Anda di halaman 1dari 6

PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) GENAP

SEMESTER GENAP
TAHUN PELAJARAN 2019/2020
LEMBARAN SOAL

Mata Pelajaran : Seni Budaya Hari/Tanggal : Senin, 30 Maret 2020


Tingkat : XII (Dua Belas) Waktu : 60 Menit
Kompetensi Keahlian : Akuntansi Guru Bidang Study : Revy Fachmilia Rahayu, S.Pd

PETUNJUK UMUM
1. Tulis lebih dahulu, nama, kelas, dan nomor pada lembar jawaban
2. Baca setiap petunjuk soal dengan seksama sebelum bekerja
3. Apabila ada hal yang meragukan akan soal segera laporkan pada pengawas
4. Jawab pertanyaan yang lebih mudah dahulu
5. Periksa semua jawaban anda sebelum diserahkan kepada pengawas

I. PILIHLAH JAWABAN PADA HURUF A, B, C, D ATAU E SEBAGAI SALAH SATU JAWABAN YANG TEPAT !

1. Not balokadalah sistem penulisan musik (suara) dengan 12. Cabang seni rupa yang hasil karyanya berwujud tiga
menggunakan lambang balok not yang terdapat dalam 5 dimensi adalah ....
garis sejajar teratur yang disebut .... a. Seni musik d. Seni patung
a. Paranada d. Interlude nada b. Seni cap e. Seni rupa
b. Intonasi nada e. Oktaf c. Seni sablon
c. Paralimpik 13. Patung yang dibuat untuk menjadi simbol negara , yaitu
2. Arti cial harmonics merupakan efek suara yang negara .... dengan patung liberty
digunakan pada jenis musik .... a. Arab saudi d. Brasil
a. Jazz d. Soft b. Autralia e. Amerika Serikat
b. Rock e. Underground c. Rusia
c. Slow 14. Seni patung dari semen memakai bahan campuran ....
3. Not angka adalah sistem penulisan musik (suara) a. Kayu d. Kaca
dengan menggunakan lambang .... b. Kertas e. Pasir
a. Angka d. Intonasi nada c. Kawat
b. Huruf e. Balok 15. Tanda yang dipakai untuk mengubah tinggi rendahnya
c. Tangga nada nada disebut ....
4. Berikut ini yang bukan tahapan penyusunan jadwal a. Enharmonis d. Triol
kegiatan yaitu .... b. Harmonis e. Kromatis
a. Persiapan d. Teknik/mainan musik c. Melodis
b. Kebutuhan pergelaran e. Jadwal penampilan 16. Aransemen berasal daru kata arrangement artinya ....
c. Sound system a. Gubahan d. Kepandaian
5. Bagian yang ditambahkan pada akhir suatu aransemen b. Karangan e. Susunan dan transkripsi
lagu bertujuan untuk menghasilkan titik klimaks atau c. Keindahan
sebagai gongnyadisebut .... 17. Langkah awal sebelum melaksanakan pagelaran
a. Interlude d. Improvisasi adalah ....
b. Coda e. Arranger a. Evaluasi d. Organisasi
c. Introduksi b. Persiapan e. Perencanaan
6. Seni grafis adalah seni yang muncul sebagai usaha c. Penyusunan
memperbanyak hasil karya dengan model yang sama 18. Lagu tambahan yang mengiringi lagu lain disebut ....
dengan cara .... a. Harmoni d. Counterpoint
a. dicap d. dipahat b. Melodi e. Birama
b. dicetak e. digandakan c. Syair
c. dilukis 19. Mengalihkan posisi dan kedudukan tangga nada
7. Mempunyai sifat menutup sehingga lebih tepat untuk disebut ...
gambar desain grafis adalah .... a. Interlude d. Transposisi
a. Cat air d. Cat minyak b. Introduksi e. Pengembangan
b. Cat embak e. Pewarna lain c. Coda
c. Cat poster 20. Ungkapan komponis yang disampaikan pada publik
8. Yang bukan merupakan macam seni grafis yaitu .... sebaia bagian dari komposisi lagu disebut ....
a. Dalam d. Saring a. Melodi d. Irama
b. Tinggi e. Digital b. Harmoni e. Birama
c. Sedang c. Lirik
9. Karya seni terapan berfungsi sebagai .... 21. Hampir semua instrument dalam gamelan dimainkan
a. Benda hias d. Ukiran dengan cara ....
b. Hiasan e. Anyaman a. ditiup d. ditendang
c. Benda siap pakai b. digesek e. dipetik
10. Cetak saring dikenal juga sablon atau serigra c. dipukul
menciptakan warna padat dengan menggunakan 22. Iringan yang membuat tari lenggang cisadane unik yaitu
teknik .... ..
a. Screen d. Stensil a. Piano dan gitar d. Saron dan Peking
b. Kartu e. Notes b. Keyboard e. rebana dan peking
c. Stik c. Gong dan suling
11. Bahan dari .... merupakan penciptaan dari seni patung. 23. Batik yang motifnya dibuat dengan hanya menggunakan
a. Intan d. Batu endapan tangan disebut....
b. Emas e. Berlian a. Batik tulis d. Batik Yogyakarta
c. Mutiara b. Batik cap e. Batik Malaysia
c. Batik pekalongan
c. Maluku

33. Tari kuda lumping adalah salah satu contoh tari yang
24. Seni grafis baru diperkenalkan di Indonesia pada bersumber pada ....
tahun .... a. Alam binatang d. kelomppok
a. 1944 d. 1950 b. Dongeng e. kolosal
b. 1945 e. 1966 c. Tunggal
c. 1946 34. Secara etimologis kata teater berasal dari bahasa ....
25. Istilah tempo mengacu pada .... a. Romawi d. Yunani
a. Ketinggian nada d. kelambatan lagu b. Inggris e. Jerman
b. Jeda lagu e. jarak nada c. Turki
c. Kecepatan lagu 35. Secara harfiah teater memiliki arti ....
26. Acara yang sering dilaksanakan dalam pameran antara a. Gedung pertunjukkan
lain, kecuali ..... b. Adegan
a. Diskusi d. talkshow c. Takjub memandang
b. Pentas seni e. rapat d. Wilayah
c. Workshop e. Tontonan yang disajikan
27. Divisi yang bertugas menyediakan transportasi untuk 36. Lintas gerak penari diatas panggung disebut dengan ....
kepentingan pameran adalah .... a. Pola lantai d. riasan
a. Keamanan d. transportasi b. Pola busana e. property
b. Ketertiban e. acara c. Pola ruang
c. Transportasi 37. Divisi yang bertugas mempromosikan peristiwa
28. Seni teater lenong berasal dari ..... pameran ke pihak-pihak yang telah ditargetkan
a. Jawa Tengah d. Irian Jaya adalah ....
b. DKI Jakarta e. Jawa Timur a. Divisi acara d. transportasi
c. Jawa Barat b. Divisi promosi dan humas e. dokumentasi
29. Topik untuk judul drama yang tidak khusus untuk c. Divisi produk
masalah remaja adalah ..... 38. Tumpang tali merupakan prosekesatuan dari gerak ....
a. Bahaya Narkoba d. Tawuran a. Kepala d. Badan
b. Pernikahan dini e. Menjaga kebersihan b. Leher e. kaki
c. Belajar Mandiri c. Tangan
30. Drama spontanitas atau tanpa naskah disebut .... 39. Dibawah ini adalah beberapa contoh lagu daerah,
a. Absurd d. eksperimen kecuali ....
b. Improvisasi e. televisi a. Bunggong jeumpa d. injit-injit semut
c. Sejarah b. Butet e. Kampuang nan jauh dimato
31. Tarian heroic disebut juga tari .... c. Sewo Kutho
a. Percintaan d. kemanusiaan 40. Dibawah ini adalah hasil dari desain komunikasi visual
b. Pendidikan e. kejahatan kecuali ....
c. Kepahlawanan a. Poster d. undangan
32. Lagu tanduk Madjeg berasal dari .... b. Brosur e. relief
a. Madura d. Jawa Barat c. Ukiran
b. Bali e. Jawa Timur
ULANGAN UMUM MID
SEMESTER GENAP
TAHUN PELAJARAN 2017/2018
LEMBARAN SOAL

Mata Pelajaran : IPA Hari/Tanggal :


Tingkat : XII (Dua Belas) Waktu : 60 Menit
Kompetensi Keahlian : Akuntansi Guru Bidang Study : Herlinah,, S.Pd

PETUNJUK UMUM
1. Tulis lebih dahulu, nama, kelas, dan nomor pada lembar jawaban
2. Baca setiap petunjuk soal dengan seksama sebelum bekerja
3. Apabila ada hal yang meragukan akan soal segera laporkan pada pengawas
4. Jawab pertanyaan yang lebih mudah dahulu
5. Periksa semua jawaban anda sebelum diserahkan kepada pengawas
I. BERILAH TANDA SILANG (X) PADA HURUF A, B, C, D ATAU E SEBAGAI SALAH SATU JAWABAN YANG
TEPAT
11. Berdasarkan Standar Nasional Indonesia tentang cara
perencanaan sumur resapan air hujan untuk lahan
1. Sejumlah individu dari satu jenis yang ada di suatu daerah pekarangan, persyaratan umum yang harus dipenuhi adalah
atau di tempat tertentu dan dapat menghasilkan keturunan a. Harus berada dilahan yang labil
adalah b. Dekat dengan tempat penimbunan masalah
a. Individu d. habitat c. Tanah berlereng dan curam
b. Populasi e. biosfer d. Dijauhkan dari septic tank
c. Komunitas e. Dekat dengan fondasi bangunan
2. Komponen ekosistem yang terdiri atas komponen tidak 12. Energi yang dihasilkan dari proses pembusukan bahan-bahan
hidup (abios) adalah … organik, misalnya limbah pertanian, sayuran, dan kotoran
a. Komponen abiotik d. dekomposer hewan oleh mikroorganisme adalah …
b. Komponen biotik e. fotosintesis a. Biogas d. batubara
c. Fosil b. Biofuel e. minyak bumi
3. Di bawah ini yang tidak tergolong pada koponen abiotik c. Gas alam
adalah … 13. Berikut ini beberapa fenomena yang disebabkan oleh
a. Udara d. tumbuhan hijau penggunaan energi terhadap udara, kecuali …
b. Air e. cahaya a. Hujan asam d. Matinya organism perairan
c. Tanah b. Smog e. Efek rumah kaca
4. Mahkluk hidup yang berperan sebagai pengurai organism c. Pemanasan global
yang telah mati adalah … 14. Penyakit dengan gejala gatal-gatal pada kulit yang
a. Produsen d. saprofit disebabkan masuknya tungau ke dalam lapisan kulit manusia
b. Konsumen e. parasit adalah penyakit …
c. Dekomposer a. Kolera d. skbies
5. Komponen biotik dari ekosistem yang mampu b. Disentri e. impetigo
berfotosintesis mengasilkan zat makanan dan oksigen dari c. Tifus
zat-zat anorganikn adalah … 15. Berikut ini beberapa cara pengolahan sampah organik yang
a. Produsen d. karnivora dapat menguntungkan adalah …
b. Konsumen e. herbivora a. Makanan ternak, pengomposan, dan biogas
c. Pengurai b. Sanitary landfill, pengomposan, dan pembakaran
6. Pengurai bertugas menghancurkan jasad mati agar terurai c. Pengomposan, biogas, dan daur ulang
menjadi unsure-unsur pembentuk komponen abiotik d. Sanitary landfill, daur ulang, dan pembakaran
kembali. Kelompok organism berikut ini merupakan e. Makanan ternak, daur ulang, dan biogas
pengurai adalah 16. Peralatan yang tidak boleh dikeruk atau disikat, seperti
a. Tumbuhan hijau wajan dan panci terbuat dari …
b. Bakteri pembusuk dan jamur a. Keramik d. besi
c. Alga berklorofil b. Melamin e. aluminium
d. Hewan c. Teflon
e. Tumbuhan parasit 17. Tujuan amdal secara umum adalah …
7. Berikut ini zat-zat yang dihasilkan oleh tumbuhan a. Meningkatkan produktivitas
hijaubdalam proses fotosintesis yang bermanfaat bagi b. Menjaga dan meningkatkan kualitas lingkungan
seluruh organisme di dunia adalah … c. Mencegah timbulnya kerugian pengusaha
a. Karbon dioksida dan air d. Membuka lapangan kerja
b. Karbon dioksida dan glukosa e. Meningkatkan pendapatan masyarakat
c. Glukosa dan air 18. Di Indonesia, kajian amdal dalam praktiknya terbagi atas
d. Glukosa dan oksigen penyusunan empat dokumen, kecuali …
e. Karbon dioksida dan oksigen a. Ka-andal c. RKL e. UPL
8. Dalam ekosistem perairan, organism yang berperan sebagai b. Andal d. RPL
produsen adalah … 19. Komisi penilai amdal yang menilai kegiatan-kegiatan yang
a. Fitoplankton d. herbivora potensial berdampak negative pada masyarakat luas dan/atau
b. Zooplankton e. karnivora menyangkut pertahanan dan keamanan adalah komisi penilai
c. Ikan amdal …
a. Pusat c kabupaten. e. kelurahan /desa
b. Provinsi d. kecamatan
9. Dalam suatu persawahan terdapat belalang, tiks, tanaman
20. Istilah yang biasa dikenal “upaya pengelolaan lingkungan “
padi, dan ular. Akibat penggunaan pestisida yang berlebihan,
disebut …
populasi belalang di persawahan tersebut menjadi punah.
a. Amdal d. UKL e. RKL
Akibat punahnya belalang tersebut adalah …
b. Andal e. UPL
a. Populasi tikus meningkat
21. Jenis rencana usaha bidang pertahanan dan keamanan
b. Populasi tanaman padi meningkat
c. Populasi ular meningkat dengan luas 10.000 ha yang wajib memiliki dokumen
d. Populasi tanaman padi menurun amdal adalah kegiatan …
e. Populasi tikus menurun, tetapi populasi ular meningkat a. Pembangunan gudang amunisi pusat
10. Berikut ini cara-cara yang dilakukan untuk perlindungan b. Pembangunan gudang amunisi daerah
tanah, kecuali … c. Pembangunan pangkalan TNI AL
a. Melakukan rotasi tanaman d. Pembangunan pangkalan AU
b. Memberikan pupuk dengan seimbang e. Pembangunan pusat latihan tempur
c. Penebangan seluruh pohon yang ada di hutan 22. Gangguan terhadap ekosistem, keanekaragaman hayati,
d. Reboisasi di lahan kritis hama penyakit, bentang alam, dan fotensi konflik sosial
e. Melakukan tebang pilih adalah dampak yang akan timbul pada kegiatan bidang …
a. Pertahanan dan keamanan d. kehutanan
b. Pertanian e. kesehatan c. Kepentingan pejabat pemerintah
c. Perikanan d. Proses pengambilan keputusan kegiatan
23. Skala/besaran jenis kegiatan industri petrokimia hulu yang e. Eksploitasi yang terus berkelanjutan
wajib memiliki dokumen amdal adalah … 32. Proses seleksi kegiatan wajib AMDAL disebut juga …
a. Semua besaran d. a. Scooping c. Pelingkupan e. konsultasi
b. Screening d. penilaian
b. e. 33. Kegiatan yang tidak wajib menyusun AMDAL tetap harus
c. DWT melaksanakan …
24. Skala/besaran jenis kegiatan pengerukan alur pelayaran a. IPL c. UKL dan UPL e. RKL
sungai yang wajib dilengkapi amdal adalah … b. KKL d. PPL
34. AMDAL merupakan peraturan pemerintah Republik
a. d.
Indonesia
b. Semua besaran e. a. No. 27/1986 d. No. 30/1986
b. No. 28/1986 e. No. 31/1986
c. c. No. 29/1986
25. Jenis kegiatan yang umumnya menimbulkan pencemaran air, 35. Komisi yang bertugas menilai dokumen AMDAL adalah …
udara, tanah, gangguan kebisingan, bau, dan getaran adalah a. Komisi penilai AMDAL d. Pelaksana AMDAL
jenis kegiatan di bidang … b. Pemrakarsa e. Penyusun AMDAL
a. Kehutanan d. perindustrian c. Masyarakat yang berkepentingan
b. Kesehatan e. perikanan 36. Berikut ini yang tidak dikaji dalam proses AMDAL adalah
c. Perhubungan a. Aspek fisika-kimia
26. Kegiatan yang berkaitan dengan pengembangan yang selalu b. Aspek ekologi
memiliki potensi dan dampak resiko radiasi adalah bidang c. Aspek sosial-ekonomi
… d. Aspek sosial-budaya
a. Perikanan d. industri amunisi e. Aspek pertahanan dan keamanan
b. Perhubungan e. kesehatan 37. Aspek berikut ini tidak dikaji dalam proses AMDAL adalah
c. Pengembangan nuklir a. Fisik-kimia d. sosial-budaya
27. Program kali bersih merupakan upaya untuk mengurangi b. Ekologi e. politik
pencemaran … c. Sosial-ekonomi
a. Udara d. Tanah e. lahan 38. Dalam AMDAL metode penumpukan data disebut juga …
b. Air e. pemukiman a. Overlay
28. Pencegahan erosi pada pertanian lahan miring sering b. Analisis jaringan
dilakukan dengan system … c. Matriks
d. Analisis prolehan
a. Rotasi tanaman e. Analisis dan pengelolaan kualitas lingkungan
b. Terasering 39. Dalam isi AMDAL ruang lingkup studi dan metodologi
c. Penanaman sejajar kontur masuk dalam bagian …
d. Irigasi berkala a. Ringkasan c. Rencana kegiatan e. Lampiran
e. Menanam dengan system larik b. Pendahuluan d. Bahan pustaka
29. Kepanjangan AMDAL adalah … 40. Di bawah ini yang tidak termasuk dalam ruang lingkup
a. Analisis dampak lingkungan AMDAL adalah …
b. Analisis mengenai dampak lingkungan a. Pekerjaan persiapan
c. Analisa dampak lingkungan hidup b. Pengumpulan data
d. Analisa mengenai dampak c. Eksperimen
30. Dokumen amdal dinilaikan dengan maksud untuk … d. Kajian kualitas udara dan tingkat kebisingan
a. Menentukan apakah rencana kegiatan/ usaha tersebut e. Kajian kualitas air
layak secara lingkungan
b. Dikenal tim penilai
c. Direvisi penilai AMDAL
d. Disusun ulang oleh penyusun
e. Dikembalikan oleh penilai
31. Analisis mengenai dampak lingkungan hidup adalah kajian
yang diperlukan bagi ...
a. Pemanfaatan sumber daya oleh investor
b. Golongan masyarakat tertentu

Anda mungkin juga menyukai