Anda di halaman 1dari 8

Proposal Kegiatan Persami (Perkemahan Sabtu Minggu)

Gugus Depan 1435-1436


I. Pendahuluan
Gerakan Pramuka adalah pendidikan kepramukaan bagi kaum muda guna
menumbuhkan tunas bangsa agar menjadi generasi yang lebih baik, sanggup bertanggung
jawab dan mampu membina dan membangun negeri ini sebagai penerus generasi selanjutnya.
Dalam mencapaI tujuannya, antara lain dalam upaya menanamkan dan menumbuhkan budi
pekerti luhur dengan cara memantapkan mental, moral, fisik, pengetahuan, keterampilan, dan
pengalaman melalui berbagai kegiatan. Untuk hal tersebut perlu memberikan pembekalan
pengetahuan dan keterampilan bagi para anggota pramuka, dalam upaya pembentukan watak
dan mental menjadi manusia yang berkepribadian dan berjiwa Pancasila. Maka dari itu kami
dan Dewan Kerja Ambalan 1435-1436 membat suata kegiatan yang dinamakan Perkemahan
Sabtu-Minggu, dalam rangka pelantikan kacu calon penegak gudep 1435-1436 yang merupakan
aplikasi dari program kerja yang telah dibuat dan merupakan kegiatan tahunan secara rutin.
Akhir kata, marilah kita sukseskan acara ini sehingga dapat bermanfaat bagi kita semua pihak
yang terlibat di dalamnya, dan semoga kita semua dapat mengambil hikmah yang ada.

II. Dasar Kegiatan


1.Program Kerja Dewan Ambalan Gudep 1435-1436
2. Dasa dharma butir ke-6 (enam) Rajin, Terampil, Gembira

III. Tujuan
1. Pembekalan materi pengetahuan dan keterampilan kepramukaan bagi anggota Pramuka
Gugus Depan 1435-1436
2. Menanamkan disiplin dan mental yang baik.
3. Penerimaan dan pelantikan anggota Pramuka Gugus Depan 1435-1436
4. Silaturahmi para anggota Gugus Depan 1435-1436
5. Mempersiapkan anggota pramuka Gugus Depan 1435-1436 untuk terjun ke dalam
masyarakat.

IV. Motto
Satyaku Kudarmakan, Darmaku Kubaktikan

V. Waktu dan Tempat


Hari/ Tanggal : Sabtu-Minggu, 06-07 November 2021 (Sabtu mulai 13.30 s/d Selesai)
Tempat : Pangkalan Gugus Depan 1435-1436

VI. Peserta Kegiatan


Peserta adalah Anggota Pramuka Gudep 1435-1436
Terdiri dari : Penegak 30 Orang
Dengan Persyaratan Antara lain :
1. Sehat Jasmani dan Rohani
2. Mendapatkan ijin dari Orangtua
3. Membawa perlengkapan berkemah dan keperluan pribadi
4. Memenuhi persyaratan yang telah ditetapkan panitia

VII. Anggaran Biaya


Terlampir

VIII. Kepanitiaan
Terlampir
IX. Penutup
Demikian proposal ini diajukan. Selanjutnya atas kebijakan dan dukungan dari berbagai
pihak sangat kami harapkan. Kami mengharapkan dengan diselenggarakan kegiatan ini
akan terbentuknya perubahan pada masing individu maupun kelompok, dan semoga pihak
yan terlibat dapat mengambil hikmah dari kegiatan ini, dan kami semua sadar bahwa kami
hanya manusia biasa yang tak luput dari kesalahan, maka dari itu atas nama panitia
kegiatan, kami mohon dibukakan pintu maaf apabila terdapat kesalahan baik yang
disengaja maupun yang tidak disengaja.

Hormat kami:

KETUA PANITIA SEKRETARIS

M. ALDI PRABOWO INDAH WIDIA WATI

PRADANA PRADANI

M. ADIT WIJAYA YUNDA ALHIJJAH SYAHWAR

Mengetahui:

PEMBINA PUTRA PEMBINA PUTRI

AHMAD PAUZI, MA HAFIDATUL HUSNA SIREGAR, S.Ag M.Pd


NIP. 196401092007011017 NIP. 19731225 2003022001

Stabat, November 2021


Menyetujui
Ka. MABIGUS

EDI SAHPUTRA, S.Pd.I, MM


NIP. 197805072007011017
RINCIAN DANA PENGELUARAN PELAKSANAAN KEGIATAN PERSAMI
GUDEP 1435-1436 PANGKALAN MAN 3 LANGKAT TANGGAL 06-07 NOVEMBER 2021
DI MAN 3 LANGKAT T.P 2020/2021

A. DANA YANG DIKELUARKAN


1. ATK
 Photo copy Surat Izin Peserta Rp. 50.000
 Proposal Rp. 15.000
 1 bh Hekter, 1 ktk anak hekter, 1 bh stabilo, 1 bh stipo
3 bh pulpen, 1 bh twin pen Rp. 40.000

B. PERSIAPAN PELANTIKAN
2. PENGADAAN
 Lilin 15 btg Rp. 24.000
 Gas 2 tabung Rp. 40.000

3. PERLENGKAPAN
 Kertaskarton 4 Kajang Rp. 10.000
 Pita 2 Gulung Rp. 20.000
 Double tip 1 Gulung Rp. 10.000
 Peniti 10 renteng Rp. 20.000
 Taliplastik Rp. 10.000

C. DOKUMENTASI
 Penyewaan Kamera Rp. 100.000

D. KONSUMSI
 Konsumsi untuk Pembina dan tamu undangan Rp. 100.000
 Snak + obat-obatan Rp. 200.000
 Dana tidak terduga Rp. 200.000 +

Jadi, jumlah dana yang dikeluarkan Rp. 839.000

PEMBINA PUTRA PEMBINA PUTRI

AHMAD PAUZI, MA HAFIDATUL HUSNA SIREGAR, S.Ag M.Pd


NIP. 196401092007011017 NIP. 197312252003022001

Stabat, November 2021


Mengetahui
Ka. MABIGUS

EDI SAHPUTRA, S.Pd.I, MM


NIP. 197805072007011017
GERAKAN PRAMUKA GUDEP 1435 1436
TENGKU AMIR HAMZAH – MALAHAYATI MAN 3 LANGKAT

JADWAL KEGIATAN PERSAMI DI MAN 3 LANGKAT

WAKTU KEGIATAN LOKASI PETUGAS

Sabtu
13.15 Peserta sampai ke area Man 3 langkat Seluruh petugas
bumper

13.15-13.30 Check in Lapangan man 3 Seluruh peserta


langkat

13.30-14.15 Upacara pembukaan Lapangan man 3 Seluruh peserta


langkat

14.15- 15.15 Orientasi panitia dan tamu Lapangan man 3 Seluruh peserta
undangan langkat dan panitia

15.15-15.30 Materi pembekalan Pembina Lapangan man 3 Seluruh peserta


langkat dan panitia

Iso Mushala Seluruh peserta


15.30-16.00
dan panitia

Renungan suci Aula man 3 langkat Seluruh peserta


16.00-17.00

Giat mandiri Man 3 langkat Seluruh peserta


17.00-17.15

Minggu
09.00 Peserta sampai ke area Man 3 langkat Seluruh peserta
bumper

09.00-09.30 Ujian pengulangan materi Lapangan man 3 Seluruh peserta


langkat

09.30-12.00 Pos Lapangan man 3 Seluruh peserta


langkat

12.00-13.10 Isoma Lapangan man 3 Seluruh oeserta


langkat dan pantia
13.10-14.15 Pengambilan kacu Hutan kota Seluruh peserta

14.15-15.00 Pos baret Man 3 langkat Seluruh peserta

15.00-15.20 Giat pribadi Man 3 langkat Seluruh peserta

15.20-15.45 Iso Lapangan/mushala Seluruh peserta


dan pantia

15.45-16.30 Drama Lapangan man 3 Seluruh peserta


langkat dan pantia

16.30-17.00 Upacara penutup Lapangan man 3 Seluruh peserta


langkat dan pantia

NB. WAJIB DISIPLIN

STRUKTUR KEPANITIAN
KETUA SANGKER : MUHAMMAD ALDI PRABOWO
SEKRETARIS : INDAH WIDIA WATI
BENDAHARA : MIFTAHUL HUDA

PRADANA : MUHAMMAD ADIT WIJAYA


PRADANI : YUNDA ALHIJJAH SYAHWAR

SEKSI KONSUMSI SEKSI BIDANG GIAT


1. YASMINE NOOR FATIMAH 1. HUAN ABILLURACHMAN
2. SITI NAZWA 2. M. PRAHMANA TIRTA
3. SABITAH 3. RIDHO ATHALA
4. NUR AZRINA
5. ADELIA OKTAVIA NINGSIH
6. DWI RAHMA ANISA

SEKSI SARPEN SEKSI DOKUMENTASI


1. RAJA FADHEL MUHAMMAD 1. AYU MAULINA
2. KHAIRUNNISA MARDIYAH 2. DEWI HARUM SARI
3. TRI KURNIA MAGHFIRAH 3. LADIRA WULAN NINGSIH
4. LAILY MUFLIHA ISMAIL 4. NURUL FAZIRA
5. FADHLATUN NAISYA
6. ERLINA APRIYANI
7. NGAH NISA MAULIDA

SEKSI KEAMANAN
1. M. RAYHAN YAZID
2. M. IRVAN FIRMANSYAH

PENJAGA POS

POS 1 : KEAGAMAAN POS 3 : UMUM

1. ABDI AKBAR 1. M. TAUFIK ILHAM


2. INDAH WIDIA WATI 2. YUNDA ALHIJJAH SYAHWAR
3. MAFAZA AULYANI HADI 3. ALFI NURNABILAH
POS 2 : KEPRAMUKAAN POS 4 : SEJARAH

1. DHIVA SALSABILA 1. MIFTAHUL HUDA


2. INDIRA AVIA ZULFI 2. MIFTAHUL JANNAH ZEBUA
3. ARIZKA VEMILIA 3. HUSWATUN HASANAH
4. IFIA INDILA

POS KACU POS BARET

1. M. ABDI AKBAR 1. M. ADIT WIJAYA


2. M. TAUFIK ILHAM 2. ARIZKA VEMILIA
3. M. PRAHMANA TIRTA
4. RIDHO ATHALA

GERAKAN PRAMUKA
GUDEP 1435-1436
T. AMIR HAMZAH- MALAHAYATI
MADRASAH ALIYAH NEGERI 3 LANGKAT
TA. 2020/2021

Anda mungkin juga menyukai