Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN BALANGAN

DINAS KESEHATAN PENGENDALIAN PENDUDUK


DAN KELUARGA BERENCANA
UPTD. PUSKESMAS LAMPIHONG
Jl. Raya Lampihong KM.13,5 Kec. Lampihong Kab. Balangan
Kode Pos 71661

INSTRUMEN KAJI BANDING POKJA UKM


UPTD PUSKESMAS LAMPIHONG

NO INSTRUMEN UREN LAMPIHONG HASIL KAJI


Y T Y T BANDING
1 Upaya Kesehatan Masyarakat yang
Berorientasi Sasaran (UKMBS)
a. Apakah terdapat jenis – jenis
kegiatan UKM Puskesmas
b. Apakah ada pertemuan pembahasan
konsultatif dengan masyarakat,
kelompok masyarakat ataupun
individu
c. Apakah ada mengidentifikasi dan
menanggapi peluang inovatif
perbaikan penyelenggaraan kegiatan
UKM
d. Apakah ada akses informasi yang
jelas tentang kegiatan – kegiatan,
tujuan, tahapan dan jadwal
pelaksanaan kegiatan
2 Kepemimpinan dan Manajemen Upaya
Kesehatan Masyarakat
a. Apakah ada Penanggung Jawab UKM
Puskesmas memenuhi persyaratan
yang ditetapkan dan melakukan
peningkatan kompetensi
b. Apakah terdapat kebijakan, kerangka
acuan dan prosedur pengelolaan
UKM
c. Apakah terdapat RUK dan RPK
Puskesmas
d. Apakah terdapat uraian tugas UKM
Puskesmas
e. Apakah terdapat penilaian kinerja
UKM Puskesmas
3 Sasaran Kinerja Upaya Kesehatan
Masyarakat
a. Apakah ada kegiatan perbaikan
kinerja masing – masing UKM
b. Apakah ada melakukan kaji banding
(benchmarking) dengan Puskesmas
lain tentang kinerja UKM Puskesmas
4 Sarana Unuk Mengetahui Kepuasan
Pasien/Masyarakat
a. Apakah ada melakukan SMD dan
MMD
b. Apakah ada tersedia Kotak Saran
5 Apakah ada SK tentang media komunikasi
yang digunakan untuk menangkap
keluhan masyarakat atau sasaran kegiatan
UKM
6 Apakah ada SK tentang media komunikasi
yang digunakan untuk umpan balik
terhadap keluhan masyarakat atau
sasaran kegiatan UKM
7 Apakah ada SK Kepala Puskesmas tentang
indikator dan target pencapaian kinerja
UKM
8 Apakah ada SK persyaratan kompetensi
Penanggung Jawab UKM Puskesmas
9 Apakah ada SK penetapan Penanggung
Jawab UKM
10 Apakah ada SK Kepala Puskesmas tentang
kewajiban mengikuti program orientasi
11 Apakah ada SK Kepala Puskesmas tentang
kewajiban Penanggung Jawab UKM
Puskesmas dan Pelaksana untuk
memfasilitasi peran serta masyarakat
12 Apakah ada SK Kepala Puskesmas tentang
kajian ulang uraian tugas
13 Apakah ada SK Kepala Puskesmas tentang
mekanisme komunikasi dan koordinasi
program
14 Apakah ada SK Kepala Puskesmas tentang
peraturan, kebijakan, dan prosedur-
prosedur yang digunakan sebagai acuan
dalam pengelolaan dan pelaksanakan
UKM
15 Apakah ada SK Kepala Puskesmas tentang
monitoring pengelolaan dan pelaksanaan
UKM Puskesmas
16 Apakah ada SK evaluasi kinerja UKM
17 Apakah ada SK hak dan kewajiban sasaran
18 Apakah ada SK aturan, tata nilai, budaya
dalam pelaksanaan UKM Puskesmas
19 Apakah ada SK Kepala Puskesmas tentang
peningkatan kinerja
20 Apakah ada SK Kepala Puskesmas tentang
tata nilai dalam pengelolaan dan
pelaksanaan kegiatan
21 Apakah ada SK Kepala Puskesmas tentang
pendokumentasian kegiatan perbaikan
kinerja

Mengetahui,
Kepala UPTD. Puskesmas Lampihong

H. Nuryono, S. Kep
Nip. 197305071996021002

Anda mungkin juga menyukai