Anda di halaman 1dari 3
PEMERINTAH KOTA PROBOLINGGO DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SEKOLAH DASAR NEGERI PILANG I NO 71 IL, Sockarno - Hatta No, 56 Telp. (0335) 429900 Kode Pos 67221 KECAMATAN KADEMANGAN - KOTA PROBOLINGGO. Mail : sdnpilangsatoe@ymail.com TATA TERTIB GURU A. Kehadiran dan Kepulangan Guru 1, Guru hadir pukul 06.30 WIB. 2. Guru piket hadir pukul 06.00 WIB. 1) Guru hadir berpakaian seragam lengkap sesuai dengan tata tertib sekolah 2) Aktivitas Guru Awal Kehadiran 3 Mengisi daftar hadir siap mobile jika tidak absen dianggap terlambat. 4° Senyum, salam, sapa dan bersalaman, 3 Kepulangan 1) Waktu Pulang Guru pukul 14.00 WIB 2) Waktu pulang guru piket pukul 14.10 WIB. 3) Sebelum pulang guru merapikan tempat kerja dan mematikan lampu dan kipas angin di dalamkelas terlebih dahulu 4) Berpamitan dengan teman sejawat B. Penyambutan Murid 1 Sambutan diberikan guru kepada murid dengan tujuan agar semua murid merasakan perlakuan khusus (pengistimewaan) dan merasa lebih semangat dalam belajar. 2. Guru piket menyambut dengan berdiri di depan gerbang dengan memberikan sambutan senyum, salam, sapa dan bersalaman, 3 Guru piket bertanggung jawab pada murid yang terlambat dan siap dengan buku data murid terlambat. Pengelolaan Murid Terlambat 1 Pengelolaan murid terlambat adalah guru piket 2 Tugas Guru piket, pengelola murid terlambat, yaitu Meneatat di buku siswa terlambat, ve Merapikan dan membariskan siswa yang terlambat (putra dan putri terpisah). Menanyakan alasan keterlambatan pada setiap siswa. 4. Memberikan surat izin masuk pada siswa yang terlambat. (menuliskan alasan siswa terlambat) 3) Guru piket memberikan sanksi bagi siswa yang terlambat. 4) Rekapan siswa terlambat setiap bulan dibuat dan ditindak lanjuti bagian kesiswaan, D.Guru Ijin Meninggalkan Tugas a Guru tidak hadir karena suatu halangan, menyampaikan permohonan ijin tidak hadir kepada kepala sekolah dan ditembuskan kepada bagian kurikulum. Ijin disampaikan melalui lisan,tertulis dan whatsApp (WA). jin yang diajukan bisa dikabulkan atau tidak dikabulkan oleh kepala sekolah, mempertimbangkan alasan dan kondisi sekolah. Jika ijin dikabulkan, guru wajib melimpahkan atau menyertakan tugas ke bagian ‘kurikulum/ guru piket Probolinggo, 12 Juli 2021 PEMERINTAH KOTA PROBOLINGGO DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SEKOLAH DASAR NEGERI PILANG I NO 71 IL, Sockarno - Hatta No, 56 Telp. (0335) 429900 Kode Pos 67221 KECAMATAN KADEMANGAN - KOTA PROBOLINGGO. Mail : sdnpilangsatoe@ymail.com 3. 6. TATA TERTIB SI iswa wajib menjaga dan menjunjung tinggi nama baik sckolah a. Siswa harus menghormati semua bapak/ ibu guru dan tamu b. Siswa harus berbicara dengan sopan Siswa kelas tinggi harus memberi contoh yang baik kepada siswa kelas rendah iswa wajib menjaga keamanan dan memelihara kebersihan serta keindahan a, Siswa wajib mengikuti Upacara Bendera dengan tertib b. Siswa wajib melaksanakan Senam Pagi dengan baik ¢. Siswa wajib berbaris di muka kelas sebelum memasuki ruang kelas 4. Siswa wajib meminta ijin kepada guru kelas yang bersangkutan jika hendak memasuki ruangan lain €. Siswa harus berada di Iuar kelas pada waktu istirahat £. Siswa tidak membuat gaduh di dalam kelas pada waktu istirahat g. Siswa tidak membuat kotor, corat-coret dan merusak benda milik oranglain tanpa seijin pemiliknya Siswa wajib berpakaian sesuai dengan ketentuan yang diterapkan sekolah a. Siswa wajib berpakaian seragam sekolah pada hari sekolah Siswa harus hadir di sekolah sebelum jam pelajaran dimulai a. Siswa petugas piket harus hadir di sekolah sebelum pukul 06.00 b. Siswa yang bukan petugas piket harus hadir di sekolah sebelum pukul 06.30 Siswa harus berada di lingkungan sekolah selama jam pelajaran sekolah a. Siswa tidak keluar kelas/ sekolah, kecuali seijin guru b. Siswa tidak pulang sebelum waktunya, kecuali seijin guru kelas masing-masing Siswa tidak masuk sekolah harus dapat menunjukkan keterangan yang sah a. Siswa yang tidak mengikuti pelajaran harus menunjukkan surat ijin dari orang tua atau wali b. Siswa yang sakit lebih dari dua hari harus ada surat keterangan dokter

Anda mungkin juga menyukai