Anda di halaman 1dari 9

 

1.Pada pernapasan dada yang berkontraksi adalah otot....

a. diafragma
b. pengangkat rusuk
c. otot antar tulang rusuk
d. diafragma dan pengangkat rusuk
e. antar rusuk, pengangkat rusuk, dan diafragma

2. Proses masuknya oksigen pada pernapasan dada disebabkan otot antartulang rusuk...

a. berkontraksi, tekanan udara rongga dada seimbang

b. berkontraksi, tekanan udara rongga dada tinggi

c. relaksasi, tekanan udara rongga dada rendah

d. relaksasi, tekanan udara rongga dada tinggi

e. berkontraksi, tekanan udara rongga dada rendah

3.Turunnya kadar senyawa organik yang berguna bagi tubuh di dalam filtrat tubulus adalah
karena adanya....

a. filtrasi

b. augmentasi

c. reabsorpsi

d. augmentasi dan filtrasi

e. filtrasi dan reabsorpsi

4.Dalam urine orang normal banyak terdapat....

a. asam amino

b. ureum

c. albumin

d. glukosa

e. asam lemak dan gliserol


5.Penyebab penyakit kwashiorkor adalah kekurangan....

a. lemak

b. mineral

c. karbohidrat

d. kalori

e. protein

6.Orang yang tenggelam di laut akan mengalami gangguan pada alat pernapasannya karena....

a. adanya kebocoran pada alveolus

b. pecahnya pembuluh darah paru-paru

c. paru-paru tidak dapat berkontraksi

d. alveolus terisi oleh air

e. bronkiolus tidak dapat melewatkan O2

7. Pencernaan makanan berlangsung secara mekanik dan kimiawi dengan menggunakan enzim
sebagai katalisatornya. Zat yang diubah di dalam mulut dengan perantaraan enzim adalah....

a. protein

b. lemak

c. karbohidrat

d. mineral

e. vitamin

8.Fungsi hati berikut yang berkaitan dengan fungsi pencernaan makanan


adalah....

a. sebagai penawar racun

b. menghasilkan empedu

c. menghancurkan eritrosit yang telah tua


d. mengubah glukosa menjadi glikogen

e. menghasilkan sel darah merah

9.Suatu kondisi otak yang membuat penderita sensitif terhadap kejang berulang-ulang disebut....

a. meningitis

b. epilepsy

c. Alzheimer

d. hidrosepalus

e. ataxia

 
10.Kekebalan yang diperoleh dari ibu selama di dalam kandungan
disebut...
a. kekebalan aktif alami
b. kekebalan pasif alami
c. kekebalan aktif buatan
d. kekebalan pasif buatan
e. autoimunitas

11.Sarah melakukan uji refleks dengan cara memukulkan benda lunak secara tiba-tiba ke bagian
bawah tempurung lutut sehingga secara tidak sadar tungkai bawah penderita bergerak ke arah
depan. Gerakan tersebut melibatkan busur refleks yang dimulai dari lutut dan kemudian
diteruskan ke ….

a. motoris- sumsum tulang belakang- sensoris - kaki


b. sensoris- sumsum tulang belakang - motoris- kaki
c. sumsum tulang belakang sensoris motoris kaki
d. sensoris motoris sumsum tulang belakang kaki
e. motoris sensoris sumsum tulang belakang kaki
12.Oksigen dapat masuk ke dalam darah pada proses respirasi karena …

a. konsentrasi karbon dioksida pada alveolus


b. menggantikan posisi karbon dioksida yang keluar
c. perbedaan tekanan oksigen di dalam darah dengan tekanan
oksigen pada rongga alveolus
d. diisap oleh alveolus paru-paru yang mengembangkan
e. diikat oleh hemoglobin

13.Gerak refleks adalah …

a. gerak yang disadari sebelumnya


b. gerak yang didasari setelah terjadinya
c. gerak yang berpusat di otak
d. gerak yang tidak disebabkan oleh rangsang
e. gerak yang direncanakan

14.Ekskresi sebagai salah satu ciri makhluk hidup berfungsi sebagai ….

a. membuang sisa sampah metabolism


b. menjaga keseimbangan tekanan osmosis
c. merombak zat-zat yang tidak diperlukan tubuh
d. mengeluarkan zat yang berperan dalam metabolism
e. menghirup oksigen dan mengeluarkan karbon dioksida

 
15. Saraf sensoris mempunyai fungsi ….

a. meneruskan impuls dari sel saraf yang satu ke sel saraf yang lain

b. membawa impuls saraf dari otak ke kelenjar


c. membawa impuls saraf dari otak ke otot

d. meneruskan rangsangan dari reseptor ke saraf pusat

e. mendorong terjadinya gerak refleks

16.Zat makanan X memiliki fungsi sebagai sumber energi utama tubuh dan memperlancar sistem
pencernaan. Dilihat dari fungsinya maka zat makanan X tersebut adalah ....

a. karbohidrat

b. protein

c. lipid

d. vitamin

e. mineral

17.Salah satu gangguan pada sistem pernapasan yang disebabkan oleh bakteri tuberculosis adalah ….

a. TBC

b. influenza

c. asma

d. pneumonia

e. kanker paru-paru

18.Di bawah ini merupakan faktor yag mempengaruhi frekuensi pernafasan manusia adalah ….

a. warna eritrosit

b. diameter bronkus

c. jumlah alveolus

d. aktivitas tubuh

e. konsentrasi darah

19.Keracunan gas CO2 dapat menyebabkan sesak napas, karena …


a. kadar HB berkurang

b. kadar CO lebih rendah dari yang biasanya

c. terjadinya gangguan pencernaan makanan

d. terjadinya gangguan pada pencernaan makanan

e. afnitas HB terhadap CO lebih tinggi daripada terhadap O2

20. perhatikan gambar berikut ini!

Ureter adalah bagian yang ditunjuk oleh huruf ….

A.A

B.B

C.C

D.D

E.E

21 Penggunaan morfin dan kokain dalam dosis yang tepat, pengaruhnya terhadap sistem saraf adalah…

a. menimbulkan ketergantungan

b.menekan rasa sakit

c.menambah rasa sakit

d.menghilangkan keraguan-keraguan

e.menekan rasa malu


22. Pernyataan yang benar tentang merokok adalah….

a.karbon monoksida mengurangi kandungan oksigen dalam darah

b.nikotin menyebabkan kanker paru-paru

c.nikotin menyebabkan paru-paru berwarna coklat

d.tar merupakan faktor utama yang menyebabkan kecanduan merokok

e.merokok hanya membahayakan bagi si perokok

23. Pencernaan makanan berlangsung secara mekanik dan kimiawi dengan menggunakan enzim sebagai
katalisatornya. Zat yang diubah di dalam mulut dengan perantaraan enzim adalah….

a.protein

b.Lemak

c.Karbohidrat

d.Vitamin

e.Mineral

24. Jika menahan napas, maka keinginan bernapas menjadi tidak terkendali. Hal ini disebabkan karena....

a.kekurangan zat asam dalam otak

b.kebanyakan CO2 dalam darah

c.kekurangan zat asam dalam jantung

d.kebanyakan CO2 dalam paru-paru

e.kekurangan zat asam dalam darah

25.Sekumpulan dari sel-sel yang mempunyai bentuk, struktur, dan fungsi yang sama akan membentuk …

A. Jaringan

B. Organ

C. Sistem organ

D. Organisme

E. Unit sitologi
26. Pada waktu kita mencangkok ada jaringan yang aktif membelah untuk pembentukkan akar cabang,
yaitu …

A. Perisikel

B. Prokambium

C. Perikambium

D. Kambium vaskuler

E. Kambium Sekunder

27. Sel-sel penyusun berikut yang dilengkapi noktah, berbentuk memanjang, ujung runcing berfungsi
mengangkut air dan mineral dari dalam tanah adalah …

A. Trakeid

B. Bulu tapis

C. Sklereid

D. Floem

E. Parenkim

28. Tujuan dihilangkannya jaringan meristem primer di ujung pada tumbuhan adalah agar tumbuhan
tersebut dapat …

A. Melakukan transportasi makanan

B. Menumbuhkan cabang-cabang lateral

C. Menghasilkan buah

D. Menghasilkan daun yang banyak

E. Melakukan fotosintesis

29. Endodermis pada akar tumbuhan dilengkapi dengan penebalan gabus pada ti-tik-ti-tik kaspari. Untuk
mengatur transportasi zat, yang akan masuk ke dalam xilem akar. Tumbuhan yang tidak memiliki
endodermis adalah

A. Padi

B. Pakis Haji
C. Flamboyan

D. Mangga

e. Nannas

30. Jaringan ikat merupakan jaringan yang paling banyak terdapat dalam tubuh hewan, berikut ini yang
bukan termasuk jaringan ikat adalah:

A. Lemak

B. Tulang

C. Darah

D. Otot

E. Tulang Rawan

Anda mungkin juga menyukai