Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL

RAKERNAS KE-2
TAHUN 2020
A. LATAR BELAKANG

Jurnalistik merupakan dunia yang banyak memberi manfaat terutama untuk


pengembangan skill Jurnalis Nuansa Realita dalam menyongsong kemajuan
teknologi masa mendatang. Jurnalis merupakan pekerajan mulia,yang sangat
didambakan semua orang, maka dengan itu menjadi jurnalis handal tidak
mudah melainkan, perlu didukung dengan pembekalan jurnalis secara
mendasar.

Jurnalis adalah wahana komunikasi massa yang melaksanakan kegiatan


meliputi ; mencari, memperoleh, memiliki, menyimpan, mengolah dan
menyampaikan informasi, baik dalam bentuk tulisan , suara, gambar, serta
data dan grafik maupun dalam bentuk lainnya dengan menggunakan media
cetak, media online, dan segala jenis saluran yang berbeda. Peran Jurnalis
sangat besar dalam realitas kehidupan diantaranya adalah memberikan
informasi sampai kepada masyarakat, baik tingkat atas, menengah maupun
tingkat bawah. Hal ini dikarenakan keberadaan Jurnalis di Indonesia sangat
terbuka dan dapat diterima masyarakat secara luas.
Atas dasar pemikiran inilah, Nuansa Realita berupaya menyatukan visi dan
misi seluruh rekan Jurnalisnya dengan mengadakan Rakernas Nuansa Realita
yang ke – dua.

B. MAKSUD DAN TUJUAN

Maksud :
1. Mempererat Silahturahmi sesama rekan jurnalis media Nuansa Realita di
seluruh daerah.
1. Bisa secara langsung memberikan kontribusi pemikiran bagi kemajuan
media Nuansa Realita.
2. MenyatukanVisi dan Misi agar dapat saling berkesinambungan.
3. Membentuk kerjasama dengan pemerintah, menuai mncerdaskan bangsa

Tujuan :

Membangun Media Nuansa Realita menjadi lebih maju dan berkembang di


tanah air.

A. NAMA KEGIATAN

Kegiatan ini bernama : “ Acara Rakernas Ke – 2 Nuansa Realita”

B. TEMA KEGIATAN

Kegiatan ini bertema : “ Sinergitas Media Nuansa Realita dengan para


Jurnalisnya di seluruh daerah”.

C. PELAKSANA

Media Cetak dan Online NUANSA REALITA

D. WAKTU & TEMPAT PELAKSANAAN

Hari/ Tanggal : Sabtu, 28 Maret 2020


Waktu : 08.00 WIB – selesai
Tempat : Karawang

E. TARGET PESERTA

Para Jurnalis Nuansa Realita diseluruh daerah yang berjumlah 120 orang.

F. SUSUNAN ACARA

Terlampir
A. SUSUNAN PANITIA
Terlampir.

B. RINCIAN ANGGARAN BIAYA

Terlampir.

C. PENUTUP

Demikian proposal ini kami buat dengan harapan kegiatan ini menjadi
sebuah upaya untuk memberikan kontribusi nyata di bidang Jurnalistik.
Harapan kami, semoga kegiatan ini disertai partisipasi aktif dari berbagai
pihak.

Semoga dengan dukungan semua pihak yang memiliki keinginan sama untuk
memperbaiki bangsa ini melalui bidang urnalistik, sehinggga kegiatan
tersebut diharapkan dapat berajalan lancar, Aamiin YRA.

Bandung, Maret 2020

Ketua Panitia Sekretaris

Mengetahui,

ENUNG NURHAYATI Penanggung Jawab YOGI SUPENDI

Sofyan Sugondo
Pemimpin Redaksi
SUSUNAN PANITIA
PENANGGUNG JAWAB SOFYAN SUGONDO, S.I.KOM.
PENASEHAT H. AHMAD ZAMAKHSYARI, S.AG
YUSUP SUPARDI, S.IP
UKUR PURBA, S.T
DR. Y.ZALUKU, S.H.,M.H.
YAKUB F . ISMAIL, S.E.,M.M.
HELEX WIRAWAN, S.E.,S.H.,M.H.
KETUA PANITIA ENUNG NURHAYATI
IRFAN D. LAOLI
WAKIL KETUA TONY MAULANA
SEKERTARIS YOGI SUPENDI
AHMAD KOMARUDIN
BENDAHARA DEWI HASNELLIAWATY, S.E.
SEKSI – SEKSI
1. ACARA FAISAL NUGRAHA
2. DANA USAHA DEWI HASNELLIAWATY, S.E.
3. HUMAS YOGI SUPENDI
4. PERLENGKAPAN M. KARYA
ASEP TAUFIK
5. KEAMANAN ABDUL ROHMAN
HERMAN
6. UMUM HENDRIK
7. PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI JOHANES KRISTANTO
M. KARYA
8. KONSUMSI DADANG SUJANA
RENCANA ANGGARAN BELANJA
NO SEKSI – SEKSI KETERANGAN JUMLAH
1 SEKERTARIAT ATK Rp. 3.000.000,
-
KIT Rp. 4.000.000,-
OPERASIONAL Rp. 5.000.000,-
2 ACARA TENDA & PANGGUNG Rp. 5.000.000,-
CERAMAH Rp. 500.000,-
HIBURAN Rp. 15.000.000,-
3 DANA & USAHA PENGADAAN PROPOSAL Rp. 2.000.000,-
4 PERLENGKAPAN INFOKUS , KURSI Rp. 2.500.000,-
UMBUL – UMBUL Rp. 1.000.000,-
BANNER ,BALIGHO Rp. 3.500.000,-
DEKORASI Rp. 2.500.000,-
5 KONSUMSI Rp.38.000.000,-

6 AKOMODASI DAN TRANSPORTASI Rp. 2.500.000,-

7 UMUM/ TAK TERDUGA Rp. 1.000.000,-

8 KEAMANAN Rp. 3.000.000,-

9 PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI Rp. 5.000.000,-

10 PEMBERIAN SANTUNAN 50 orang x Rp. 100.000,- Rp. 5.000.000,-

JUMLAH RP. 130.000.000,-


SUSUNAN ACARA
NO. WAKTU KEGIATAN PENGISI ACARA

1 07.30 - 08.00 REGISTRASI ULANG SEKERTARIS REDAKSI

2 08.00 - 08.30 PEMBUKAAN / UPACARA ADAT MODERATOR / ISBI TEAM

3 08.30 - 08.35 LAGU INDONESIA RAYA SELURUH PESERTA

4 08.35 - 08.45 MARS NR SELURUH PESERTA

5 08.45 - 08.50 SAMBUTAN KETUA PANITIA ENUNG NURHAYATI

6 08.50 - 09.00 SAMBUTAN PEMIMPIN REDAKSI SOFYAN SUGOND, S.I.KOM

7 09.00- 09.15 SAMBUTAN GUBERNUR JAWA BARAT M. RIDWAN KAMIL

7 09.015 - 09.25 SAMBUTAN PEMBINA NR H. AHMAD ZAMAKHSYARI, S.AG

8 09.25 - 09.40 SAMBUTAN KAPOLDA JABAR IRJEN POL. RUDI. SUFACHRIADI

9 09.40 - 10.20 TAUSYIAH & DOA

10 10.20 - 10.30 PEMOTONGAN TUMPENG SOFYAN SUGONDO, S.I.KOM .

11 10.30 - 10. 40 PEMBERIAN SANTUNAN SECARA SIMBOLIS SOFYAN SUGONDO,S.I.KOM.

12 10.40 - 11.45 HIBURAN & PEMBERIAN PENGHARGAAN ISBI TEAM

13 11.45 - 12.30 ISOMA

14 12.30 - SELESAI HIBURAN & RAMAH TAMAH

15 14:00-18:00 Pelatihan Jurnalis NR

Rencana Program pengmbangan NR

NO REKENING BCA A/N SOFYAN SUGONDO, S,I.KOM


(280-167-8566)
PENANGGUNG JAWAB ACARA

Anda mungkin juga menyukai