Anda di halaman 1dari 4
PEMERINTAH KABUPATEN PAMEKASAN DINAS KESEHATAN UPT PUSKESMAS PROPPO JL. Raya Propo Desa Mapper Kec. Proppo Kab. Pamekasan Telp. (0324) 325177 Email: pkmproppoterdepan@amail.com SURAT PERJANJIAN KONTRAK KERJA Nomor : 893.3/01-( /432.302.2/2022 Yang bertanda tangan dibaweh ini : 1 Nama Bambang Budiyono,S.Kep.MM NIP 19690104 199102 1 003 Jabatan Kepala UPT Puskesmas Proppo Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Kepala UPT Puskesmas Proppo, yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA I. Nama 2 Sugiman Tempat & Tgl Lahir Pendidikan Tempat Penugasan Pamekasan,10 Juli 1977 SMP. UPT Puskesmas Propo Kec. Proppo Kabupaten Pamekasan Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama sendiri yang selanjutnya disebut PIHAK KEDUA. Dengan ini kedua belah pihak telah sepakat mengadakan perjanjian / kontrak kerja sebagai berikut Pasal 1 Tugas Pekerjaan 1. Pihak PERTAMA memberi pekerjaan kepada Pihak KEDUA dengan status Tenaga Kontrak BLUD UPT Puskesmas Proppo yang diberi tugas sebagai Tenaga Keamanan di UPT Puskesmas Proppo Kecamatan Propo Kabupaten Pamekasan ; 2. Pihak KEDUA berser menerima tugas pekerjaan tersebut dan sanggup melaksanakan tugas yang dibebankan kepadanya dengan penut rasa tanggung jawab. 3. Disiplin dan mematuhi segala peraturan yarg ada di UPT Puskesmas Proppo Pasal 2 Hak dan Kewajiban 4. HAK PIHAK PERTAMA a. Menetapkan dan menentukan ruang lingkup dan batasan-batasan ketentuan penyelenggaraan pelayanan kesehatan termasuk norma perilaku serta ketentuan-ketentuan umum yang beriaku di UPT Puskesmas Proppo Kecamatan Proppo Kabupaten Pamekasan ; b. Menetapkan dan menentukan pengaturan pelaksanaan kegiatan Keamanan yang akan dilaksanakan Pihak KEDUA; c. Meminta Laporan penilaian kinerja Pinak KEDUA; d. Memberhentikan baik sementara maupun tetap bilamana Pihak KEDUA diduga melakukan kesalahan dalam pelaksanaan tugas; . Apabila timbul perbedaan pendapat antara Pihak PERTAMA dan Pihak KEDUA dalam pelaksanaan tugas, diselesaikan dengan musyawarah. . Apabila pihak kedua tidak melaksanakan tugas pekerjaannya tanpa keterangan, maka akan dikenakan pemotongan gaji sebesar Rp. 5000 Per hari 9. Apabila Pihak KEDUA tidak melaksanakan tugas pekerjaannya selama 6 (enam) hari berturut- turut tanpa ada alasan yang san dan dapat dipertanggungjawabkan, maka Pinak PERTAMA berhak membatalkan secara sepihak perjanjian kontrak kerja ini dan kepada Pihak KEDUA tidak diberikan ganti rugi sebagai akibat betalnya perjanjian; 2. KEWAJIBAN PIHAK PERTAMA a. Memberikan kewenangan tugas keamanan kepada pihak KEDUA untuk melakukan tugas keamanan sesuai dengan jadwal yang ditentukan b. Menyedikan sarana dan prasarana serta peralatan pelayanan medis yang dibutuhkan oleh Pihak KEDUA; c. Memberikan jasa kerja/upah tiap bulan Rp. 500.000,- (Lima Ratus Ribu Rupiah ) yang telah disepakati PIHAK KEDUA; d. Menghormati standar profesi pelayanan medis sesual yang diberikan kepada pihak KEDUA. e. Pihak PERTAMA tidak berkewajiban mengusulkan Pihak KEDUA menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS). 3. HAK PIHAK KEDUA ‘a. Pihak KEDUA mempercieh jasa kerja/upah sebesar Rp. 500.000,- (Lima Ratus Ribu Rupiah ) sesuai dengan kesepakatan Pihak PERTAMA; b. Memperoleh jasa sesuai ketentuan perundang-undangan yang beriaku; c. Memperoleh ijin, cuti sesuai ketentuan yang berlaku dengan pemberitahuan tertulis terlebih dahulu kepada Pihak PERTAMA; d. Menggunakan sarana dan prasarana yang disediakan oleh Pihak PERTAMA sebaik mungkin untuk pelaksanaan tugas. e. Mendapatkan Gaji dan jasa pelayanan sesuai ketentuan yang berlaku di UPT Puskesmas Propo {. Mendapatkan cuti sesuai ketentuan @. Diberikan kesempatan untuk pengembangan kopetensi sesuai profesi yang berlaku 4, KEWAVJIBAN PIHAK KEDUA a. Pihak KEDUA wajib melaksanakan perintah dan tugas dari Pinak PERTAMA atau pejabat yang ditunjuk oleh Piha PERTAMA selama berkaitan dengan tugas kedinasan; b. Pihak KEDUA wajib mentaati peraturan yang berlaku di UPT Puskesmas Proppo; iinak KEDUA membuat laporan penilian kinerja kepada Pihak PERTAMA; d. Memberikan dokumen pribadi yang menyangkut keahliannya meliputi ijasah, STR dan SIP yang masih berlaku kepada pihak PERTAMA; . Tidak menuntut untuk diangkat sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS); {. Apabila Pihak KEDUA mengundurkan diri secara sepihak sebelum masa kontrak habis, maka Pihak KEDUA wajib mengembalikan nilai upah yang disepakati dengan besaran 12 (dua elas) bulan dikall nilal upan; g. Menyimpan rahasia jabatan dan rahasia UPT Puskesmas Proppo yang ditetapkan oleh Pihak PERTAMA Pasal 3 Masa Kerja 4. Hubungan kerja antara Pihak Pertama dan Pihak Kedua dimulai_tanggal 01 Januari 2022 dan berakhir pada tanggal 31 Desember 2022; 2. Pihak kedua melaksanakan kewajiban sebagai tenaga Kontrak di UPT Puskesmas Proppo dari hari Senin s/d Sabtu (jam kerja menyesuaikan dengan ketentuan yang berlaku) 3. Perjanjian Kontrak Kerja baru dapat dilaksanakan setelah habis masa berlakunya kontrak (pasal 3 ayat 1) dengan cara pihak kedua mengajukan permohonan tertulis kepada pihak pertama selambat-lambatnya pade Bulan November 2022 disertai persyaratan yang dibutuhkan sesuai ketentuan ; Pasal 4 Pemutusan Hubungan Kerja 1. Pemutusan hubungan kerja dimungkinkan karena hal-hal sebagai berikut a. Pihak Kedua mencapai batasan umur setara usia pensiun Aparatur Sipil Negara (ASN) dan / atau meninggal dunia ; b. Pihak Kedua tidak mampu lagi melaksanakan tugas karena alasan kesehatan berdasarkan surat keterangan dokter yang ditunjuk oleh Pihak Pertama ; ©. Pihak Kedua melanggar Peraturan Perundang-Undangan dan tata tertib yang berlaku di UPT Puskesmas Proppo Kabupaten Pamekasan ; d. Pihak Kedua tidak melaksanakan tugas selama 10 (sepuluh) hari kerja dalam satu bulan baik berurutan maupun berselang tanpa keterangan kepada Pihak Pertama; e. Apabila ada hak-hal lain demi kepentingan kedinasan seperti penyederhanaan organisasi dan atau anggaran yang mengakibatkan adanya pengurangan tersebut; f. Pihak Kedua mengundurkan diri secara sepihak sebelum masa kontrak habis, maka pihak Kedua wajib mengembalikan nilai upah yang disepakati dengan besaran 12 (dua belas) bulan dikali nilai upah. 2. Pemutusan hubungan kerje sepihak oleh Pihak Pertama sebagaimana tersebut pada pasal 4 ayat 1 dalam perjanjian kontrek kerja ini, Pihak Pertama tidak berkewajiban memberikan uang pesangon dan lai -lain yang berkaitan dengan tugas selama menjadi Tenaga Kontrak. 3. Pemutusan hubungan kerja yang dilakukan Pihak Pertama maupun atas dasar permintaan sendiri dari Pihak Kedua diberitahukan oleh masing-masing pihak selambat-lambatnya 1 (Satu) bulan sebelum pemutusan hubungan kontrak kerja dilaksanakan Pasal 5 Penutup 1, Perjanjian Kontrak Kerja ini dibuat dan ditandatangani oleh kedua belah pihak dalam keadaan sehat jasmani dan rohani tanpa paksaan dari pihak manapun ; 2. Surat Perjanjian Kontrak Kerja ini dibuat dalan rangkap 2 (dua) oleh masing-masing pihak diatas materai Rp 10.000 dan memiliki kekuatan hukum yang sama ; 3. Apabila dikemudian hari temyata terdapat kekeliruan atau kesalahan dalam perjanjian kontrak kerja ini akan diadakan perbaikan seperlunya Ditetapkan Di Pamekasan Pada Tanggal_: 03 Januari 2022 NIP. 19690104%99102 1 003 SAKSI-SAKSI : 4. YUNI ASTUTIK 2. SUHAIRIYAH

Anda mungkin juga menyukai