Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PERJALANAN DINAS

Kepada Yth : Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Manggrai Barat

Dari : 1. Mikael Harun

2. Egidius H. Lambos

Tanggal : 10 Agustus 2022

Perihal : Laporan Perjalanan Dinas dalam rangka Mendamping Pasien Rujukan

A/n : Ny.Sisilia Sim

Tembusan : Kepala Bagian Organisasi pada Setda Kabupaten Manggarai Barat

a. Dasar
- Surat Tugas Nomor: Pusk.879/789/VIII/2022
- SPPD Nomor : Pusk/094/788/VIII/2022
- Tanggal 10 Agustus 2022
b. Maksud dan Tujuan :
- Maksud : Mendamping pasien rujukan ke RSUD Komodo Labuan Bajo
- Tujuan : 1. Untuk merawat Pasien ke Tingkat Pelayanan kesehatan Lebih Lanjut
2. Agar Pasiena A/n : Ny.Sisilia Sim mendapat pelayanan
kesehatan yang lebih memadai
c. Waktu dan Tempat
- Waktu : 10 Agustus 2022
- Tempat : RSUD Komodo Labuan Bajo
d. Kegiatan Yang dilaksanakan : Observasi Pasien dan Monitor TTV
Pasien dating ke UGD Puskesmas Werang dengan keluhan Badan lemah, pusing, akral hangat,Nadi
kuat, Anemis.payudara Kanan mengeras dan luka di bagian bawa payudara, ada pus warna
bening,lokasi payudara mengeras sampai ketiak, Tanda-tanda Vital ; TD : 130/90 mmHg,nadi ; 80
x/menit, Suhu : 36.7 SpO2 ; 99 % RR ; 20 x/menit Hasil lab ; HB :3 gram/%,HbsAg Strep :
negative ,Swab Antigen ; Negatif
Diagnosa medis ; Anemia berat + Susp.Ca Mamae (D)
e. Penutup
Demikian laporan ini dibuat sebagai. bahan pertanggung jawaban perjalanan Dinas dalam
daerah dalam rangka mendamping pasien rujukan pada tanggal 10 Agustus 2022

Werang, 11 Agustus 2022


Yang Membuat Laporan

1. Mikael Harun

2. Egidius H. Lambos
LAPORAN PERJALANAN DINAS

Kepada Yth : Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Manggrai Barat

Dari : 1. Ermelinda Helendriana

2. Egidius H. Lambos

Tanggal : 28 Mei 2022

Perihal : Laporan Perjalanan Dinas dalam rangka Mendamping Pasien Rujukan

A/n : TN. Man Rahim

Tembusan : Kepala Bagian Organisasi pada Setda Kabupaten Manggarai Barat

f. Dasar
- Surat Tugas Nomor: Pusk.879/503/V/2022
- SPPD Nomor : Pusk/094/503/V/2022
- Tanggal 28 Mei 2022
g. Maksud dan Tujuan :
- Maksud : Mendamping pasien rujukan ke RSUD Komodo
- Tujuan : 1. Untuk merawat Pasien ke Tingkat Pelayanan kesehatan Lebih Lanjut
2. Agar Pasiena A/n : Tn. Man Rahim mendapat pelayanan
kesehatan yang lebih memadai
h. Waktu dan Tempat
- Waktu : 28 Mei 2022
- Tempat : RSUD Komodo
i. Kegiatan Yang dilaksanakan : Observasi Pasien dan Monitor TTV
menyerah pasien dan surat rujukan ke petugas RS Siloam
Hasil yang diperoleh : Diagnosa medis: Anemia ec CKD, Keluhan pasirn tidak sadarkan diri setelah
jatuh dari tempat tidur. Vital sign ; TD 180/90 mmHg, N : 70x/menit, RR : 41 x/menit, SPO2 : 90-92
% Suhu : 38,7 Hasil, Lab: Rapied Antigen : Negative, Pasien tiba dengan selamat di RSUD
Komodo.
j. Penutup
Demikian laporan ini dibuat sebagai. bahan pertanggung jawaban perjalanan Dinas dalam
daerah dalam rangka mendamping pasien rujukan pada tanggal 28 Mei 2022

Werang, 30 Mei 2022


Yang Membuat Laporan

1. Ermelinda Helendriana

2. Egidius H. Lambos

Anda mungkin juga menyukai