Anda di halaman 1dari 13

URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG

UPT PUSKESMAS DABO LAMA

Nama : Helfrida Merpaung, AMK


NIP :
Pangkat/ Golongan : Penata /IIIc
Jabatan : Staf
Pendidikan : DIII Keperawatan

A. URAIAN TUGAS POKOK


1. Melakukan pengkajian keperawatan dasar pada keluarga.
2. Melakukan pengkajian keperawatan dasar pada kelompok.
3. Melaksanakan imunisasi pada individu.
4. Melakukan komunikasi terapeutik dalam pemberian asuhan keperawatan.
5. Perawatan luka.
6. Melakukan dokumentasi proses keperawatan pada tahap : Pengkajian Keperawatan.
7. Melakukan dokumentasi proses keperawatan pada tahap : Terampilan tindakan
keperawatan.
8. Melaksanakan tugas limpah sesuai pelimpahan kewenangan yang diberikan dokter
sesuai dengan prosedur.
9. Melakukan tugas lapangan di bidang kesehatan.
10. Melakukan pengkajian pasien di meja pengkajian.
11. Pencatatan dan pelaporan.

B. URAIAN TUGAS TAMBAHAN


1. Menyusun rencana kegiatan Pelayanan Kesehatan Jiwa berdasarkan data Program
Puskesmas dan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku sebagai
pedoman kerja.
2. Melaksanakan kegiatan Pelayanan Kesehatan Jiwa meliputi pendataan / penemuan
penderita gangguan jiwa, melakukan rujukan penderita gangguan jiwa untuk
penanganan lebih lanjut, penyuluhan kesehatan jiwa dan koordinasi lintas program
dan lintas sektoral.
3. Mengevaluasi hasil kegiatan Pelayanan Kesehatan Jiwa secara keseluruhan.
4. Membuat catatan dan laporan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan
informasi dan pertanggungjawaban kepada atasan.

C. TANGGUNG JAWAB
1. Bertanggung jawab atas kegiatan program kesehatan jiwa/Napza
2. Membantu kegiatan UKM diluar gedung sesuai perintah atasan
3. Memastikan laporan dikerjakan dengan benar dan dikirim tepat waktu.
URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG
UPT PUSKESMAS DABO LAMA

Nama : Amikarianti, Amd.Keb


NIP : 19880428 201001 2 005
Pangkat/ Golongan : Penata Muda Tk.I / III.b
Jabatan : Staf
Pendidikan : DIII Kebidanan

A. URAIAN TUGAS POKOK


1. Memberikan asuhan kebidanan kepada ibu hamil, melahirkan, nifas, menyusui, bayi,
balita, catin sesuai dengan tugas pokok dan fungsi.
2. Melaksanakan kolaborasi, penanganan awal dan rujukan kasus patologis sesuai
kewenangan dan standar prosedur operasional.
3. Memberikan penyuluhan kesehatan dan konseling pada ibu hamil, melahirkan, nifas,
bayi, balita, catin,remaja,PUS dan WUS.
4. Melakukan monitoring evaluasi kinerja satu kali dalam setahun sesuai jadwal.
5. Melakukan tugas lapangan di bidang kesehatan.

B. URAIAN TUGAS TAMBAHAN


1. Pengelola Program Imunisasi
a. Mengkoordinir pelaksanaan imunisasi di tempat pelayanan kesehatan (Puskesmas,
Posyandu, Pustu dan Polindes).
b. Penyuluhan imunisasi dan sweeping ke rumah target yang tidak datang ke tempat
pelayanan kesehatan.
c. Pelaksanaan BIAS di tiap SD.
d. Pemeliharaan Coldchain di Puskesmas.
e. Merencanakan persediaan vaksin dan kebutuhan vaksin secara teratur.
f. Monitoring penyimpanan vaksin dan suhu Coldchain.
g. Menjaga mutu pelaksanaan pelayanan imunisasi dan vaksin.
h. Monitoring/ evaluasi PWS.
a. Pencatatan dan pelaporan Kegiatan Imunisasi

C. TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG


1. Bertanggung jawab atas kegiatan program imunisasi.
2. Melaksanakan tugas pokok sesuai dengan SPO yg benar.
3. Memberikan terapi sesuai dengan diagnosa.
4. Menuliskan resep obat.
5. Memberikan konfirmasi kejelasan obat dalam resep.
6. Memberikan nama obat pengganti bila obat yang diminta tidak tersedia.
7. Memberikan form pemeriksaan penunjang yang dibutuhkan.
8. Menerima dan melakukan rujukan.
9. Bertanggung jawab atas program imunisasi.
10. Bertanggung jawab atas pemeliharaan alat medis dan non medis.
11. Melaksanakan tugas pokok sesuai dengan SPO yg benar.
12. Memastikan kegiatan imunisasi berjalan dengan lancar.
13. Memastikan terlaksananya sweeping ke rumah target yang tidak datang ke tempat
pelayanan kesehatan.
14. Memastikan terlaksananya BIAS di tiap SD dengan baik.
15. Memastikan terpeliharanya Cold chain dengan baik.
16. Memastikan terpenuhinya vaksin.
17. Memastikan vaksin dalam keadaan baik.
18. Memastikan terlaksananya monitoring dan evaluasi PWS.
19. Memastikan semua tindakan tercatat dan laporan di kirim tepat pada waktunya.
20. Memastikan capaian kegiatan disampaikan setiap triwulan lokakarya mini.
21. Memastikan analisa data hasil target dan capaian program.
URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG
UPT PUSKESMAS DABO LAMA

Nama : Ns.Rosi Suriani, S.Kep


NIP : 19890826 201101 2 001
Pangkat/ Golongan : Penata Muda Tk.I / III b
Jabatan : Perawat Mahir
Pendidikan : DIII Keperawatan

A. URAIAN TUGAS POKOK


1. Melakukan pengkajian keperawatan dasar pada keluarga.
2. Melakukan pengkajian keperawatan dasar pada kelompok.
3. Melaksanakan imunisasi pada individu.
4. Melakukan komunikasi terapeutik dalam pemberian asuhan keperawatan.
5. Perawatan luka.
6. Melakukan dokumentasi proses keperawatan pada tahap : Pengkajian Keperawatan.
7. Melakukan dokumentasi proses keperawatan pada tahap : Terampilan tindakan
keperawatan.
8. Melakukan tugas lapangan di bidang kesehatan.

B. URAIAN TUGAS TAMBAHAN


1. Penanggung jawab Surveilans Epidemiologi
a. Menyusun rencana kegiatan surveilans berdasarakan data program puskesmas
b. Mendeteksi perubahan akut dari penyakit yang terjadi dan distribusinya
c. Identifikasi dan perhitungan trend dan pola penyakit
d. Memberikan informasi dan data dasar untuk proyeksi kebutuhan pelayanan
kesehatan dimasa datang .
e. Melaksanakan kegiatan surveilans meliputi pengumpulan data penyakit,
penyelidikan epidemiologi, penanganan KLB dan koordinasi lintas program terkait
sesuai dengan prosedur dan ketentuan perundang-undangan yang berlaku.
f. Pencatatan dan pelaporan.
g. Melaksanakan tugas lain atas perintah atasan serta melaksanakan tugas lain sesuai
dengan bidang tugasnya.

C. TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG


1. Bertanggung jawab atas pelayanan di Ruang Pemeriksaan Umum I.
2. Bertanggung jawab atas program Surveilans
3. Melaksanakan tugas pokok sesuai dengan SPO yg benar.
4. Memastikan kertas resep telah lengkap identitasnya.
5. Memastikan ditemukannya susfect AFP dan penyakit menular lainnya
6. Membuat grafik trend kasus penyakit di wilayah Puskesmas
7. Memastikan tercatatnya semua tindakan dan laporan di kirim tepat waktu.
URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG
UPT PUSKESMAS DABO LAMA

Nama : Fitra Syahriandi, AMK


NIP :
Pangkat/ Golongan : Pengatur/IIc
Jabatan : Perawat
Pendidikan : DIII Keperawatan

A. URAIAN TUGAS POKOK


1. Melakukan pengkajian keperawatan dasar pada keluarga.
2. Melakukan pengkajian keperawatan dasar pada kelompok.
3. Melaksanakan imunisasi pada individu.
4. Melakukan komunikasi terapeutik dalam pemberian asuhan keperawatan.
5. Perawatan luka.
6. Melakukan dokumentasi proses keperawatan pada tahap : Pengkajian Keperawatan.
7. Melakukan dokumentasi proses keperawatan pada tahap : Terampilan tindakan
keperawatan.
8. Melakukan tugas lapangan di bidang kesehatan.

B. URAIAN TUGAS TAMBAHAN


1. Pengelola program PTM (Penyakit Tidak Menular)
a. Membuat perencanaan tentang penyakit tidak menular.
b. Melaksanakan pelayanan penyakit tidak menular.
c. Melakukan evaluasi hasil kinerja kegiatan Penyakit Tidak Menular.
d. Pencatatan dan pelaporan.

C. TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG


1. Bertanggung jawab atas program PTM.
2. Bertanggung jawab atas terlaksananya POSBINDU.
3. Melaksanakan tugas pokok sesuai dengan SPO yg benar.
4. Memastikan kertas resep telah lengkap identitasnya.
5. Memastikan tercatatnya kegiatan dan laporan dikirim tepat waktu.
URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG
UPT PUSKESMAS DABO LAMA

Nama : DWI GINA VITA, A.Md.Kep


NIP : 19900508 201503 2 002
Pangkat/ Golongan : Pengatur Tk.I / IId
Jabatan : Perawat Pelaksana
Pendidikan : DIII Keperawatan

A. URAIAN TUGAS POKOK


1. Melakukan pengkajian keperawatan dasar pada keluarga.
2. Melakukan pengkajian keperawatan dasar pada kelompok.
3. Melaksanakan imunisasi pada individu.
4. Melakukan komunikasi terapeutik dalam pemberian asuhan keperawatan.
5. Perawatan luka.
6. Melakukan dokumentasi proses keperawatan pada tahap : Pengkajian Keperawatan.
7. Melakukan dokumentasi proses keperawatan pada tahap : Terampilan tindakan
keperawatan.
8. Melakukan tugas lapangan di bidang kesehatan.

B. URAIAN TUGAS TAMBAHAN


1. Pelaksana program PTM (Penyakit Tidak Menular)
a. Membantu pelaksanaan kegiatan PTM dan Posbindu.
b. Melaksanakan kegiatan pelayanan penyakit tidak menular.
c. Membantu membuat laporan PTM dan Posbindu berbasis Internet

C. TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG


1. Bertanggungjawab atas pelayanan di Poli PTM
2. Bertanggung jawab atas pemeliharaan alat medis dan non medis.
3. Memastikan seluruh pasien di ukur tanda-tanda vitalnya dengan benar.
4. Memastikan tindakan tercatat.
URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG
UPT PUSKESMAS DABO LAMA

Nama : Endah Resty Noriwita, A.Md.Keb


NIP : 19930113 201903 2 007
Pangkat/ Golongan : Penata Muda/ III.a
Jabatan : Staf
Pendidikan : DIII Kebidanan

A. URAIAN TUGAS POKOK


1. Memberikan asuhan kebidanan kepada ibu hamil, melahirkan, nifas, menyusui, bayi,
balita, catin sesuai dengan tugas pokok dan fungsi.
2. Melaksanakan kolaborasi,penanganan awal dan rujukan kasus patologis sesuai
kewenangan dan standar prosedur operasional.
3. Memberikan penyuluhan kesehatan dan konseling pada ibu hamil, melahirkan, nifas,
bayi, balita, catin,remaja,PUS dan WUS.
4. Melakukan monitoring evaluasi kinerja satu kali dalam setahun sesuai jadwal.
5. Melakukan tugas lapangan di bidang kesehatan.

B. URAIAN TUGAS TAMBAHAN


1. Penanggung Jawab Program Kesehatan Anak
a. Membuat perencanaan kegiatan Kesehatan Anak .
b. Melakukan monitoring evaluasi kinerja satu kali dalam setahun sesuai jadwal.
c. Merekap laporan tiap bulan KIA.
d. Melakukan pembinaan pada bidan swasta yang ada di wilayah Puskesmas.
e. Menyusun rencana kegiatan program anak.
f. Melakukan pendataan bayi dan balita.
g. Melakukan pemantauan pada Bayi, Anak Balita dan Anak Pra Sekolah.
h. Melakukan tugas lapangan di bidang kesehatan.
i. Pencatatan dan pelaporan.
j. Melaksanakan tugas lain atas perintah atasan serta melaksanakan tugas lain sesuai
dengan bidang tugasnya.

C. TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG


1. Bertanggung jawab atas pelaksanaan program Anak .
2. Memastikan terlaksananya program Anak .
3. Memastikan pencatatan dan pelaporan sesuai dengan waktunya.
URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG
UPT PUSKESMAS DABO LAMA

Nama : , AM.Keb
NIP :
Pangkat/ Golongan : Penata Muda / IIIa
Jabatan : Bidan Pelaksana
Pendidikan : DIII Kebidanan

i. URAIAN TUGAS POKOK


1. Memberikan asuhan kebidanan kepada ibu hamil, melahirkan, nifas, menyusui, bayi,
balita, catin sesuai dengan tugas pokok dan fungsi.
2. Melaksanakan kolaborasi, penanganan awal dan rujukan kasus patologis sesuai
kewenangan dan standar prosedur operasional.
3. Memberikan penyuluhan kesehatan dan konseling pada ibu hamil, melahirkan, nifas,
bayi, balita, catin, remaja, PUS dan WUS.
4. Melakukan monitoring evaluasi kinerja satu kali dalam setahun sesuai jadwal.
5. Melakukan tugas lapangan di bidang kesehatan.

A. URAIAN TUGAS TAMBAHAN


1. Pengelola Program Kesehatan IBU
a. Membuat perencanaan kegiatan Kesehatan Ibu
b. Melakukan monitoring evaluasi kinerja satu kali dalam setahun sesuai jadwal.
c. Merekap laporan Ibu setiap bulan.
d. Melakukan pembinaan kepada ibu hamil, ibu bersalin, ibu nifas, ibu menyusui, bayi
dan balita.
e. Melakukan pembinaan pada bidan swasta yang ada di wilayah Puskesmas.
f. Melakukan pendataan bayi dan balita.
g. Melakukan tugas lapangan di bidang kesehatan.
h. Pencatatan dan pelaporan.
i. Melaksanakan tugas lain atas perintah atasan serta melaksanakan tugas lain
sesuai dengan bidang tugasnya.
2. Penanggung Jawab Program Remaja
a. Membuat perencanaan kegiatan Kesehatan Remaja .
b. Melakukan monitoring evaluasi kinerja satu kali dalam setahun sesuai jadwal.
c. Melakukan penyuluhan ke sekolah (SMP, SMA).
d. Pembinaan dan konseling pada remaja.
e. Melakukan tugas lapangan di bidang kesehatan.
f. Pencatatan dan pelaporan.
g. Melaksanakan tugas lain atas perintah atasan serta melaksanakan tugas lain
sesuai dengan bidang tugasnya.
h. Pencatatan dan pelaporan.
3. Penanggungjawab Jejaring dan Jaringan Puskesmas
a. Bertanggung jawab untuk meningkatkan cakupan pelayanan jejaring dan jaringan
Puskesmas.
b. Memonitoring dan mengevaluasi pelaksanaan jaringan dan jejaring pelayanan yang
ada dibawah tanggung jawabnya.

B. TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG


1. Bertanggungjawab atas Program kegiatan yang menyangkut program Ibu dan Remaja
2. Bertanggungjawab Jejaring dan jaringan puskesmas
3. Pencatatan dan pelaporan tepat pada waktunya.

URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG


UPT PUSKESMAS DABO LAMA

Nama : Susviana Sanova


NIP :-
Pangkat/ Golongan :-
Jabatan : Staf
Pendidikan : S1 Keperawatan

A. URAIAN TUGAS POKOK


1. Melakukan komunikasi terapeutik dalam pemberian asuhan keperawatan.
4. Melakukan dokumentasi proses keperawatan pada tahap: Diagnosis keperawatan.
5. Melakukan dokumentasi proses keperawatan pada tahap: Terampilan tindakan
keperawatan.
6. Melaksanakan tugas lapangan di bidang kesehatan.

B. TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG


a. Membuat perencanaan kegiatan Keluarga Berencana .
b. Melakukan monitoring evaluasi kinerja satu kali dalam setahun sesuai jadwal.
c. Merekap laporan KB setiap bulan.
d. Melakukan tugas lapangan di bidang kesehatan.
e. Pencatatan dan pelaporan.
f. Melaksanakan tugas lain atas perintah atasan serta melaksanakan tugas lain sesuai
dengan bidang tugasnya.

C. TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG


1. Bertanggungjawab atas kegiatan yang menyangkut program Keluarga Berencana
2. Pencatatan dan pelaporan tepat pada waktunya.
URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG
UPT PUSKESMAS DABO LAMA

Nama : Jeni Irawati, A.Md.KL


NIP : 19901024 201503 2 003
Pangkat/ Golongan : Pengatur Tk.I / II.d
Jabatan : Sanitarian Mahir
Pendidikan : DIII Keseharan Lingkungan

A. URAIAN TUGAS POKOK

1. Memberdayakan masyarakat dalam meningkatkan kualitas kesehatan lingkungan


identifikasi perilaku; membuat instrumen sederhana.
2. Memberdayakan masyarakat dalam meningkatkan kualitas kesehatan lingkungan
identifikasi perilaku; mengumpulkan data primer.
3. Memberdayakan masyarakat dalam meningkatkan kualitas kesehatan lingkungan
identifikasi perilaku; menganalisa perilaku analisis sederhana.
4. Membuat perencanaan pemberdayaan masyarakat, perencanaan sederhana.

B. URAIAN TUGAS TAMBAHAN

1. Pengelola Program Kesehatan Lingkungan


a. Membuat perencanaan kegiatan Kesehatan Lingkungan (Kesling).
b. Melaksanakan pembinaan dan pemeriksaan Tempat-Tempat Umum (TTU), Tempat
Pembuatan dan Penjualan Makanan (TP2M), Home Industri, salon dan pabrik
perusahaan, Fasilitas Pelayanan Kesehatan (Fasyankes).
c. Melaksanakan Pemeriksaan Jentik Berkala (PJB) dan Pemberantasan Sarang
Nyamuk (PSN), bersama lintas program dan lintas sektoral serta masyarakat.
d. Melaksanaan pendataan dan pembinaan Rumah Sehat, Sarana Air Minum dan
Jamban Keluarga dan Sarana Pembuangan Air Limbah (SPAL).
e. Melaksanakan Penyuluhan kesehatan lingkungan bersama dengan petugas lintas
program dan lintas sektoral terkait.
f. Pembinaan dan Pemantauan Sanitasi Sekolah.
g. Pengawasan pemisahan sampah medis dan non medis di Puskesmas.
h. Melaksanakan pencatatan dan pelaporan kegiatan.
i. Melaksanakan tugas lain atas perintah atasan serta melaksanakan tugas lain
sesuai dengan bidang tugasnya.

C. TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG

1. Bertanggung jawab atas pelayanan di Ruang Pemeriksaan Umum I.


2. Bertanggung jawab atas kegiatan program kesehatan jiwa.
3. Bertanggung jawab atas kegiatan program kesehatan lingkungan.
4. Bertanggung jawab atas pemeliharaan alat medis dan non medis.
5. Melaksanakan tugas pokok sesuai dengan SPO yg benar.
6. Memastikan kertas resep telah lengkap identitasnya.
7. Memastikan telah dilakukannya pembinaan dan pemeriksaan TTU, TP2M, dan lain-lain.
8. Memastikan sampah di Puskesmas telah terpisah.
URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG
UPT PUSKESMAS DABO LAMA

Nama : Rima Yorda Ningsih, SKL


NIP :-
Pangkat/ Golongan :-
Jabatan : Staf
Pendidikan : S1 Kesehatan Lingkungan

A. URAIAN TUGAS POKOK

1. Melakukan pengamatan kesehatan lingkungan di lingkungan Puskesmas.


2. Mencatat cairan IPAL yang keluar.
3. Melakukan pengamatan (monitoring), pengawasan dan pengceklisan terhadap
kebersihan di setiap ruangan pelayanan Puskesmas.

B. TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG

1. Bertanggung jawab atas kegiatan kesehatan Lingkungan Puskesmas.


2. Bertanggung jawab atas pelayanan obat di Ruang Farmasi.
3. Bertanggung jawab atas pemeliharaan alat medis dan non medis di Ruang Farmasi.
4. Memastikan pelayanan obat di apotek berjalan lancar.
5. Memastikan setiap resep yang masuk di teliti dan di baca dengan benar.
6. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan.
URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG
UPT PUSKESMAS DABO LAMA

Nama : M. PRAMONO, A.Md.AK


NIP : 19870718 201903 1 001
Pangkat/ Golongan : Pengatur / II c
Jabatan : Pranata Laboratorium Pelaksana
Pendidikan : DIII Analis Kesehatan

A. URAIAN TUGAS POKOK


1. Melaksanakan pelayanan laboratorium sesuai indikasi dokter.
2. Mempersiapkan dan memeriksa sediaan serta menegakkan diagnosa (darah, urine dan
sputum).
3. Mengirimkan sediaan untuk diperiksa di tingkat pelayanan yang lebih tinggi sesuai
dengan sistem rujukan pelayanan kesehatan.
4. Merencanakan kebutuhan bahan alkes dan reagen dalam setahun.

B. URAIAN TUGAS TAMBAHAN


Penanggung jawab Pengendalian dan Pemberantasan Penyakit (P2P)

1. Membuat perencanaan kegiatan Pengendalian dan Pemberantasan Penyakit.


2. Penyuluhan tentang Malaria.
3. Pemberantasan nyamuk dengan PSN, Fogging/ IRS.
4. Penemuan secara dini penderita malaria.
5. Berkoordinasi dengan petugas laboratorium tentang pemeriksaan mikroskopis
malaria.
6. Pencatatan dan pelaporan.
7. Melaksanakan tugas lain atas perintah atasan serta melaksanakan tugas lain sesuai
dengan bidang tugasnya.
8. Pengelola program ISPA dan Diare
9. Melakukan penyuluhan tentang ISPA dan Diare.
10. Melakukan pencatatan dan pelaporan.

C. TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG

1. Bertanggung jawab atas pelayanan di Ruang Pemeriksaan Umum I.


2. Bertanggung jawab atas program Malaria,ISPA dan Diare dan Penyakit Menular lainnya.
3. Bertanggung jawab atas pemeliharaan alat medis dan non medis.
4. Melaksanakan tugas pokok sesuai dengan SPO yg benar.
5. Memastikan kertas resep telah lengkap identitasnya.
6. Memastikan ditemukannya penderita Malaria dengan cepat dan di obati.
7. Memastikan tercatatnya semua tindakan dan laporan di kirim tepat waktu.
URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG
UPT PUSKESMAS DABO LAMA

Nama : Marnila Adlianty , AM.Keb


NIP :
Pangkat/ Golongan : Penata Muda / IIIa
Jabatan : Bidan Pelaksana
Pendidikan : DIII Kebidanan

i. URAIAN TUGAS POKOK


1. Memberikan asuhan kebidanan kepada ibu hamil, melahirkan, nifas, menyusui, bayi,
balita, catin sesuai dengan tugas pokok dan fungsi.
2. Melaksanakan kolaborasi, penanganan awal dan rujukan kasus patologis sesuai
kewenangan dan standar prosedur operasional.
3. Memberikan penyuluhan kesehatan dan konseling pada ibu hamil, melahirkan, nifas,
bayi, balita, catin, remaja, PUS dan WUS.
4. Melakukan monitoring evaluasi kinerja satu kali dalam setahun sesuai jadwal.
5. Melakukan tugas lapangan di bidang kesehatan.

A. URAIAN TUGAS TAMBAHAN


1. Penanggung Jawab Program Remaja
a. Membuat perencanaan kegiatan Kesehatan Remaja .
b. Melakukan monitoring evaluasi kinerja satu kali dalam setahun sesuai jadwal.
c. Melakukan penyuluhan ke sekolah (SMP, SMA).
d. Pembinaan dan konseling pada remaja.
e. Melakukan tugas lapangan di bidang kesehatan.
f. Pencatatan dan pelaporan.
g. Melaksanakan tugas lain atas perintah atasan serta melaksanakan tugas lain sesuai
dengan bidang tugasnya.
h. Pencatatan dan pelaporan.
3. Penanggungjawab Jejaring dan Jaringan Puskesmas
a. Bertanggung jawab untuk meningkatkan cakupan pelayanan jejaring dan jaringan
Puskesmas.
b. Memonitoring dan mengevaluasi pelaksanaan jaringan dan jejaring pelayanan yang ada
dibawah tanggung jawabnya.

Anda mungkin juga menyukai