Anda di halaman 1dari 1

TUGAS TUTORIAL 3

MK : PDGK4204 Pendidikan Bahasa Indonesia di SD (PDGK4204/3 SKS)


Semester : 3. 2022. 1
Tutor : Triwiek Yulinawati, M.Pd
Pertanyaan
1. Menurut W. F. Mackey (dalam Hanafi 1981) penyusunan buku teks didasarkan pada
prinsip seleksi, gradasi, presentasi, dan repetisi. Jelaskan ke empat prinsip tersebut!
2. Dapatkah aspek keterampilan berbahasa dipadukan dengan aspek sastra coba Anda beri
contoh materi pokok apa dan bagaimana hasil belajarnya!
3. Pembelajaran membaca permulaan terbagi ke dalam dua tahap yakni pembelajaran
membaca tanpa buku dan pembelajaran membaca dengan menggunakan buku.
Jelaskan bagaimana cara pembelajaran membaca tanpa buku tersebut!
4. Jelaskan persamaan dan perbedaan Penilaian proses dan penilaian hasil!

Anda mungkin juga menyukai