Anda di halaman 1dari 4

NATIONAL CYNOSURE OLYMPICS

(IPA SMP/MTS)
1. Sebuah mobil bergerak lurus A. A/B
dipercepat dari keadaan diam dengan B. B/A
percepatan 5 m/s². Mobil tersebut
C. B2/2A
kemudian bergerak dengan kecepatan
konstan.Setelah beberapa saat mobil D. A2/2B

mulai diperlambat 5 m/s² hingga berhenti. 4. Komunikasi antar seluruh sel tubuh
Bila kecepatan rata-rata mobil adalah 20 dapat berlangsung dengan adanya peran
m/s dan waktu total untuk bergerak 25 ...
detik, maka kecepatan mobil tadi bergerak
dengan kecepatan tetap selama ... A. Hormon

B. Neurotransmitter
A. 20 sekon
C. Prostaglandin
B. 18 sekon
D. Reseptor
C. 15 sekon
5. Organel sel yang berperan dalam
D. 10 sekon transportasi adalah ...
2. Mobil massa 800 kg bergerak lurus
dengan kecepatan awal 36 km/jam, A. Badan golgi
setelah menempuh jarak 150 m,
B. Lisosom
kecepatan menjadi 72 km/jam. Waktu
C. Retikulum endoplasma
tempuh mobil adalah ...
D. Ribosom

A. 5 sekon 6. Hantaran listrik yang berlangsung


di sepanjang akson melibatkan ion berikut
B. 10 sekon
kecuali ion ...
C. 17 sekon

D. 25 sekon
A. Kalium
3. Kecepatan gerak suatu benda
B. Kalsium
dinyatakan dengan persamaan v = A - B t,
C. Klor
t menyatakan waktu sedangkan A dan B
adalah konstanta. Jika saat t = 0 benda D. Sodium

berada di titik asal, maka jarak maksimum 7. Karakteristik duri, zat lilin dan sulur
yang dicapai benda adalah ... merupakan ciri ciri tumbuhan ...
A. Akuatik perubahan karbondioksida (CO₂) menjadi

B. Epifit glukosa (C₆H₁₂O₆) berlangsung tanpa


bantuan cahaya matahari adalah
C. Parasitik
percobaan ...
D. Xeromorfik

8. Seorang wanita bergolongan darah A. Blackman


B menikah dengan seorang pria
B. Hill
bergolongan darah A. Pasangan ini
C. Ingenhousz
mendapat anak pertama mereka
bergolongan darah O. Kemungkinan anak D. Sachs
mereka yang kedua lahir dengan golongan 11. Di bawah ini adalah cara
darah A berpeluang sebesar ... reproduksi pada hewan:
I.Membelah diri
A. 1/2 II.Plasmogami

B. 1/4 III.Fragmentasi
IV.Konjugasi
C. 1/8
V.Tunas
D. 1/16 VI.Parthenogenesis
9. Ditemukan tanaman di tepi sunga
dengan ciri-ciri sebagai berikut : Yang termasuk cara reproduksi vegetatif
I.Berwarna hijau adalah nomor ...
II.Bentuk seperti lembaran
III.Tumbuh menjalar horizontal/mendatar A. I, II, III
IV.Terdapat alat perkembiang biakan
B. I, III, VI
membentuk mangkuk
V.Mempunyai rambut seperti akar menempel C. I, III, V

pada tanah D. II, III


Berdasarkan ciri-ciri diatas maka tanaman 12. Zat yang apabila dikonsumsi dapat
tersebut termasuk kelompok ... menyebabkan ketergantungan, termasuk
kelompok zat ...
A. Bryophyta

B. Fungi A. Aditif

C. Lichenes B. Adiktif

D. Pteridophyta C. Halusinogen

10. Percobaan fotosintesis yang D. Penenang


membuktikan bahwa pada tahap
13. Salah satu bagian penyusun tulang sebesar 4 joule dan benda Q memiliki
yang menghasilkan sel darah merah dan energi 9 joule. Jika benda P memiliki
sel darah putih adalah ... kecepatan 6 m/s, maka kecepatan benda
Q adalah
A. Kartilago

B. Periosteum A. 13,5 m/s

C. Sumsum tulang merah B. 9 m/s

D. Tulang spons C. 8,25 m/s

14. Sepotong baja bersuhu 28⁰C D. 7,5 m/s

dimasukkan ke dalam 100 gram air 17. Benda X bermuatan listrik +3q
bersuhu 38⁰C, sehingga suhu campuran berjarak 10 cm dari benda Y yang
menjadi 35⁰C. Jika kalor jenis air 4.200 bermuatan +2q. Kedua benda tolak
J/kg⁰C dan kalor jenis baja X 450 J/kg⁰C, menolak dengan gaya 2 N. Jika muatan
maka massa baja adalah ... benda X diperkecil menjadi +1q dan
muatan Y diperbesar menjadi +12q,
A. 500 g sedangkan jarak X dengan Y didekatkan
menjadi 5 cm. Gaya tolak menolak antara
B. 420 g
benda X dengan Y menjadi
C. 400 g

D. 380 g 2N
15. Sebuah mobil bermassa 800 kg 4N
mulai bergerak dengan percepatan 2 m/s².
8N
Jika muatan mobil ditambah 400 kg, agar
percepatan mobil menjadi 3 m/s², maka 10 N

gaya dorong mesin mobil harus ditambah 18. Pada selang waktu tertentu,
sebesar wilayah belahan bumi utara dan selatan
akan mengalami musim panas, semi,
A. 1200 N gugur, dan dingin secara bergantian.
Perubahan musim yang terjadi pada
B. 1900 N
belahan bumi utara dan selatan
C. 2000 N
disebabkan oleh
D. 3600 N

16. Dua buah benda P dan Q yang A. Rotasi bulan


massanya sama bergerak pada bidang B. Rotasi bumi
datar. Benda P memiliki energi kinetik
C. Revolusi bulan
D. Revolusi bumi 20. Seseorang dapat membaca
dengan jelas pada jarak paling dekat 45
cm. Agar ia dapat membaca paling jelas
19. Agus memukul kentongan di antara
pada jarak 25 cm, kekuatan lensa yang
dua tembok yang berhadapan. Bunyi
diperlukan adalah
pantul dari tembok pertama terdengar 1,5
sekon sesudah kentongan dipukul, disusul
A. 1,2 dioptri
bunyi pantul dari dinding kedua 0,5 sekon
setelah bunyi pantul pertama. Jika cepat B. 1,5 dioptri
rambat bunyi di udara 340 m/s, maka jarak C. 1,8 dioptri
di antara kedua tembok adalah
D. 2,0 dioptri

A. 170 m

B. 340 m

C. 425 m

D. 595 m

Anda mungkin juga menyukai