Anda di halaman 1dari 2

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Daring

(RPP)
PANDEMI COVID-19

Nama Satuan Pendidikan : SMK Hidayatul Insani Abadi


Mata Pelajaran : Penjas
Kelas / Semester : XI TKR/ Genap
Materi Pokok : Beladiri
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit (2 Pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran menggunakan model Daring yang menuntut peserta didik untuk
dapat menganalisi strategi dalam pertarungan bayangan (shadaw fighting)
3.4 menganalisi strategi dalam pertarungan bayangan (shadaw fighting) olahraga beladiri untuk
menghasilkan gerak yang efektif.
Kegiatan Pendahuluan
1. Guru menginformasikan sebelum pembelajaran daring akan diakukan melalui Wa
2. Guru memastikan siswa sudah aktif menggunakan grup wa
3. Guru menyapa siswa dengan mengucapkan salam dan menanya kabar
4. Guru mengajak siswa berdoa sebelum memulai pelajaran
5. Guru menyampaikan materi “Beladiri”
6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran Beladiri

Kegiatan Inti
1. Guru memberi pesan WhatsApp tentang materi Beladiri berkaitan tentang strategi
dalam pertarungan bayangan
2. Guru membimbing peserta didik untuk mencari materi Beladiri yaitu berkaitan
dengan strategi dalam pertarungan bayangan
3. Guru bertanya jawab mengenai kesulitan berkaitan dengan materi tersebut
4. Guru memberi pesan WhatsApp Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) berkaitan dengan
materi Beladiri
5. Guru memberikan penugasan untuk melengkapi catatan mengenai materi Beladiri

Kegiatan penutup
1. Guru memberikan penguatan tentang materi beladiri mengenai strategi dalam
pertarungan bayangan yang benar
2. Guru memberikan pesan whatsapp untuk menyimpukan materi pembelajaran yang
telah dilaksanakan dan memahami tentang gerakan (shadaw fighting)
3. Guru menjelaskan rencana pembelajaran selanjutnya
4. Guru memberikan peniaian melaui pesan whatshab

B. Penilaian
1. Penilaian sikap : Analisa Daring
2. Penilaian pengetahuan : Tes tulis
3. Penilaian keterampilan : Tes tulis

Mengetahui
Jadi Sepakat , 4 Mei 2020
Kepala Sekolah

TURI HUDAYANI ABADI, S.Si


SOLEHATI, S.Pd
19810618200904 2 007

Anda mungkin juga menyukai