Anda di halaman 1dari 16
N a LAPORANKINERIAJABATAN en aa Cie 4 KATA PENGANTAR Dengan memanjatkan puji dan syukur kehadirat Allah SWT, kami telah dapat Pelayanan Medik dan menyelesaikan penyusunan Laporan Kinerja Jabatan Wadi Keperawatan Rumah Sakit Umum Haji Surabaya Tahun 2020 yang disusun sebagai wujud pertanggungjawaban dalam menjalankan Jabatan Melalui laporan Kinerja Jabatan Wadir Pelayanan Medik dan Keperawatan ini diharapkan dapat memberikan informasi yang terukur kepada pimpinan atas kerja yang telah dan scharusnya dicapai. Laporan ini menggambarkan hasil kinerja dari Bidang Pelayanan Medik dan Bidang Keperawatan serta analisisnya. Selain laporan hasil kinerja juga disampaikan laporan pembiayaan yang digunakan untuk mencapai kinerja pelayanan, Dengan laporan ini diharapkan dapat menjadi acuan perbaikan kinerja di tahun yang akan datang, Terima Kasih disampaikan kepada seluruh pihak terkait yang telah berperan serta dalam penyelesaian laporan, semoga laporan ini bermanfaat bagi semua unit kerja yang ada i Rumah Sakit Umum Haji Surabaya. ‘Surabaya/01 Februari 2021 Wadir Pelayangh Medik dan Keperawatan ? di, ENDANG PRABAWATI, Pembisa Utama Muda NIP, 19610912 198803 2 006 ——_— ‘Taporan Kinerja Jabatan Waki! Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan Tahun 2020, ‘ DAFTARISI KATA PENGANTAR : z Yi DAFTAR ISI . z a DAFTAR TABEL eerie! iti BAB 1 PENDAU u BAB 2 AKUNTABILITAS KINERJA JABATAN os 3 A. Perjangian Kinet ono ee ee B. Capaian Kinerja oes 3 C. Evaluasi dan Analisis Kinerja. 5 D. Rencana Tindak Lanjut... 9 “Tanggapan Atasan Langsung ee 10 BAB 3 PENUTUP..... ee u MPIRAN 1. Perjanjian Kinerja Tahun 2020 Wakil Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan Rumah Sakit Umum Haji Surabaya Provinsi Jawa Timur 2. Pengukuran Kinerja Eselon II Tahun 2020 Taporan Kinerjafabatan Wak Direktur Pelayanon Medikdan Ke Tabel 2.1 Tabel 2.2 Tabel 2.3 Tabel 2.4 DAFTAR TABEL Perjanjian Kinerja Wakil Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan ‘Tahun 2020 = Capaian Kinerja Jabatan Wakil Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan Tahun 2020 .... el Analisa cost per outcomes Kinerja Wakil Direktur Pelayanan Medik dan. Keperawatan Tahun 2020. Nilai IKM Jajaran Wakil Direktur Perlayanan Medik dan Keperawatan RSU Haji Surabaya Tahun 2020 BABI PENDANULUAN fuktur Organisasi Rumah Sakit 11 tahun 2008 tentang wean Daerah ja, Jabatan Wakil Direktur Pel Pelayanan Medi dan Bidang, Keperawatan seperti pada Jayanan Medik dan Keperawatan Vn Haji Sura membawahi 2 Bidang yaitu Bidang nbar struktur organisasi RSU Haji Surabaya berikut ini DIREKTUR WAKIL DIREKTUR PELAYANAN MEDIK DAN KEPERAWATAN KEPALA BIDANG PELAYANAN MEDIK KEPALA BIDANG KEPERAWATAN KA SIE KA. SIE MONEV KA SIE MONEV YAN PENGEMDANGAN YAN PELAYANAN Wi KEPERAWATAN MEDI KEPERAWATAN I [— i PELAKSANA PELAKSANA PELAKSANA. PELAKSANA NGEMBANGAN MONEV PENGEMBANGAN MONEV AOEMOA AN. | | peLAvANANMeDIK | | PELAYANANMEDI | | PELAYANAN MEDIE MEDIK Kedua Bidang tersebut bertanggungjawab atas pelaksanaan kegiatan yang ada pada masing-masing tupoksinya kepada Wakil Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan ‘Tugas pokok dan fungsi Wakil Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan beserta jajaran di bawahnya sesuai Peraturan Gubernur Jawa Timur nomor 114 tahun 2008, tentang Uraian “Tugas Direktur, Wakil Direktur, Bidang, Bagian Seksi Dan Sub Bagian Di Rumah Sakit Umum Haji Surabaya Provinsi Jawa Timur, sebagaimana dijabarkan dalam penjelasan dibawah ini: ‘a. Wakil Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan 1, Tugas Pokok Melaksanakan mengembangkan, mengawasi, mengendalikan dan koordinasi kegiatan pelayanan medik dan keperawatan dan instalasi di bawah koordinasinya, Toporan Kerja Jabatan Wok Direktur Pelayanon Medik dan Keperawatan Tahun 2620 1 2. Fungsi 8. Pengkoordin: keperawatan; N perumusan strategi dan kebijakan pelayanan medik dan b. Perencanaan dan pengembangan pelayanan medik, keperawatan dan instalasi di bawah koordinasinya; © Pengkoordinasian pelaksanaan pelayanan medik, keperawatan dan instalasi di bbawah koordinasinya; 4d. Pembinaan terhadap penyelenggaraan pelayanan medik, keperawatan dan instalasi di bawah koordinasinya; €, Evaluasi terhadap pelayanan medik, keperawatan dan instalasi di bawah koordinasinya; £, Pengawasan, pengendatian dan pengkoordinasian kegiatan pelayanan medik, keperawatan dan instalasi di bawah koordinasinya; £. Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan och Direktur b. Bidang Pelayanan Medik, mempunyai tugas 1. Pengkoordinasian, pelaksanaan perencanaan dan pengembangan kegiatan pelayanan medik; Pengkoordinasian proses pengembangan kegiatan pelayanan medik; Pelaksanaan monitoring dan evaluasi kegiatan pelayanan medik; Pelaksanaan koordinasi dengan instalasi terkait; Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Wakil Direktur. . Bidang Keperawatan, mempunyai tugas 1. Pengkoordinasian, pelaksanaan perencanaan dan pemenuhan kebutuhan dalam pengembangan kegiatan asuhan dan mutu keperawatan; Pengkoordinasian proses pengembangan kegiatan asuhan dan mutu keperawatan; Pelaksanaan monitoring dan evalu egiatan asuhan dan mutu keperawatan; Pelaksanaan koordinasi dengan instalasi terkait,; Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Wakil Direktur, ——— Taporan Kinerjo jabatan Woki Direktur Pelayunan Medik dan Keperawatan Tahun 2020 2 A man? AKUNTABILITAS RINERIA JABAT AN Perjanjian Kinerja Abumeabelitas Kinerys Jabatan Wakil tahun 2020 mengacu yuda program kena ramah sakit yang kemadian deaturkan ke sang maning tugat pokok dan fungs yang ade Adagum reghasae skhnar penannan Loner taht 2020 dapat dysbartan schags: berikut Sararan “Meninghatnys Pfimens: Muta Pelavanan Kesehatan dan Perichhan Severs dengan indikator banerja, stars la 1. IKM (lndeks Kepuasan Masyarakat) jsjeran Wadhr Pelavanan Medik dan Kepernwatan 2. Persentase Indikator SPM (Standat Peiayanan Mioumal)jaiaran Wadit Petayanan Mextik dan Keperawatan yang mencapes standar, 3 Persentase Indikator Mute RS jajaran Wadtir Pelayanan Medik dan Keperawatan yang mencapa standar, 4 Persentase indikator pelayanan rawat imap rumah sakit yang mencapar standar Persentase tercapainya Tindak Larjut Money Inikator Sasaran Keselamatan Paster, Devkter Petayanan Moa dan Keperawasie ‘Tabet 2.1 Perjanjian Kinerja Jabatan Wakil Direktur Petayanan Medik dan Keperawotan T [ SASARAN I ~INDIKATOR RINERIS TARGHEE Un —_ a i ; TIKM (indels Kepussan Masyarakat) jayaran Wace Meningkatnys: a _ Mennelatys _Belayanan Medi dan Keperawatan | pelayanan hescatan 3 prosciase dilator “SPM (Standar Pelayanan | yy dan pendidihan |” Sfinimal) jajaran Wadhs Pelayanan Medik dan”? | sesum SNARS: ‘Keperawatan yang mencapa: stander | i Pelavanan Mechh dan Keperawatan yang mencapa: a sant Frsccomns sedikcanr pclsenas cones Tanp corms T sakst yang mencaper stander _ 8% B Orgies vers Carma hey SNAP Shum Aimamian tale mumymccony madileator de Qrsanam diompue meoneuiian get Bean tera: Pee aoe ihn Anda, evades ts argos kamera pany reap amu Bias petunia Cap kane But eee Taprrvr Hina Wooton ats Dicer Monsen st an Gepromstins Pa Dwrehtur Pelayanan Medik dan Keperawetan tahun 2020 dapat ditt dalam satel twa ni ‘Tabet 2.2 Copaian Kinerja Jabatan Wakil Direktar Pelayanan Mestik das Keperewatas Tahun 2020, NO SASARAN INDIKATOR TARGET) REALISAST CAPALAN | KINERIA 2020 2020 2020 1] ikMtindeks SS | efi Kepussan | efisenss muta | Masyarakat) jajaran gyn arm om pelayanan =| Wadir—Pelayanan hesehatan dan | Medik ae Pendidikan | Keperawatan i | esta 2 Prosentase andikator SNARS | SPM (Standar | Pelayanan Minimal} | gajaran Wade) gx, 90% 96.7% Pelayanan Medi dan Keperawatan | | | yang mencapai | standar | | Prosentase Indikator Mutu RS jajaran 0% 6.7% | 50% 526% | —4 Lagpt = Money| 80% 100% 12% anor King san Wi Tabel 2.3 Anatisa cost per outcomes Kinerja Wade Pelayanan Medik dan Keperawatan Tahun 2020 P REALISASL ] PROGRAM | ki EGIATAN ANGGARAN ANGGARAN (%) - = PAPED TANUN 2020 Program | Penguatan | Peningkatan | Petayanan RS Haji | Pelayanan Surabaya | Badan Layanan | 378332333 | 989 [a Peningkatan 2.384.000. | Ry 2.333 | Umum Dacrah = bay) Eatiaain : | Pelayanan (BLUD) istik Rumah Sakit Keperawatan Pemngkatan Rp 5.583.910.2000 | Rp 3.004.325.993 538 Pelayanan Gizi Akreditasi dan | Rp 108.250.000 | Rp 9.490.000 Mutu | a | Rp 6.074.455.200 | Rp 3.392.148.32 Penyerapan an; garan KPA Wakil Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan pada tahun 2020 hanya mencapai $5,8%, hal ini disebabkan oleh beberapa faktor antara lain: 1. Penurunan jumlah kunjungan pasien rawat inap yang merupakan dampak dari pandemi COVID ~ 19, Schingg anggaran untuk peningkatan pelayanan gizi pasien tidak dapat terserap secara maksimal; 2. Rapat koordinasi Komite Mutu yang semula dilakukan dengan tatap muka menjadi Via zoom mecting, sehingga angparan untuk pengadaan penggandyan materi rapat dan Konsumsi peserta rapat Komite Mutu tidak ditakukany, 3, Tidak dilakukan penilaian S uvey Akeditasi pada masa prandemi tahun 2020, Juasi dan Analisis Kinerja Sasaran “Meningkatnya Efisiensi Mutu Pelayanan Kesehatan Dan Pendidikan Sesuai SNARS” dengan didukung beberapa indikator dimana masing masing indikator mempunyai target dan realisasi yang dapat diukur set tabunnya dan menjadi bahan cvaluasi guna peningkatan mutu layanan rumah sakit, Adapun capaian masing masing indikator dapat dijabarkan sebagai berikut sbatan Wali! Direktur Pelayanan Medik dan 1, IKM (Indeks Kepuasan Masyarakat) Kepuasan pelayanan adalah hasil pendapat dan penilaian masyarakat terhadap kinerja pelayanan yang diberikan aparatur penyelenggara pelayanan publik. Indeks kepuasan masyarakat (IKM) adalah data dan informasi tentang tingkat kepuasan ‘masyarakat yang diperoleh dari hasil pengukuran secara kuanttatif dan kualitati atas pendapat masyarakat dalam memperoleh pelayanan dari aparatur penyelenggara pelayanan publik. Kegiatan penelitian Indeks Kepuasan Masyarakat di RSU Haji ‘Surabaya ini merupakan bentuk partisipatif dari mangjemen RSU Haji Surabaya untuk selalu berkomitmen secara kontinyu berunta menaikkan lxymannys khassnja layanan di bidang medis dan_penunjang ‘medis, sekaligus sebagai amanat dari Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 14 Tahun 2017 tentang Pedoman Survei Kepuasan Masyarakat ‘Terhadap Penyelenggaraan Pelayanan Publik, dimana pemerintah menghimbau agar instansi pemerintah dapat memberikan pelayanan publik sesuai dengan kebutuhan/kepentingan masyarakat pengguna pelayanan. Hasil penilaian IKM unit di bawah jajaran Wakil Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan menggabungkan seluruh nilai IKM pada 10 unit unit pelayanan yang menjadi obyek survey. Nilai IKM ini akan mencerminkan seberapa puas atau tidak puas pasien / pengunjung terhapap pelayanan yang diberikan, Nilai IKM unit di bawah Jajaran Wakil Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan RSU Haji Surabaya tahun 2020 dapat dilihat pada tabel di bawah ini: Tabel 24 Nilai IKM Jajaran Wakil Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan RSU Haji Surabaya Tahun 2020 No Unit Survey Nin [ Nita Interval Kategori IKM Konversi T_ | Instalasi Bedah Sentral 96,86 | 88,31 100,00 _|~A (Sangat Baik) 2 | Instalasi Gigi dan Malat 82,80 | 76,61 88,30 B (Baik) 3 | Instalasi Rawat Jalan 87,28 | 76,61-88,30 'B (Baik) 7 | Instalasi Rawat Inap 1 8644 | 76,61 ~ 88,30 B (Baik) 3 | Instalasi Rawat Inap 2 87,0 | 76,61 88,30 B (Baik) © | Instalasi Gawat Darurat 92,38 | 8831-10000 | ~A (Sangat Baik) 7 | instalasi Graha Nuur Afiyah | 94,81 | ~88.31—100,00 | A (Sangat Baiky 8 | Instalasi Rawat Intensif 92,30 88,31- 100,00 |” A (Sangat Baik) 9 | Instalasi Hemodialisa 95,02 | 88,31— 100,00 | A (Sangat Baik) 10 | Ruang Bersalin (VK) 95,00 | 88,31 — 100,00 | A (Sangat Baik Toporan Kinerja Jabatan Wakil Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan Tahun 2020, Berdasarkan tabel diatas bahwa rata ~ rata nilai IKM unit di bawah Jajaran Wakil Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan RSU Haji Surabaya tabun adalah 91, Nilai ini apabila merujuk pada standar IKM Perturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PermenPAN - RB) tahun 2017 berada pada nilai A (Sangat Baik) yakni nilai yang berada pada 88,31 - 100,00. 2. Indikator Mutu Jajaran Wakil Derektur Pelayanan Medik dan Keperawatan Suatu pelayanan dikatakan bermutu dalam dimensi tertentu apabila indikator pelayanan mencapai atau melampaui suatu standar tertentu, Mutu dengan demikian tidak akan tercapai tanpa suatu perencanaan dan wawasan yang terkait dengan mutu tersebut. Dengan kata lain, bila kita menginginkan pelayanan yang bermutu di rumah sakit, maka ‘manajemen rumah sakit perlu memperluas wawasan mengenai mutu pelayanan tersebut dan merencanakan serangkaian aksi untuk mencapai suatu tingkavstandar tertentu. Pencapaian atas aksi-aksi tersebut diukur dengan indikator. Indikator yang diukur disini adalah Indikator Standar Pelayanan Minimum (SPM), merupakan spesifikasi teknis tentang tolak ukur pelayanan minimum yang diberikan oleh Badan Layanan Umum kepada masyarakat. Realisasi indikator SPM Jajaran Wakil Direktur Pelayanan Medik Dan Keperawatan tahun 2020 adalah sebesar 90% dari target yang ditetapkan sebesar 93%. Beberapa SPM yang masih belum mencapai standar dari berbagai unit di bawah jajaran Wakil Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan yaitu: a. Kematian pasien IGD (< 8 jam), banyaknya pasien yang datang dengan kegawatdaruratan COVID 19 dan pasien yang datang dengan kondisi jelek / tidak stabil merupakan salah satu penyebab tingginya tingkat kematian di IGD; b, Kematian pasien > 48 jam yang disebabkan oleh beberapa faktor, antara lain: a, Usia pasien yang memang sudah mendekati usia geriatri yang merupakan usia rentan terkena komorbid dan penyakit kronis lainnya; b. Pasien yang datang dengan kondisi kritis karena RSU Haji Surabaya merupakan rumah sakit rujukan, c. Adanya pandemi COVID - 19. ©. Pemberian ASI Eksklusif selama perawatan neonatal, pihak pasien dan Keluarga memberikan susu formula kepada bayi tanpa Konsultasi kepada petugas; d. Visite Dokter Spesialis di Ruang Rawat Inap, masih terdapat DPJP yang visite di sore /malam hari karena merangkap pelayanan di Klinik Rawat Jalan; e. Kecepatan memberikan pelayanan ambulans di rumah sakit < 30 menit, disebabkan ‘Tim Ambulans yang masih merangkap dengan Tim IGD; £. Kelengkapan asesmen pre operasi bedah, kelengkapan asesmen pre operasi bedah ini belum dapat mencapai target karena kepatuhan petugas operator yang belum optimal. cen SASS Toporan Kinerjafabatan Wokt Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan Tahun 2020 7 Asesmen pre operasi bedah penting dikerjakan agar dapat melakukan perencanaan yang tepat pada tindakan operasi; & Kemampuan menangani bayi lahir dengan asfiksia, belum seluruh petugas mendapatkan refreshing Keilmuan dan memiliki kompetensi yang cukup dalam ratory enangani bay asfiksia serta belum tersedianya obat dan alkes terkait re Support system dan penunjang kefermasian lainnya dan belum adanya asuhan nutrisi husus untuk bayi asfiksia; Ketidakpuasan pelanggan/pasien/keluarga pasien terhadap beberapa pelayanan di RSU Haji Surabaya yang disebabkan oleh waktu tunggu pelayanan yang lama yang disebabkan oleh: 4. Ketidakdisiplinan kehadiran dokter spesialis di Klinik Rawat Jalan; b. Berkas Rekam Medik yang terlambat dan tidak terkirim, sehingga menyebabkan pelayanan dokter juga terlambat. 3. Indikator Pelayanan Rawat Inap Rumah Sakit Indikator pelayanan rumah sakit merupakan bagian dari satah satu statistik rumah sakit, Dengan adanya indikator tersebut dapat mengetahui tingkat pemanfaatan, mutu serta cfisiensi pelayanan yang terdapat di rumah sakit. Indikator pelayanan tersebut bersumber ari data sensus harian rawat inap. Terdapat beberapa masalah pada indikator pelayanan rawat inap di tahun 2020 antara lain: a. BOR (Bed Occupancy Ratio) Karena terjadinya pandemi COVID ~ 19 yang menyebabkan angka kunjungan ‘menurun di Klinik Rawat Jalan dan IGD yang berarti kunjungan rawat inap juga ikut ‘menurun dan olomatis pemakaian tempat tidur menurun, akan tetapi BOR Ruang Isolasi COVID - 19 mengalami peningkatan setinp bulannya dan selalu mencapai standar. b. ALOS (Average Length of Stay) Pada masa pandemi COVID - 19 ini, pasien MRS yang kondisinya sudah membaik oleh DPJP segera dipulangkan untuk menghindari resiko tertulamya infeksi nosokomial, Sehingga rata ~ rata lama rawat pasien menjadi singkat, ©. TOI (Turn Over Interval) Jumlah pasien rawat inap yang tidak terlalu banyak i tahun 2020 yang merupakan salah satu dampak dari pandemi COVID ~ 19 yang menyebabkan tempat tidur rawat inap kosong dalam rentang waktu yang lama, 4. BTO (Bed Turn Over) Sering terjadinya perpindahan pasien pada masa pandemi khususnya pasien COVID~ 19 pada Ruang Isolasi yang semula pasien di Ruang tsolasi tekanan negatit pindah ke ruang isolasi ICU maupon sebaliknya dan pasien di ruang rawat inap biasa Taporan Kinerja Jabatan Wakil Direktur Pelayunan Medik da Keperawatan Tahun 2020 @ yang pada pertengahan masa perawatannya dicurigai suspek COVID ~ 19 maka pasien fersebut akan dipindah di ruang isolasi, Hal ini meyebabkan frekuensi pemakaian tempat tidur menjadi tinggi ©. GDR (Gross Death Rate) Karena RSU Haji Surabaya merupakan salah satu rumah sakit rujukan, maka rata ~ fala pasien yang datang merupakan pasien dengan kondisi berat sampai kritis. £. NDR (Net Death Rate) Pada masa pandemi ini pasien COVID ~ 19 yang dirawat adalah yang berat dan kritis dan dalam perjalanan penyakitnya sangat cepat memburuk ditambah dengan pada ‘masa awal pelayanan era pandemi sarana dan prasarana belum terfasilitasi dengan baik. 4. Persentase Tereapainya Tindak Lanjut Money Indikator Sasaran Keselamatan Pasien, Patient safety atau keselamatan pasien adalah suatu sistem yang membuat asuhan babkan pasien dirumah sakit menjadi lebih aman dan mencegah terjadinya cedera yang oleh kesalahan akibat melaksanakan suatu tindakan atau tidak mengambil tindakan yang seharusnys diambil. Pengukuran tercapainya tindak lanjut money indikator keselamatan pasien, terdapat $ masalah yang ditemukan dalam indikator tersebut dan semuanya sudah dievaluasi tindak lanjutnya, Hal ini sangat baik Karena realisainya sudah mencapai 100%. D. Reneana Tindak Lanjut Dalam rangka peningkatan kinerja jabatan Wakil Direktur Pelayanan Medik dan Keperawatan, dipertukan langkah-langkah yang dapat mendukung tercapainya.sasaran kinerja sesuai dengan yang telah ditargetkan dalam satu tahun, Dengan melihat dan menganalisa kinerja tahun sebelumnya maka rencana tindak lanjut dalam rangka peningkatan kinerja yang menjadi sasaran dibawah jajaran Wakil Direktur Pelayanan Medik dan keperawatan meliputi : 1. Melakukan upaya mengurangi permasalahan terkait Indikator Pelayanan Rawat Inap meliputi: a, Menampilkan bed management di admisi, dimana dengan adanya tampilan bed management tersebutpasien diharapkan dapat mengetahui informasi terkait Ketersediaan tempat tidur di ruang rawat inap. b. Melakukan audit medik setiap triwulan sebanyak 2 kali audit medik untuk kasus pasien meninggal. ¢. Melakukan Kegiatan duty manager untuk melaporkan evaluasi pelayanan di rawat ‘nap yang terjadi dalam 24 jam oleh Kepala ruangan kepada Kepala Bidang Keperawatan setiap hari Senin pagi. 4d. Melakukan Kegiatan monitoring Evaluasi Surveilans Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPD) setiap trivwulan. ‘Toporan Kinerjaabatan Wat irektur Pelayanan Medik dan Keperawatan Tahun 20 ¢- Melakukan pengadaan alatalat Kedokteran untuk menunjang fasilitas pelayanan dh fuang fawat inap dan merenovasi ruangan yang mempengaruhi pemanfaatan tempat tidur 2. Membuat strategi untuk meningkatkan kecepatan pelayanan di Rawat Inap dan Rawat Jalan melalui a. Melakukan koordinasi dengan Wakil Direktur Penunjang Medik dan Diklit agar Penyelesaian pengelolaan rekam medik segara selesai; b. Melakukan koordinasi dengan Wakil Direktur Umum dan Keuangan agar Penyelesaian renovasi ruangan yang mempengaruhi pemanfaatan TT segera selesai.; ‘¢. Memberikan arahan agar SPO yang telah tersedia dijalankan dengan baik dibawah erantara masing-masing atasan langsung, 4. Mengatur jadwal Klinik rawat jalan dan setiap dokter yang melakukan pelayanan di Minik rawat jalan diharuskan datang tepat waktu agar pasien tidak menungyu terlalu Jama. 3. Membuat perencanaan strategis anggaran dengan memperhitungkan skala prioritas Kebutuhan rumah sakit guna menunjang pelayanan baik kepada pasien maupun karyawan, 4, Membuat analisa kebutuhan dan kemampuan rumah sakit dalam rangka penataan Sumber Daya Manusia (SDM) pelayanan sesuai dengan kompetensi dan keahlian; Memantau pelaksanaan program para Kepala Bidang, 6. Memantau pelaksanaan program mutu. E. Tanggapan Atasan Langsung Dengan telah terselesaikannya laporan kinerja jabatan ini, dilaporkan dan dinilai oleh pimpinan dengan memberikan tanggapan atas penyelesaian penjanjian kinerja sampai dengan akhir tahun 2020, ‘Tanggapan Atasan Langsung terhadap hasil Laporan Kinerja Wadir Pelayanan Medik & Keperawatan Laporan kurang baik Laporan sudah baik Laporan diperbai Target dan Realisasi diteliti lang Capaian diteliti ulang Lain-lain fel Unk bres debscta acon, Ge ikea eam, { Gabh, baile im mane rescrer Tengan seta Goseleneitzenes Sageran timer sane 2 dina Jienpilia Nal Pate tote 707 Copman Kenere inher Wakit Derek Peterman Mit din Kapono rand whe yung peri Giromphatian Chala mmnphe peminghamsn Kenerya sake dihuatial Sengh ah langh ab epee tarpet yang Seetartee dapat dheapm dengan snemmteunt Jimw menace eri tip sasaran yung nde Kermactoan dimamgsn nla timtak lana Kier potwene Wakil Direktut Petayenan Medi dee Keperrwmne selipan 1 Metskukan upmye mengursegs permenaichan teva Onditetor Petevanan Rawat Ina etapa: # Merampitian hed managvmen & aximist dhmans dengan sitenva tampstan Nod manayemen versebat passer diherapmakan dageat mengetatut vnfiemant workast Aetervediaan tempat tutu i runeg raat mary b Melahuhan sodit medih setap trwelan setanyak > kali sucht sedih untuk Kas pasion merengga! © Melakukan kegiatan diey manager wntuh mebeporkan evaiuwn pelayanan di rawnt inap yang tenad dalam 24 jam oleh kepale ruangan hepads Kopala Midang Keperawatan setiap hari Senin pagi 4) Melakuhan kepatan montoring Evatvan Survestam Pemogahan dan Penyrilian Jntcks: (PPL) setiap sata tuhun sokali © Melakukan pengadasn alat-alat Ledotteras untah menunjang faniitas yelayanan ds Kuang riwat inap dos merenowas: reanyan yang mempengaruhs pemanfaatas tempat due Momibuat stratg untuh monnghackan hecopetan pelnanan dt Rawat inag: di Hawes Jaden metalar & Molakukan hourdnas: deoyar Waki Dircktur Pemamang Merkix dem Okie ayae PORVOO NMLAT PURGE LMS FRET TESA saya noc b Motakutan Asonbeas: demas Wabi Decinr Liman dee Kuang age Proveiennais trownes nanan wang Mempegards seman TY Geers wien © Mombertias aeuhue ager SPC) sang aint ares Goats dengeet alk siluowals pores ennsmg-munsing tease lagu, & Memgenar jute Mam vase ala us ey aes vas etiam ‘ imih rwae i Sarokas Seay RAE wad ae Fa TU es elie ‘tar, 3 Montwa peemncamat ROKES EONS aR Ng stale grote Astueumon rumen Mit pane MenuNeNy FEN Rae Gone jase Manga LeeratMa, ‘amarer mare tenet Wan Hur Mannan AEP Be operant tein Membuat analisa kebutuhan dan kemampuan rumah sakit dalam rangka penataan Sumber Daya Manusia (SDM) pelayanan sesuai dengan kompetensi dan keahlian, Memantau pelaksanaan program para Kepala Bidang: 6, Memantau pelaksanaan program mutu. Realisasi penyerapan anggaran Wakil Direktur Pelayanan Medik dan keperawatan pada kegiatan tahun 2020 hanya mencapai 52,9 1 Hal ini disebabkan Karena Penurunan jumlah kunjungan pasien rawat inap yang merupakan dampak dari pandemi COVID — 19. Schingga anggaran untuk peningkatan pelayanan gizi pasien tidak dapat terserap secara maksimal; 2. Rapat koordinasi Komite Mutu yang semula dilakukan dengan tatap muka menjadi via zoom meeting, sehingga angearan untuk pengadaan penggandaan materi rapat dan Konsumsi peserta rapat Komite Mutu tidak dilakukan; 3. Tidak dilakukan penilaian Survey Akeditasi pada masa pandemi tahun 2020. Mengetahui, Atasan Langsung Surabayh/01 Februari 2021 Plt, Direkyur RSU Haji Surabaya Wadir Pelayandn Medik dan Keperawatan Pembina Utama Muda Pembjna Utama Muda NIP, 19640621 199011 2 001 NIP, 19610912 198803 2 006 dr. ENDANG PRABAWATI, M.Kes

Anda mungkin juga menyukai