetik mempercepat denyut jantung
c. Saraf parasimpatetik mempercepat  proses pencernaan
d. Saraf simpatik melebarkan pupil mata
e. Saraf simpatik memperkecil arteri
14. Di bawah ini merupakan jalannya rangsangan yang benar pada sel saraf…
a. dendrit - badan sel - mielin
b. akson - dendrit - neurit
c. dendrit - badan sel - akson
d. dendrit - akson - badan sel
e. badan sel - dendrit – akson
15. Neuron yang berfungsi mengantarkan impuls saraf dari alat indera menuju ke otak atau sumsum
tulang belakang dinamakan ...
a. neuron unipolar
b. neuron bipolar
c. neuron konektor
d. neuron sensorik
e. neuron motorik
16. Hubungan ujung neurit dengan dendrit dinamakan…..
a. ganglion
b. respons
c. impuls
d. sinapsis
17. Urutan jalannya rangsang pada gerak biasa adalah…..
a. impuls – saraf sensori – konduktor – saraf motor – gerak
b. impuls – saraf sensori – otak – saraf motor – gerak
c. impuls – konduktor – saraf sensori – saraf motor – gerak
d. impuls – saraf motor – otak – saraf sensori – gerak
18. Fungsi susunan saraf simpatetik yaitu…..
a. mempersempit pembuluh darah, memperlambat denyut jantung
b. mengurangi tekanan darah, mempercepat denyut jantung
c. mempertinggi tekanan darah, mempercepat denyut jantung
d. memperbesar pembuluh darah, memperlambat denyut jantung

19. Sel saraf yang menghubungkan sel saraf sensori dengan sel saraf motor yaitu sel saraf…..
a. adjustor
b. sensori
c. motor
d. konektor

Pernapasan

20. Udara yang dimasukkan ke dalam paru-paru (alveolus) melalui inspirasi dalam keadaan istirahat
sebanyak … cm3.
A. 4500
B. 500
C. 1500
D. 1000
E. 3500
21. Karbon dioksida sebagai hasil sampingan pembongkaran senyawa organik akan diangkut oleh
darah ke paru-paru dalam bentuk ….
A. senyawa karbohidrat oleh darah
B. CO2 dan CO yang larut dalam Hb
C. karbominohemoglobin dalam darah
D. HCO3 dalam darah
E. HbCO2 dalam darah
22. Pemasukan udara pernapasan pada manusia terjadi jika ...
A. otot dinding perut dan otot diafragma berkontraksi
B. otot antar tulang rusuk dalam dan otot diafragma berkontraksi
C. otot antar tulang rusuk luar dan otot diafragma berkontraksi
D. otot perut dan otot antar tulang rusuk luar berkontraksi
E. otot diafragma berkontraksi dan otot antar tulang rusuk luar berelaksasi
23. Organ berikut ini yang berperan dalam sistem pernapasan yaitu ….
A. faring, kerongkongan, laring, paru-paru
B. jantung, laring, paru-paru, faring
C. laring, paru-paru, faring, trakea
D. faring, kerongkongan, laring, paru-paru
E. hati, paru-paru, faring, trakea
24. Gas karbon monooksida yang masuk ke dalam sistem pernapasan bisa mengakibatkan kematian
karena ...
A. Udara yang amsuk tidak tersaring
B. Proses ekspirasi terhambat
C. Hemoglobin gagal mengangkut oksigen
D. Otot diafragma melemah
E. Paru-paru gagal berkontraksi
25. Berikut ini merupakan hal-hal yang terjadi saat ekspirasi berlangsung, kecuali ...
A. Rongga dada mengecil
B. Tekanan udara dalam paru-paru tinggi
C. Diafragma mendatar
D. Diafragma melengkung ke atas
E. Volume udara daalm paru-paru berkurang

26. Organ sistem respirasi yang melindungi agar makanan yang kita makan tidak masuk ke saluran
pernapasan yaitu ....
A. Trakea
B. Esofagus
C. Laring
D. Epiglotis
E. Faring
27. Emfisema merupakan gangguan pernapasan yang mengakibatkan berkurangnya daerah
pertukaran. Gangguan ini timbul karena ada kerusaan berupa robekan pada ....
A. Rongga laring
B. Bronkus
C. Faring
D. Dinding alveolus
E. Membran mukosa
28. Lendir yang dihasilkan oleh bakteri Corynebacterium diphteriae dapat menyumbat rongga laring
atau faring dan mengakibatkan terjadinya gangguan ....
A. Difteri
B. Rinitis
C. Pneumonia
D. Asma
E. Dispnea

29. Pernapasan perut terjadi karena terjadinya kontraksi ...


A. Tiba-tiba
B. Diafragma
C. Paru-paru
D. Otot antar tulang rusuk
E. Otot dada
30.
Udara dalam paru-paru yang masih dapat diembuskan kembali dengan mengkerutkan otot
perut sekuat-kuatnya setelah pernapasan biasa yaitu udara ...
A. udara cadangan ekspirasi
B. udara residu
C. udara komplementer
D. volume tidal
E. udara cadangan inspirasi

Urin

31. Urin adalah zat sisa berbentuk cairan yang berasal dari ...

a. Sisa pencernaan protein

b. Perombakan sel darah merah

c. Sari makanan yang tidak dapat diserap oleh usus halus

d. Penyaringan darah dalam ginjal

32. Urea yang dibentuk dalam hati dari sisa pencernaan protein dikeluarkan oleh ...
a. Kulit
b. Saluran pencernaan makanan
c. Ginjal
d. Paru-paru
33. Fungsi ginjal adalah ...
a. Mengeluarkan urine
b. Membingkar protein
c. Mengeluarkan keringat
d. Menyaring darah
34. Ginjal berfungsi untuk menyaring darah, proses penyaringan terjadi pada ...
a. Ureter
b. Sumsum ginjal
c. Rongga ginjal
d. Badan-badan malpigi
35. Dari ginjal, urin dikeluarkan melalui ...
a. Kantong kemih
b. Uretra
c. Ureter
d. Urea
36. Urin kita berwarna kuning dan berbau, ini karena adanya ...
a. Sisa air teh dan gas belerang
b. Sisa obat berwarna kuning
c. Sisa makanan dan gas karbindioksida
d. Zat warna empedu dan ammonia
37. Urin mengandung zat-zat berikut, kecuali ...
a. Zat warna empedu
b. Garam-garam
c. Asam urin, amonia
d. Glikogen
38. Penyakit batu ginjal, diakibatkan oleh mengkristalnya beberapa garam tertentu (misalnya garam
oksalat), sehingga pengeluaran urin tergangggu. Pengkristalan dari garam tersebut dapat terjadi
dalam ...
a. Rongga ginjal
b. Ureter
c. Kandung kemih
d. Uretra
39. Urin yang dihasilkan oleh ginjal akan ditampung di kantung kemih. Saluran yang
menghubungkan kantung kemih dengan ginjal yaitu .....

a. Tubulus kolektivus

b. Ureter

c. Pelvis

d. Uretra

e. Vesika urinaria

40. Urutan yang benar tentang proses pengeluaran urin yaitu .....

a. Filtrasi > reabsorpsi > dehidrasi

b. Filtrasi > reabsorpsi > augmentasi


c. Filtrasi > augmentasi > reabsorpsi

d. Filtrasi > sekresi > augmentasi

e. Filtrasi > dehidrasi > augmentasi

41. Urin yang siap dikeluarkan bersumber dari urin sekunder yang mengalami proses augmentasi.
Zat yang ditambahkan pada augmentasi yaitu .....
a. Glukosa
b. Na+
c. H+
d. Cl-
e. Urea
42. Berdasarkan hasil tes, ternyata urin seseorang mengandung glukosa. Hal tersebut
memperlihatkan adanya kelainan fungsi ginjal dalam proses .....
a. Sekresi
b. Filtrasi
c. Reabsorpsi
d. Augmentasi
e. Defekasi

43. Hasil dari pemeriksaan laboratorium ternyata memperlihatkan bahwa urin seseorang
mengandung protein. Fakta tersebut terjadi karena gangguan fungsi .....
a. Hormon antidiuretik
b. Nefron
c. Tubulus kontortus
d. Glomerulus
e. Kapsula Bowman

Reproduksi

44. Testis dan kelenjar kelamin jantan mempunyai fungsi untuk memproduksi ....
a. sperma dan hormon
b. sperma dan enzim
c. hormon dan enzim
d. air seni dan sperma
e. enzim dan air seni
45. Pada wanita, awal kehamilannya ditandai dengan terjadinya....
a. implantasi blastosit di dinding rahim
b. fertilisasi sperma dan ovum
c. implantasi zigot di dinding rahim
d. menempelnya zigot di tubuh Fallopi
e. menempelnya zigot di ovarium
46. Bayi atau janin yang berada dalam rahim akan terlindung dari bahaya guncangan oleh ....
a. tali pusar yang menghubungkan plasenta dan janin
b. dinding amnion
c. air ketubaan yang diproduksi oleh tembuni
d. dinding korion
e. air ketubaan yang diproduksi oleh amnion
47. Pemberian pil KB bertujuan untuk ....
a. mematikan sel sperma di dalam saluran reproduksi wanita
b. menghambat pertumbuhan embrio dalam rahim
c. mempercepat terjadinya ovulasi
d. menghambat terjadinya ovulasi
e. membunuh sel telur yang telah dibuahi
Energi untuk gerak sperma diproduksi oleh mitokondria yang ada pada bagian ....
sperma
a. ekor
b. kepala
c. badan
d. akrosom
e. flagella
48. Kromosom yang menentukan jenis kelamin bayi dinamakan ...
a. gonad
b. somatik
c. germinal
d. autosom
e. gonosom
49. Pada manusia, setelah telur dibuahi oleh sperma kemudian terbentuklah zigot yang akan
berkembang secara bertahap melalui beberapa tahapan. Proses yang terjadi pada fase
gastrulasi yaitu ....
a. Pembentukan jaringan berbentuk seperti bola padat yang mempunyai kutub berbeda.
b. Pembelahan sel terus menerus sehingga terbentuk massa sel berbentuk seperti bola.
c. Pembentukan massa sel yang berbeda-beda sehingga terbentuk 3 lapisan sel yang
tidak sama.
d. Pembentukan massa sel seperti bola yang mempunyai rongga berisi cairan.
e. Perubahan mesoderm menjadi bentuk awal sebuah organ.
50. Proses implantasi fetus terjadi pada ....
a. Uterus
b. Vagina
c. Rektum
d. Ovarium
e. Tuba fallopii
51. Setelah dibentuk di tubulus seminifemus, kemudian sperma akan disimpan di tempat
penyimpanan yang dinamakan....
a. Skrotum
b. Vas deferens
c. testis
d. Epididimis
e. Uretra
52. Selain menghasilkan ovum, ovarium juga dapat menghasilkan ...
a. hormon insulin dan hormon testoteron
b. hormon testosteron dan hormon esteron
c. hormon progesteron dan hormon esteron
d. hormon insuliin dan hormon esteron
e. hormon prolaktin dan hormon progesterone
53. Hormon HCG mempunyai fungsi untuk ...
a. Merangsang proses kehamilan
b. Merangsang corpus luteum agar menghasilkan progesteron dan estrogen
c. Memberi nutrisi pada janin
d. Merangsang pengeluaran air susu
e. Merangsang terjadinya ovulasi
54. Jenis hormon yang merangsang pembentukan ASI yaitu ...
a. Insulin
b. Estrogen
c. Prolaktin
d. Progesteron
e. Testoteron
55. Sel yang mempunyai kromosom haploid (n) pada spermatogenesis yaitu ...
a. spermatid dan spermatisit pimer
b. spermatid dan spermatogonium
c. spermatogenium dan spermatosit sekunder
d. spermatid spermatosit dan sekunder
e. spematosit primer dan sekunder

Anda mungkin juga menyukai