Anda di halaman 1dari 5

CAPAIAN PEMBELAJARAN FASE D

KELAS VII

Penyusun : Sagianto, S.Pd


Instansi : UPT SMP Negeri 1 Medan
Semester : 2 (Dua)
Tahun Ajaran : 2021/2022

A. CAPAIAN PEMBELAJARAN
Capaian Pembelajaran (CP) IPS kelas VII merupakan perpaduan materi dari Geograi, Ekonomi,
Sejarah dan Sosiologi yang terintegrasi sebagai pemahaman dan keterampilan yang sesuai dengan
karakteristik pembelajaran abad ke-21. Mata pelajaran IPS terkait dengan pandangan bahwa IPS
sebagai materi pembelajaran yang berkaitan dengan fakta, konsep, prosedur, dan metakognisi.
Adapun capaian pembelajaran mata pelajaran IPS di SMP kelas VII adalah sebagai berikut:
a. Memahami keberadaan diri dan keluarga di tengah lingkungan
sosial
Ruang Lingkup materi:
1. Sejarah:
• Mikrohistori
• Sejarah lokal
• Tradisi lisan
2. Geograi:
• Pemetaan lingkungan rumah dan sekolah
• Peta, denah, dan skala wilayah
• Kependudukan
3. Ekonomi:
• Kerja sebagai upaya manusia memenuhi kebutuhan hidup
• Manajemen keuangan
4. Sosiologi:
• Sosialisasi
• Nilai dan norma
b. Memahami hubungan antara kondisi geograis daerah dengan karakteristik dan cara
masyarakatberaktivitas.
Ruang Lingkup Materi:
1. Sejarah:
• Kehidupan manusia pada masa Praaksara
2. Geograi:
• Fitur geograis
• Fenomena geosfer
• Kependudukan
3. Ekonomi:
• Konsep dasar kebutuhan dan kelangkaan
4. Sosiologi:
• Interaksi sosial
• Pembentukan karakteristik budaya masyarakat daerah
c. Memahami cara masyarakat bekerja untuk memenuhi kebutuhan
hidup dalam konteks lokal.
Ruang Lingkup Materi:
1. Sejarah:
• Sejarah perdagangan pada masa kerajaan
2. Geograi:
• Jalur perdagangan antarpulau
• Karakteristik wilayah pesisir dan pedalaman
3. Ekonomi:
• Kegiatan ekonomi
• Pelaku ekonomi
• Peranan masyarakat dalam perekonomian
4. Sosiologi:
• Mobilitas Sosial
d. Memahami isu pemberdayaan masyarakat dalam konteks lokal.
Ruang Lingkup Materi:
1. Sejarah:
• Sejarah lokal (Tematik)
2. Geograi:
• Fitur lingkungan
3. Ekonomi:
• Pengelolaan Keuangan
4. Sosiologi:
• Jenis keragaman budaya
• Karakteristik Komunitas
• Jenis-jenis pemberdayaan masyarakat

NO ELEMEN PEMAHAMAN ELEMEN KETRAMPILAN PROSES

1 Memahami Mata pelajaran IPS A. Mengamati: Peserta didik melakukan kegiatan


terkait dengan pandangan bahwa IPS yang dilaksanakan secara sengaja dan
sebagai materi pembelajaran yang terencana dengan maksud untuk mendapat
berkaitan dengan fakta, konsep, informasi dari hasil pengamatan. Pengamatan
prosedur, dan metakognisi, maka bisa dilakukan langsung atau menggunakan
cakupan materi dalam elemen ini instrumen
adalah: a. Keruangan dan B. Menanya: Peserta didik menyusun pertanyaan
konektivitas antar ruang dan waktu; tentang hal-hal yang ingin diketahuinya dan
materi ini berkaitan dengan masalah apa yang ditemukan. Pada tahap ini
pemahaman terhadap kondisi sosial ia juga menghubungkan pengetahuan yang
dan lingkungan alam serta dimiliki dengan pengetahuan baru yang akan
kesejarahan dalam konteks lokal dan dipelajari sehingga bisa menjelaskan
regional, nasional, hingga global. permasalahan yang sedang diselidiki dengan
Selain itu, materi ini juga terkait rumus 5W 1H (apa, siapa, kapan, di mana,
dengan pembelajaran tentang mengapa, dan bagaimana), dan
kondisi geografis Indonesia dan memperkirakan apa yang akan terjadi
pengaruhnya terhadap aktivitas berdasarkan jawaban atas pertanyaan.
sosial, ekonomi, dan politik. C. Mengumpulkan Informasi: Peserta didik
Mempelajari konektivitas dan penyusunan langkah-langkah untuk
interaksi tersebut mengasah mengumpulkan informasi melalui studi
kemampuan berpikir kritis pelajar pustaka, studi dokumen, wawancara,
memahami efek sebab dan akibat. observasi, kuesioner, dan teknik pengumpulan
informasi lainnya.
D. Mengorganisasikan Infromasi: Peserta didik
memilih, mengolah dan menganalisis
informasi yang diperoleh. Proses analisis
Perkembangan masyarakat informasi dilakukan dengan cara verifikasi,
Indonesia dari masa pra aksara, interpretasi, dan triangulasi informasi.
kerajaan, kolonial, awal E. Menarik Kesimpulan: Peserta didik menjawab,
kemerdekaan sampai dengan mengukur dan mendeskripsikan serta
sekarang; Selain pengetahuan menjelaskan permasalahan yang ada dengan
mengenai perkembangan kehidupan memenuhi prosedur dan tahapan yang
masyarakat Indonesia, Tidak untuk ditetapkan.
Disebarluaskan Versibagian ini F. Mengomunikasikan: Peserta didik
menjadi sarana untuk merefleksikan mengungkapkan seluruh hasil tahapan di atas
kondisi kehidupan masyarakat dari secara lisan dan tulisan dalam bentuk media
masa pra aksara, Hindu, Budha, digital dan non-digital. Peserta didik lalu
Islam, kolonialisme hingga mengomunikasikan hasil temuannya dengan
kemerdekaan untuk memunculkan mempublikasikan hasil laporan dalam bentuk
semangat kebangsaan. Materi ini presentasi digital dan atau non digital, dan
juga menjadi sarana mengasah sebagainya.
kesadaran untuk berpikir dari G. Merefleksikan dan Merencanakan Proyek
berbagai perspektif berdasarkan Lanjutan Secara Kolaboratif Peserta didik
perbedaan historis, geografis, mampu mengevaluasi pengalaman belajar
ekonomi, sosial dan budaya, serta yang telah dilalui dan diharapkan dapat
menggunakan pengetahuan tersebut merencanakan proyek lanjutan dengan
untuk kehidupan masa melibatkan lintas mata pelajaran secara
kolaboratif.

B. RASIONAL
Didasari pada capaian pembelajaran dimana peserta didik mampu memahami konsep Memahami
dan menganalisis konsep-konsep yang berkaitan dengan pola dan persebaran keruangan, interaksi
sosial, pemenuhan kebutuhan, dan kesejarahan perkembangan kehidupan masyarakat;.
Indonesia merupakan bangsa dengan sumber daya manusia yang besar dan sumber daya alam
yang melimpah, kaya dengan budaya, suku bangsa, bahasa, serta terdiri dari berbagai agama dan
kepercayaan. Secara geografis letak Indonesia sangat strategis, sehingga menjadikan Indonesia
sebagai bangsa yang sangat diperhitungkan secara geopolitik dalam kancah internasional

C. PROFIL PELAJAR PANCASILA


Melalui pembelajaran IPS, diharapkan siswa:
1. Beriman dan Taqwa Kepada Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak Mulia.
2. Berkebhinekaan Global..
3. Bergotong Royong.
4. Mandiri.
5. Bernalar Kritis.
6. Kreatif

D. JUMLAH JAM : 38 JP
E. ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP)

NO ATP Kata Kunci

1 Peserta didik mampu mendiskripsikan jenis dan Sumber daya alam hewani,
persebaran sumber daya alam serta Sumber daya alam hayati,
pemanfaatannya untuk kegiatan ekonomi di pelestarian Hutan
lingkungan setempat

2 Peserta didik dapat Menganalisis


perkembangan kehidupan masyarakat, Prasasti, yupa, waisya,
pemerintahan, dan budaya pada masa kerajaan- candi
kerajaan Hindu dan Buddha di Indonesia serta
menunjukkan contoh bukti-bukti yang masih
berlaku pada kehidupan masyarakat Indonesia
3
Peserta didik mampu mendiskripsikan Aktivitas
Masyarakat Indonesia Masa Masuknya Islam di Aulturasi, Gujarat,
Indonesia dengan menganalisisi Proses Masuk kaligrafi, masjid.
dan Persebaran Agama islam di Indonesia, serta
perkembangannya baik dalam kehidupan
politik, pemerintahan, ekonomi dan sasial
budaya
4
Peserta didik mampu mendiskripsikan Aktivitas
Masyarakat Indonesia dalam kegiatan ekonomi Produksi, konsumsi,
yang meliputi kegiatan produksi, kegiatan distribusi, Rumah tangga
distibusi, kegiatan konsumsi, permintaan dan Produsen
penawaran serta mengenal Pasar dalam
kehidupan sehari -hari.
5
Peserta didik mampu menjelaskan keragaman
sosial budaya di masyarakat, permasalahan
dalam kehidupan sosial budaya dan Multikultural, Pluralitas,
mengidentiikasi pemberdayaan masyarakat serta keberagaman, kebhinekaan
enganalisis peranan komunitas kehidupan
6 masyarakat

Peserta didik mampu mendiskripsikan


Permasalahan budaya masyarakat Indonesia Kesenjangan sosial,
yang meliputi kesenjangan sosial dan globalisasi, kenakalan
7 kemiskinan, serta kenakalan remaja remaja.

Peserta didik mampu menjelaskan


Pemberdayaan masyarakat dalam pengelolaan
keuangan keluarga Kebutuhan, investasi,
keinginan, keuangan.
Medan, 02 Januari 2021
Mengetahui: Guru Mata Pelajaran IPS
Kepala UPT SMP Negeri 1 Medan

Hj.LISNAWATI SUSMAN,SH,MM SAGIANTO, S.Pd


NIP. 19650203199422001 NIP.197208152005021003

Anda mungkin juga menyukai