Anda di halaman 1dari 6

MODUL PERKULIAHAN

W142100013 –
Praktikum Pengukuran
Besaran Listrik

Percobaan II
Pengukuran Arus Bolak – Balik
Satu Fasa

Abstrak Sub-CPMK (lihat di RPS)

Setelah melaksanakan  Mempelajari metode pengukuran daya


percobaan ini,Anda diharapkan arus bolak balik satu fasa
dapat metode  Mempelajari cara pengukuan daya secara
pengukuran daya arus bolak tidak langsung dengan menggunakan
balik satu fasa, cara pengukuran voltmeter dan amperemeter
daya secara tidak langsung  Mengamati bentuk gelombang yang
dengan menggunakan voltmeter dihasilkan pada osiloskop
dan amperemeter dan dapat
mengamati bentuk gelombang
yang dihasilkan pada osiloskop

Fakultas Program Studi Tatap Muka Disusun


Oleh

02
Moh Dzikri Robby S
Fakultas Teknik Elektroi
Teknik
Pengantar Praktikum Pengukuran Besaran
I. Tujuan
 Mempelajari metode pengukuran daya arus bolak balik satu fasa
 Mempelajari cara pengukuran daya secara tidak langsung dengan menggunakan voltmeter dan
ampermeter
 Mengamati bentuk gelombang yang dihasilkan pada osiloskop
 Membandingkan antara tegangan masukan dan tegangan yang tertera pada osiloskop

II. Pendahuluan

Pengukuran daya yang menggunakan voltmeter dan ampermeter. Dalam pengukuran arus
bolak – balik, bila diketahui (V) dan arus (I) serta diketahui pula beda fasa (Q) atau factor daya
dapat dihitung dari :

2021 Praktikum Pengukuan Besaran Listrikl Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
Laboratorium Teknik Elektro
7
http://pbael.mercubuana.ac.id/
III. Peralatan

Utama : Variable AC Power


Supply
Voltmeter AC (0 V – 250
V)
Ampermeter
Osiloskop dual – trace
Kabel penghubung
Pendukung : Multimeter digital
variable

IV. Langkah Kerja

 Susunlah rangkaian seperti pada gambar 1 dengan menggunakan beban lampu


 Pastikan saklar variable AC supply berada pada penunjukan ON (bukan pada Dirrect)
 Hidupkan AC power supply
 Naikkan nilai yang ditunjukan pada voltmeter (sesuai table) dengan memutar variable AC
power supply secara perlahan
 Catatlah nilai yang terlihat pada amperemeter
 Amati bentuk gelombang yang terjadi pada osiloskop
 Lakukan Langkah 4, 5, dan 6, untuk harga tegangan yang berbeda sesuai dengan harga
yang tertera dalam table
 Hitungah daya (P) dengan menggukan rumus yang telah di berikan

Tiga buah seristor masing – masing R1 = 500 Ohm, R2 = 400 Ohm, dan R3 = 100 Ohm, di
pasang parallel pada arus bolak-balik dengan daya di ketahui P = 692 Watt, maka hitunglah :

a. R total
b. Tegangan pada rangkaian tersebut
c. I Total
d. Arus pada R1,R2,dan R3

2021
8 Praktikum Pengukuan Besaran Listrikl
Laboratorium Teknik Elektro
Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
http://pbael.mercubuana.ac.id/

Hasil Pengamatan
Tabel I
MENGGUNAKAN 1 LAMPU
NO Tegangan (Volt) Amprere (I) Daya(W)

1 50 V 0,012 A 6W

2 75 V 0,148 A 11,1 W

3 100 V 0,174 A 17,4 W

4 125 V 0,195 A 24,375 W

Tabel II
MENGGUNAKAN 2 LAMPU
NO Tegangan (Volt) Ampere (I) Daya(W)

1 50 V 0,308 A 15,4 W

2 75 V 0,383 A 28,7 W

3 100 V 0,452 A 45,2 W

4 125 V 0,507 A 63,3 W

Tabel III
MENGGUNAKAN 3 LAMPU

NO Tegangan (Volt) Ampere (I) Daya (W)

1 50 V 0,453 A 22,65 W

2 75 V 0,564 A 42,3 W

3 100 V 0,665 A 66,5 W

4 125 V 0,745 A 93,125 W

2021
9 Praktikum Pengukuan Besaran Listrikl
Laboratorium Teknik Elektro
Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
http://pbael.mercubuana.ac.id/

V. Tugas
1. Bagaimana perubahan yang terjadi pda beban lampu saat harga tegangan dinaikan ?
2. Jelaskan cara rangkain percobaan ini !
3. Mengapa pada pengukuran ini cos 0 dapat diabaikan !
4. Dalam percobaan ini telah di jelaskan tentang pengukuran daya secara langsung ? dan buat contoh
rangkaiannya !
5. Jelaskan mengapa kondisi 0 volt, pada alat ukur ampermeter terlihat adanya arus ?
6. Buatlah grafik hubungan tegangan da arus !
7. Buatlah grafik hubungan daya benan terhadap tegangan sumber (untuk 1,2,3 lampu) ?
8. Sebutlah fungsi dari setiap alat ukur yang dipakai pada percobaan ini !
9. Buatlah kesimpulan dari hasil percobaan di atas

2021
10 Praktikum Pengukuan Besaran Listrikl
Laboratorium Teknik Elektro
Biro Bahan Ajar E-learning dan MKCU
http://pbael.mercubuana.ac.id/

Anda mungkin juga menyukai