Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL KEGIATAN

PERAYAAN HARI KEMERDEKAAN


HUT RI KE-77

OSIS SMA NEGERI 1 SIANTAN

KABUPATEN KEPULAUAN ANAMBAS


TAHUN 2022
Pendahuluan

A. Latar belakang

Hari kemerdekaan Indonesia yang akan jatuh pada tanggal 17 Agustus 2022 sebagai suatu kegiatan
mengenang jasa-jasa para pahlawan yang telah gugur dalam memperjuangkan kemerdekaan Republik
Indonesia. Selain mengenang jasa para pahlawan yang telah gugur dan mempertahankan kemerdekaan,
kita sebagai generasi penerus bangsa tentu harus mengisi hari kemerdekaan tersebut dengan kegiatan
positif yang dapat membangun wawasan kebangsaan dan kekompakkan. Maka dari itu kami selaku
pengurus OSIS SMA Negeri 1 Siantan sebagai panitia akan mengadakan kegiatan peringatan hari ulang
tahun kemerdekaan Republik Indonesia. Kami sangat memerlukan bantuan baik berupa moral dan
material demi terlaksananya kegiatan tersebut.

B. Tujuan
Adapun maksud dan tujuan dari diadakannya adalah sebagai bentuk rasa syukur kepada Allah Yang
Maha Esa. Kegiatan ini bertujuan untuk :
• Menumbuhkan rasa persatuan dan kesatuan
• Meningkatkan rasa nasionalisme
• Mengenang jasa para pahlawan yang rela gugur demi memperjuangkan kemerdekaan
• Memupuk jiwa sportifitas dalam berlomba bagi siswa
• Mendorong rasa bangga terhadap bangsa dan tanah air

C. Sasaran kegiatan

- Sasaran kegiatan peserta didik SD - SMP SIANTAN

D. Tempat kegiatan
- Tempat kegiatan di SMAN 1 SIANTAN

E. Jenis kegiatan
• Fashion show berpasangan baju kebaya dan batik Tingkat SD-SMP SIANTAN
• Lomba nyanyi lagu kemerdekaan Tingkat SD-SMP SIANTAN
• Lomba puisi tentang kemerdekaan Tingkat SD-SMP SIANTAN
• Lomba cerdas cermat tentang kemerdekaan Tingkat SD-SMP SIANTAN
F. Jadwal kegiatan
Pelaksanaan lomba kegiatan merayakan HUT RI ke-77 dilaksanakan pada tanggal 22-23
Agusutus 2022 :

No Tanggal Waktu Materi Penanggung


Jawab
08.00 – 09.00 Pembukaan Panitia
09.00 – 10.00 Fashion show kebaya dan batik panitia
Senin
1 10.00 - 10.15 Istirahat panitia
22 Agustus 2022
10.20 – 12.00 Nyanyi lagu kemerdekaan panitia
12.00 – 12.30 Puisi tentang hari kemerdekaan panitia
Cerdas cermat tentang
08.00 – 09.00 panitia
kemerdekaan
Selasa 09.00 – 09.30 Istirahat panitia
2
23 Agustus 2022
09.30 – 11. 00 Penutupan panitia
12.00 – 12.30 Pembagian hadiah panitia

G. Rincian Dana
Adapun rincian dana kegiatan merayakan HUT RI ke-77 berikut :

KEBUTUHAN VOLUME SATUAN TOTAL


Spanduk (4x4) (3x1) Rp60.000/ meter Rp1.140.000
Piala dan hadiah 12 Rp400.000 RP4.800.000
Sertifikat 12 Rp10.000 Rp120.000
Tenda 6 Rp200.000 Rp1.200.000
Konsumsi panitia 2 hari Rp700.000 Rp1.400.000
Konsumsi peserta dan 2 hari Rp1.140.000 Rp2.280.000
pendamping
Hiasan panggung - Rp1.000.000 Rp1.000.000
TOTAL Rp11.940.000

Catatan :
1. Fashion show pasangan kebaya dan batik tingkat SD-SMP siantan 19 orang
2. Nyanyi lagu kemerdekaan tingkat SD-SMP siantan 19 orang
3. Puisi tentang kemerdekaan tingkat SD-SMP siantan 19 orang
4. Cerdas cermat tentang kemerdekaan tingkat SD-SMP 57 orang
H. Penutup

Demikianlah proposal kegiatan perayaan HUT RI yang ke-77 kami berharap partisipasi
Bapak/Ibu. Semoga acara ini dapat terlaksana sebagaimana yang kita harapkan.

Tarempa, 14 Juli 2022

Pembina OSIS Ketua OSIS

DWI ERMA KUMALASARI BAYU ERLANGGA


NIP : 198702272022212024 NIS. 0043863978

Mengetahui
Kepala Sekolah

EDI LENDRA, S.Pd


NIP. 19700303 1997021004

Anda mungkin juga menyukai