Anda di halaman 1dari 10
Menimbang Mengingat KEPALA DESA KANAUNGAN KECAMATAN LABAKKANG KABUPATEN PANGKAJENE DAN KEPULAUAN KEPUTUSAN KEPALA DESA KANAUNGAN NOMOR 23. TAHUN 2022 TENTANG TIM PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING TINGKAT DESA KANAUNGAN TAHUN 2022 KEPALA DESA KANAUNGAN, a. bahwa dalam rangka kelancaran pelaksanaan Pencegahan dan Penurunan Stunting, maka perlu dilakukan percepatan penurunan stunting di tingkat Desa/Kelurahan; b. bahwa percepatan penurunan stunting sebagaimana dimaksud dalam huruf a, dilaksanakan secara _holistik, integratif, dan berkualitas melalui koordinasi, sinergi, dan sinkronisasi di antara pemerintah daerah kabupaten, Pemerintah Kecamatan dan pemerintah desa, serta pemangku kepentingan, maka perlu menetapkan Tim Percepatan Penurunan Stunting di tingkat Desa Kanaungan Tahun 2022 di; ¢. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Kepala desa Kanaungan 1, Undang-Undang Nomor 29 Tahun 1959 tentang Pembentukan Daerah Tingkat II di Sulawesi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1959 Nomor 74, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1822); 2. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggara Negara yang Bersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3851) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2019 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2002 tentang Komisi Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 197, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6409); 3. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Dipindai dengan CamScanner Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286) sebagaimana telah ddiubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2021 tentang Harmonisasi Peraturan Perpajakan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 246, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6736); . Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia nomor 4355) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2021 tentang Harmonisasi Peraturan Perpajakan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 246, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6736); Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Keschatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 245, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6573); Undang-Undang Nomor 12 ‘Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan —(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, ‘Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5234) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2019 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang pembentukan Peraturan Perundang- undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 183, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6398); Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 245, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6573); . Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 7, Tambahan Lembaran Negara Republik —_ Indonesia Nomor 5495) sebagaimana telah diubah dengan Undang- Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja (lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 245, ‘Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6573) Peraturan Pemerintah Nomor 33 Tahun 2012 tentang Pemberian Air Susu Ibu Eksklusif (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 58, Tambahan Lembaran ‘Negara Republik Indonesia Nomor 5291); Dipindal dengan CamScanner 10.Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2015 tentang Ketahanan Pangan dan Gizi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 60, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5680); 11, Peraturan Presiden Nomor 72 Tahun 2021 tentang Percepatan Penurunan Stunting (Lembaran Negara Republik Indonesia ‘Tahun 2021 Nomor 172); 12,Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 42, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6322); 13, Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018 tentang Pengelolaan Keuangan Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 611); 14,Peraturan Menteri Desa Nomor 7 Tahun 2021 Tentang Prioritas penggunaan Dana Desa Tahun 2022 (Berita Negara Republik Indoensia Tahun 2021 Nomor) 15.Peraturan Menteri Keuangan Republik Indoensia Nomor 190/PMK.07/2021 Tentang Pengelolaan Dana Desa (Berita ‘Negara Republik Indoensia Tahun 2021 Nomor) 16.Peraturan Daerah Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan Nomor 7 Tahun 2021 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Menengah Daerah 2021-2026 (Lembaran Daerah Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan Tahun 2021 Nomor 7); 17.Peraturan Daerah Kabupaten Pangkajene dan Kepelauan Nomor 9 Tahun 2021 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2022 (Lembaran Daerah Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan Tahun 2021 Nomor 9}; 18.Peraturan Daerah Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan Nomor 11 Tahun 2021 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (lembaaran Daerah Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan Tahun 2021 Nomor 11, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan Nomor 11); 19.Peraturan Bupati Pangkajene dan Kepulauan Nomor 23 ‘Tahun 2020 tentang Pencegahan dan Penurunan Stunting (Berita Daerah Kabupaten pangkajene dan Kepulauan Tahun 2020 Nomor 23) sebagaimana telah diubah dengan Peratuaran Bupati Nomor 56 Tahun 2021 tentang Perubahan ‘Atas Peraturan Bupati Nomor 23 Tahun 2020 tentang Pencegahan dan Penurunan Stunting (Berita Daerah Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan Tahun 2021 Nomor 56); 20.Peraturan Bupati Pangkajene dan Kepulauan Nomor 111 Tahun 2021 tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2022 (Berita Daerah Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan Tahun 2021 Nomor 111); 21.Peraturan Bupati Pangkajene dan Kepulauan Nomor 44 Tahun 2018 tentang Daftar Kewenangan Desa berdasarkan Hak Asal usul dan kewenangan Lokal berskala Desa di Dipindai dengan CamScanner ‘Tingkat kabupaten Pangkajene dan Kepulauan (Berita Daerah Kabupaten pangkajene dan Kepulauan Tahun 2018 Nomor 44) 22.Peraturan Bupati Pangkajene dan Kepulauan Nomor 23 Tahun 2020 tentang Pencegahan dan Penurunan Stunting (Berita Dacrah Kabupaten pangkajene dan Kepulauan Tahun 2020 Nomor 23) sebagaimana telah diubah dengan Peratuaran Bupati Nomor 56 Tahun 2021 tentang Perubahan ‘Atas Peraturan Bupati Nomor 23 Tahun 2020 tentang Pencegahan dan Penurunan Stunting (Berita Dacrah Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan Tahun 2021 Nomor 56); MEMUTUSKAN : Menetapkan KESATU Tim Percepatan Penurunan Stunting Tingkat Desa Kanaungan ‘Tahun 2022 KEDUA : Susunan Tim Percepatan Penurunan Stunting Tingkat Desa/Kelurahan sebagaimana dimaksud dalam diktum KESATU tercantum dalam lampiran keputusan ini; KEEMPAT —_: Tim Percepatan Penurunan Stunting Tingkat Desa Kanaungan sebagaimana dimaksud dalam diktum KEDUA dalam pelaksanaan Percepatan Penurunan Stunting mempunyai tugas 1. Memfasilitasi dan memastikan pelaksanaan kegiatan percepatan Penurunan stunting di desa Kanaungan 2. Memfasilitasi tim pendamping keluarga beresiko stunting dalam dampingan, pelayanan dan rujukan Stunting bagi kelompok sasaran dalam percepatan penurunan stunting di desa Kanaungan 3. Melakukan pendataan, pemantauan dan evaluasi secara berkala dalam pendampingan, dan pelayanan bagi kelompok sasaran percepatan penurunan stunting di desa Kanaungan 4, Melaksanakan rembuk stunting di desa/ Kelurahan minimal 1 (satu) kali dalam 1 (satu) Tahun; 5. Berperan aktif dalam pelaksanaan revitalisasi Posyandu; 6. Melaporkan penyelenggaraan Percepatan penurunan stunting secara berjenjang dan berkala, KELIMA : Tim Percepatan Penurunan Stunting Tingkat Desa / Kelurahan sebagaimana dimaksud = dalam ~—diktum = KESATU bertanggungjawab kepada Ketua TPPS Desa Kanaungan Dipindai dengan CamScanner KEENAM KETUJUH Biaya-biaya yang timbul sehubungan dengan ditetapkannya Keputusan ini di bebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa/Daerah Tahun Anggaran 2022 melalui Dokumen Pelaksanaan Anggaran Desa Kanaungan ; : Keputusan Kepala Desa/ Kelurahan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan, Ditetapkan di Kanaungan padatanggal {@ Maret 2022 Dipindai dengan CamScanner LAMPIRANT KEPUTUSAN KEPALA DESA KAXAUNGAN NOMOR TENTANO ‘TIM PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING TINGKAT DESA KANAUNOAN ‘TANUN 2022 SUSUNAN TIM PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING TINGKAT DESA KANAUNGAN ‘TAHUN 2022 NO UNSUR TIM ‘JABATAN DALAM TIM NAMA RINCIAN TUGAS, TPPS Kabupaten Pengarah 1. Membentuk TPPS Kepala desa Kanaungan ‘SRIANTY SAENONG Desa/Kelurahan 2. Memberikan Arahan dan perumusan pelaksanaan kebijakan rencana program, kegiatanpercepatan penurunan stunting di desa/Kelurahan 3. Memberikan pertimbangan saran dan rekomendasi dalam penyelesaian kendala dan hambatan percepatan Penurunan stunting di desa 4, Melakukan rapat evaluasi dan koordinasi secara berkala dan melaporkan kepada Ketua TPPS Kecamatan dan kabupaten Dipindai dengan CamScanner 3. | Ketua TP. PKK | Ketua NINISUPIVANTI | Mengkoordinasikan dan desa Kanaungan | pelaksana memastikan pelaksanaan Percepatan penanganan stunting untuk mencapai target penurunan stunting Desa/kelurahan melalui : 1. Mengkoordinasikan dan mengendalikan pelaksanaan seluruh kegiatan percepatan penurunan ‘Stunting di desa/ Kelurahan 2. Merumuskan strategi dan kebijakan pelaksanaan Program kerja ercepatan penurunan stunting di desa/ Kelurahan 3. Mengoptimalkan fungsi dan peran ketua ketua bidang agar tercapai efesiensi dan efektivitas organisasi 4. Memimpin pelaksanaan rembuk stunting di tingkat desa/ Kelurahan Sekretaris desa/ | Wakil ketua WAHYU T. Melaksanakan tugas — Kelurahan pelaksana tugas Ketua Pelaksana apabila berhalangan; 2. Membantu ketua Pelaksana dalam merumuskan strategi dan kebijakan dalam pelaksanaan program kerja pelaksanaan percepatan penurunan stunting di desa/kelurahan 3. Mengkoordinasikan Program Kerja Kegiatan penanganan Stunting dengan Dokumen Perencanaan dan penggaran di Desa/ Kelurahan Dipindai dengan CamScanner Pembantu ‘Sekretaris MERDEKAWATI | 1. Membuat dan pembina KB Pelaksanan Mengesahkan Desa/ Keputusan dan Kelurahan Kebijakan bersama (PPKBD) sama Ketua dalam bidang admnistrasi penyelenggaraan TPPS Desa/ Kelurahan 2. Mengkoordinasikan Penyelenggaraan Bidang admnistrasi dan tata kerj kelembagaan TPPS Desa dan melakukan koordinasi antar Bidang dan antar lemnbaga; 3. Merumuskan dan mengusulkan peraturan dan ketentuan organisasi di bidang admnistrasi dan tata kerja untuk menjadi kebijakan organisasi; 4. Mengawasi seluruh penyelenggaraan aktifitas TPPS Desa/ Kelurahan di bidang Admnistrasi dan tata kerja serta menghadiri kegiatan lainnya; 5. Memfasilitasi Kebutuhan jaringan Kerja Internal organisasi antar Bidang; 6. Membantu laporan periodik kegiatan ‘TPPS Desa/ Kelurahan; 7. Melaksanakan tugas lainnya yang diberikan oleh Ketua pelaksana sesuai dengan ketentuan dan peraturan yang berlaku 8. Dalam pelaksanaan tugasnya bertanggungjawab kepada ketua Pelaksana Dipindai dengan CamScanner BIDANG LAPANGAN TIM PENDAMPING KELUARGA. Ketua PokjalV | Koordiantor | RISMAWATI ISMAIL, T, Fasilitasi dan ‘TP PKK Desa/ A.Md.Keb Penggerak Tim. Kelurahan Pendamping Bidan ‘Anggota | 1.FITRIANLH,S.1r.Keb Keluarga (Bidan, Desa/Anngota 2.FITRIANI PKK, Kader KB Pokja IV TP PKK 3.SAODA GAFFAR beserta Mitra dalam Desa, 4,SALMAWATL pelaksaan PLKB/Penyuluh 5.SUKMAWATI penyuluhan promosi KB/Kader 6 AHMAD perubahan prilaku Institusi AMALUDDIN pendampingan masyarakat ‘7.HIJERAWATI komunikasi, Desa/PPKBD/S 8.NAMRAH informasi, edukasi ub bagi kelompok PPKBD/Tokoh sasaran penurunan masyarakat/ ‘stunting di desa/kelurahan; 2. Mengkoordinasikan dan memastikan berjalannya pelaksanaan pelayanan, pencatatan, pelaporan, perkembangan dan penjamin mutu standar mutu pelayanan bagi kelompok sasaran penurunan stunting di desa/ Kelurahan BIDANG LAPANGAN PENGELOLA DATA KPM/Sub Koordinator | _NURKAYA T. Melakukan PPKBD/Koor pengumpulan data dinator dan pemetaan ju kelompok sasaran Unsur kader | Anggota | 1.SUHARNI,A Md.keb penurunan stunting. pendat, 2.LAMALUDDIN, SKM | 2. Menyusun laporan Koordinator 3.AHMAD secara berkala dan Posyandu, ARDIANSYA periodik kepada TPPS kader 4.NURHIKMA Kecamatan, TPPS Posyandu, 5.INTAN Kebupaten serta Bidan Desa, menyampaikan kader kepada Tim Posyandu Pendamping Keluarga (PKK, Bidan, kader KB) di tingkat Desa/ Kelurahan 3. Menyusun laporan. Dipindal dengan CamScanner Konvergenst Penanganan Stunting i Desa/ Kelurahan Dipindai dengan CamScanner

Anda mungkin juga menyukai