Anda di halaman 1dari 4
PROVINSI JAWA TIMUR KEPUTUSAN BUPATI TULUNGAGUNG NOMOR 188.45/ 173 /013/2015 TENTANG PERUBAHAN ATAS KEPUTUSAN BUPATI TULUNGAGUNG NOMOR : 188.45/232/013/2014 TENTANG PENUNJUKAN DAN PENETAPAN LOKASI PENANGANAN KAWASAN PRIORITAS SEKTOR INFRASTRUKTUR Menimbang Mengingat DASAR DI KABUPATEN TULUNAGUNG BUPATI TULUNGAGUNG, bahwa lokasi penanganan kawasan prioritas sektor infrastruktur dasar di Kabupaten Tulungagung telah tertuang dalam Keputusan Bupati Tulungagung Nomor : 188.45/232/013/2014 Tentang Penunjukan dan Penetapan Lokasi Penanganan Kawasan Prioritas Sektor Infrastruktur Dasar di Kabupaten Tulungagung; . bahwa sehubungan dengan adanya perubahan lokasi penanganan kawasan prioritas sektor infrastruktur dasar di Kabupaten Tulungagung, maka perlu merubah Keputusan Bupati Tulungagung Nomor : 188.45/232/013/2014 Tentang Penunjukan dan Penetapan Lokasi Penanganan Kawasan Prioritas Sektor Infrastruktur Dasar di Kabupaten ‘Tulungagung yang ditetapkan dengan Keputusan Bupati; - Undang-undang Nomor 26 Tahun 2007 tentang Penataan Ruang; . Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015; - Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah; Peraturan Pemerintah Nomor 34 Tahun 2006 tentang Jalan; . Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat Daerah; - Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 2014 tentang Pengelolaan Barang Milik Negara/Daerah; - Peraturan Daerah Kabupaten Tulungagung Nomor 11 Tahun 2012 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Tulungagung Tahun 2012-2032; Peraturan Daerah Kabupaten Tulungagung Nomor 9 Tahun 2014 tentang Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah Kabupaten Tulungagung; -2- 9%. Keputusan — Bupati © Tulungagung = Nomor_—s; 188.45/232/013/2014 tentang Penunjukan dan Penetapan Lokasi Penanganan Kawasan Prioritas Sektor Infrastruktur Dasar di Kabupaten Tulungagung; 10.Keputusan — Bupati —Tulungagung —- Nomor 188.45/188/013/2015 tentang Tim _—Koorddinasi Penanggulangan Kemiskinan Kabupaten Tulungagung; ‘MEMUTUSKAN Menetapkan KESATU + Merubah Lampiran Keputusan Bupati Tulungagung Nomor 188.45/292/013/2014 Tahun 2014 tentang Penunjukan dan Penetapan Lokasi Penanganan Kawasan Prioritas Sektor Infrastruktur Dasar di Kabupaten Tulungagung sebagaimana tercantum dalam Lampiran Keputusan ini, KEDUA * Reputusan Bupati ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Tulungagung pada tanggal 2 Juli 2015 Yth. Sdr, 1. Direktur Pembangunan Linglungan Permukiman pada Direktorat Jenderal Cipta Karya Kementerian Pekerjaan Umum di Jakarta: 2, Gubernur Jawa Timur di Surabay: 5. Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Cipta Karya dan Tata Ruang Provinsi Jawa Timur di Surabaya: 4 Kepala Satuan Non Vertikal Tertentu Pemsbangunan Linglcungan Permukiman Propinsi Jawa Timur di Surabaya; LAMPIRAN =3- KEPUTUSAN BUPATI TULUNGAGUNG. NOMOR : 188.45 / 178 /013/2015 TANGGAL : 2 Ji 015 LOKASI PENANGANAN KAWASAN PRIORITAS SEKTOR INFRASTRUKTUR DASAR DI KABUPATEN TULUNGAGUNG No. | Nama Kawasan | Kecamatan | Desa/Kelurahan | Luas | Tipologi (Ha) | (2) (2) (3) (4) (5) (6) 1. | Kawasan Kali [Tulungagung | Kel. Kenayan, 5.80 | Permukiman di Ngrowo Kel. Botoran, tepi sungai Kel. Sembung, Kedungwaru_| Desa Mangunsari 2. | Kawasan Tulungagung | Kel. Kepatihan 5,58 | Permukiman di Kepatihan pusat kota 3. |Kawasan Pasar |Tulungagung | Kel. Tamanan 3,15 | Permukiman di Tamanan dekat pusat kegiatan ekonomi 4. | Kawasan Kedungwaru | Desa Ketanon 3,79 | Permukiman di Ketanon dekat pusat | kegiatan ekonomi 5. | Kawasan Tulungagung | Kel. Kenayan 28.92 | Permukiman di Bantaran Rel Desa Kedungwaru, tepi rel Kereta Kereta Apidan | Kedungwaru _| Desa Ketanon Api Pasar Templek 6. | Kawasan Ibukota | Ngunut Bantaran Sungai | 16,23 | Permukiman di Kecamatan Ngunut, tepi sungai, Ngunut Pasar Ngunut, Permukiman di Bantaran Rel KA tepi rel Kereta Ngunut Api, Permukiman di dekat pusat kegiatan ekonomi 7. | Kawasan Ngunut Desa Kaliwungu 4,27 | Permukiman di | Kaliwungu_ pinggir kota 8. | Kawasan Boyolangu | Desa Gedangsewa | 10,64 | Permukiman di Gedangsewu dekat pusat kegiatan ekonomi 9. | Kawasan Boyolangu | Desa Sobontoro 15,14 | Permukiman di Sobontoro dekat pusat kegiatan ekonomi 10. | Kawasan Boyolangu _| Desa Moyoketen 16,88 | Permukiman di Moyoketen dekat pusat kegiatan ekonomi } No. | Nama Kawasan | Kecamatan | Desa/Kelurahan | Luas | Tipologi (Ha) @) (2) (3) (4) (5) (6) 11. |Kawasan Bago | Tulungagung | Kel. Bago 6,03 | Permukiman di dekat pusat kegiatan ekonomi 12. | Kawasan ‘Tulungagung | Kel. Kedungsoko 11,21 | Permukiman di Kedungsoko dekat pusat kegiatan ekonomi 13. | Kawasan Tulungagung | Kel. Kutoanyar 13,89 | Permukiman di Kutoanyar | dekat pusat kkegiatan ekonomi 14. |Kawasan Tertek | Tulungagung | Kel. Tertek 8,52 | Permukiman di | dekat pusat kegiatan ekonomi

Anda mungkin juga menyukai