Anda di halaman 1dari 1

Ceklist Tenant/Penyewa Lahan

Dalam Mematuhi Aspek Program Manajemen Fasilitas Dan Keselamatan


RSUD.Dr.H.Ibnu Sutowo Baturaja Tahun 2022

Pelaksanaannya
Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
Ya Tidak
1. Keselamatan Penyewa lahan mematuhi program keselamatan dan keamanan yang
Keamanan dilakukan oleh RS
RS mengidentifikasi dan penilaian resiko yang komprehensif
menyangkut keselamatan (lantai lincin, dan lain-lain) dan keamanan
(pencurian, kerusuhan dan lain-lain)
Pemasangan CCTV
Pemberian identitas/ tanda pengenal pada penyewa lahan selama
diarea RS
Memeriksa fasilitas fisik dan menginspeksi system utility yang
disediakan di area penyewa lahan
Melakukan pencatatan dan pelaporan bila terjadi insiden/cedera
akibat fasilitas yang tidak memberikan keamanan dan keselamatan
dan rencana tindak lanjutnya
2. Penanggulangan Penyewa lahan mematuhi rambu-rambu mengenai keselamatan
Bencana Penyewa lahan dilibatkan dalam simulasi penanggulangan bencana di
RS untuk mengantisipasi penanganan dan menanggapi kedaruratan
yang mungkin saja terjadi di RS
3. Kebakaran Mengidentifikasi area berisiko bahaya kebakaran dan ledakan
Penyewa lahan mengetahui potensi kebakaran secara spesifik
Penyewa lahan mengetahui cara mengoperasionalkan APAR yang
tersedia
Penyewa lahan mengetahui tanda-tanda proteksi kebakaran yang
dibunyikan saat terjadi kebakaran
RS melibatkan penyewa lahan terkait simulasi pemadam kebakaran
yang dilakukan di RS
Penyewa lahan harus membatasi bahan-bahan yang mudah
mengakibatkan kebakaran

Baturaja, 2022
Tim K3RS Penyewa lahan

…………………………………………… ……………………………………………………..

Anda mungkin juga menyukai