Anda di halaman 1dari 5

 

KISI-KISI PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT)


TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Kurikulum : Darurat dan 2013 Revisi


Kelas/Semester : VII/2 Jumlah Soal : 40 Soal
Alokasi Waktu : 90 menit Bentuk Soal : PGB, B/S,Y/T,JLS, MJDL,MJDN*

No KD/Kompetensi Yang diujikan Materi SB/SPB Indikator Soal


3.4 Mengidentifikasi teks prosedur Jenis teks prosedur Disajikan kutipan teks prosedur, siswa dapat menentukan jenis teks prosedur tersebut dengan
tentang cara melakukan sesuatu dari tepat.
informasi yang dibaca dan didengar.
Disajikan kutipan teks prosedur , siswa dapat menentukan judul yang tepat pada teks
4.4 Menyimpulkan isi teks prosedur Isi teks prosedur
tentang cara melakukan sesuatu dari
Disajikan sebuah teks prosedur, siswa dapat menentukan isi teks dengan tepat
informasi yang dibaca dan didengar.

3.5 Menelaah struktur dan aspek Struktur Teks prosedur Disajikan kutipan teks prosedur, siswa dapat menentukan bagian struktur teks prosedur
kebahasaan teks prosedur tentang tersebut dengan tepat.
cara melakukan sesuatu dari
berbagai sumber yang dibaca dan
didengar. Disajikan teks prosedur, siswa dapat menentukan kalimat yang tidak sesuai dengan kaidah
Kaidah kebahasaan
kebahasaan dengan tepat.
teks prosedur

4.5 Menyajikan data rangkaian Teks prosedur Disajikan teks prosedur yang rumpang, siswa dapat menentukan bagian-bagian yang
kegiatan tentang cara melakukan rumpang dengan benar.
sesuatu dengan memperhatikan
struktur, unsur kebahasaan, dan isi Disajikan teks kalimat-kalimat acak, siswa dapat menyususnya menjadi teks prosedur
secara lisan dan tulis. dengan baik.
3.6 Mengidentifikasi informasi Surat pribadi dan surat Disajikan kutipan surat pribadi, peserta didik dapat menentukan alasannya disebut
(kabar, keperluan, permintaan, dinas sebagai surat pribadi dengan tepat.
dan/atau permohonan) dari surat
pribadi dan surat dinas yang dibaca
dan didengar

4.6 Menyimpulkan isi (kabar, Surat pribadi dan surat Disajikan kutipan surat pribadi, peserta didik dapat menentukan maksud isi surat
keperluan, permintaan,dan/atau dinas dengan tepat.
permohonan) surat pribadi dan surat
dinas yang dibaca atau
diperdengarkan.

3.7 Menelaah unsur-unsur dan Surat pribadi dan surat Disajikan kutipan surat pribadi, peserta didik dapat menentukan bagian penutup
kebahasaan dari surat pribadi dan dinas surat pribadi dengan tepat.
surat dinas yang dibaca dan
didengar. Disajikan kutipan surat dinas, peserta didik dapat menentukan unsur surat dinas
dengan tepat.

4.7 Menulis surat (pribadi dan Surat pribadi dan surat Disajikan sebuah ilustrasi, peserta didik dapat menentukan isi surat dinas yang
dinas) untuk kepentingan resmi dinas sesuai ilustrasi dengan tepat.
dengan memperhatikan struktur
teks, kebahasaan, dan isi Disajikan kutipan teks surat resmi/dinas, peserta didik dapat membetulkan kalimat
penutup surat ada surat dengan benar.

Disajikan beberapa kalimat, peserta didik dapat menentukan penulisan kepala surat
dinas yang benar dengan tepat.

3.15 Mengidentifikasi informasi Cerita fabel Disajikan kutipan cerita fabel, peserta didik dapat menentukan alasan bahwa kutipan cerita
tentang fabel/legenda daerah itu merupakan cerita fabel berdasarkan peristiwa yang terdapat pada cerita dengan tepat.
setempat yang dibaca dan didengar
Disajikan kutipan cerita fabel peserta didik dapat, menentukan konflik yang terjadi dalam
cerita dengan tepat.

4.15 Menceritakan kembali isi Cerita fabel Disajikan cerita fabel berjudul , peserta didik dapat menjawab pertanyaan yang sesuai
cerita fabel/legenda daerah dengan isi cerita fabel dengan tepat.
setempat yang dibaca/didengar
3.16 Menelaah struktur dan Cerita fabel Disajikan cuplikan cerita fabel yang diberi tanda nomor, setiap bagiannya, peserta didik
kebahasaan fabel/legenda daerah dapat menentukan bagian cerita tersebut dengan tepat;
setempat yang dibaca dan didengar
Disajikan cuplikan cerita fabel yang diberi tanda, setiap bagiannya, peserta didik dapat
menentukan variasi pengungkapan orientasi dengan tepat;
Disajikan sebuah paragraf, yang salah satu kalimatnya menggunakan kata depan
yang salah dan kata seru, peserta didik dapat menentukan kalimat yang
menggunakan kata depan dengan tepat;
4.5 Menyajikan data rangkaian Teks prosedur Disajikan teks prosedur, peserta didik dapat menentukan informasi
kegiatan tentang cara melakukan
sesuatu dengan memperhatikan Disajikan teks prosedur, peserta didik dapat menentukan ketepatan bahasa
struktur, unsur kebahasaan, dan isi
secara lisan dan tulis.
3.16 Menelaah struktur dan Cerita fabel Disajikan teks fabel, peserta didik dapat mengintegrasikan bukti watak tokoh
kebahasaan fabel/legenda daerah
setempat yang dibaca dan didengar Disajikan teks fabel, peserta didik dapat menemukan informasi
3.7 Menelaah unsur-unsur dan Teks surat pribadi Disajikan surat pribadi, peserta didik dapat menelaah bahasa surat
kebahasaan dari surat pribadi dan
surat dinas yang dibaca dan Disajikan surat pribadi, peserta didik dapat menentukan informasi isi teks
didengar.

3.7 Menelaah unsur-unsur dan Teks surat dinas Disajikan surat dinas, peserta didik dapat menentukan alasan pembuatan surat
kebahasaan dari surat pribadi dan
surat dinas yang dibaca dan Disajikan teks fabel, peserta didik dapat mengidentifikasi karakter tokoh
didengar.

3.16 Menelaah struktur dan Cerita fabel Disajikan teks fabel, peserta didik dapat mengevaluasi gambar dan teks
kebahasaan fabel/legenda daerah
setempat yang dibaca dan didengar

4.5 Menyajikan data rangkaian Teks prosedur


kegiatan tentang cara melakukan Disajikan teks prosedur, peserta didik dapat menemukan informasi teks
sesuatu dengan memperhatikan
struktur, unsur kebahasaan, dan isi
secara lisan dan tulis. Disajikan teks prosedur, peserta didik dapat mengevaluasi isi

4.5 Menyajikan data rangkaian Teks prosedur Disajikan teks prosedur, peserta didik dapat menganalisis perilaku
kegiatan tentang cara melakukan
sesuatu dengan memperhatikan
struktur, unsur kebahasaan, dan isi
secara lisan dan tulis.

3.16 Menelaah struktur dan Cerita fabel Disajikan teks fabel, peserta didik dapat menganalisis unsur pembangun teks cerpen
kebahasaan fabel/legenda daerah
setempat yang dibaca dan didengar
3.7 Menelaah unsur-unsur dan Teks Surat pribadi Disajikan surat pribadi, peserta didik dapat menganalisis isi surat
kebahasaan dari surat pribadi dan
surat dinas yang dibaca dan
didengar.

Infografis Disajikan infografis yang memuat beberapa fakta, peserta didik dapat menghubungkan
fakta dengan konsep.

Disajikan infografis yang memuat beberapa fakta, peserta didik dapat memprediksi untuk
mendapatkan tujuan tertentu.

4.6 Menyimpulkan isi (kabar, Surat dinas Disajikan surat dinas, peserta didik dapat mengintegrasikan tujuan surat
keperluan, permintaan,dan/atau
permohonan) surat pribadi dan surat Disajikan surat dinas, peserta didik dapat menelaah struktur surat
dinas yang dibaca atau
diperdengarkan.

4.6 Menyimpulkan isi (kabar, Surat pribadi Disajikan surat pribadi, peserta didik dapat menyimpulkan isi surat
keperluan, permintaan,dan/atau
permohonan) surat pribadi dan surat
dinas yang dibaca atau Disajikan surat pribadi, peserta didik dapat menyimpulkan isi surat
diperdengarkan.
KETERANGAN BENTUK SOAL:
PGB = PILIHAN GANDA BIASA; B/S= BENAR/SALAH, Y/T= YA/TIDAK, JLS=JAWABAN LEBIH DARI SATU, MJDL=MENJODOHKAN-LITERASI, MJDN= MENJODOHKAN
NUMERASI

Anda mungkin juga menyukai