Anda di halaman 1dari 8

PEDOMAN OBSERVASI

ANAK DENGAN GANGGUAN EMOSI DAN HAMBATAN PERILAKU

Nama : ………………………… Umur : ………………………… Jenis Kelamin :


………………………… Tempat Tgl. Lahir : ………………………… Pendidikan/kls :
………………………… Tgl. Pemeriksaan : ………………………… Pemeriksa :
…………………………

PETUNJUK
Beri tanda ceklis (✓) pada kolom YA jika aspek yang diamati ada/tampak pada anak, dan
beri tanda ceklis pada kolom TDK (tidak) jika aspek yang diamati tidak ada pada anak. Jika
ada informasi khusus untuk setiap aspek, silahkan tulis pada kolom catatan.
NO ASPEK YA TDK CATATAN

1 Terlihat kesal ketika


mengerjakan pekerjaan yang
diberikan

2 Tantrum ketika
mengerjakan pekerjaan

3 Mudah menangis ketika


sulit mengerjakan tugas

4 Tertawa atau menangis tidak


pada tempatnya ketika
menunggu giliran atau
mengerjakan tugas yang
diberikan

5 Mudah marah/marah meledak


ledak ketika mengerjakan
tugas yang diberikan

6 Kurang percaya diri ketika


diberikan tugas

7 Pemalu kepada orang yang


baru dikenal
Gambaran umum perilaku dan performa siswa:

Kesimpulan Umum:

Rekomendasi:

………………., …….. ………. 2019


Pemeriksa,

……………………………..
PEDOMAN WAWANCARA
ANAK DENGAN GANGGUAN EMOSI DAN HAMBATAN PERILAKU

Nama : ………………………… Umur : ………………………… Jenis Kelamin :


………………………… Tempat Tgl. Lahir : ………………………… Pendidikan/kls :
………………………… Tgl. Pemeriksaan : ………………………… Pemeriksa :
…………………………

PETUNJUK
Beri tanda ceklis (✓) pada kolom YA jika aspek yang diamati ada/tampak pada anak, dan
beri tanda ceklis pada kolom TDK (tidak) jika aspek yang diamati tidak ada pada anak. Jika
ada informasi khusus untuk setiap aspek, silahkan tulis pada kolom catatan.
NO ASPEK YA TDK CATATAN

1 Suka mengganggu teman

2 Anak sering berkelahi


dengan teman/saudara di
rumah/di sekolah

3 Anak pernah mencuri di


sekolah/ di rumah

4 Anak sering dibully/


diintimidasi di kelas/sekolah

5 Anak sering
dibully/diintimidasi di rumah

6 Anak sering memukul

7 Anak sering mengambil


milik orang lain

8 Anak sering berbohong

9 Anak sering membuat


keributan di rumah

10 Anak sering membuat


keributan di sekolah

11 Anak sering melanggar


aturan/norma

12 Anak berlaku tidak sopan


kepada orang yang lebih tua

13 Anak sering lari dari rumah

14 Anak sering melamun/menyendiri


15 Anak masih mengompol

16 Anak sering menghindari


tugas/tanggung jawab

17 Anak cenderung menarik diri


dari lingkungan sosial

18 Anak sering ingin menang sendiri

19 Anak mendominasi/
menguasai orang lain

20 Anak sering tidak tertarik


pada aktivitas di sekolah

21 Anak memiliki halusinasi

Gambaran umum perilaku dan performa siswa:

Kesimpulan Umum:

Rekomendasi:

………………., …….. ………. 2019


Pemeriksa,

……………………………..
PEDOMAN OBSERVASI
ANAK DENGAN GANGGUAN EMOSI DAN HAMBATAN PERILAKU

Nama : ………………………… Umur : ………………………… Jenis Kelamin :


………………………… Tempat Tgl. Lahir : ………………………… Pendidikan/kls :
………………………… Tgl. Pemeriksaan : ………………………… Pemeriksa :
…………………………

PETUNJUK
Beri tanda ceklis (✓) pada kolom YA jika aspek yang diamati ada/tampak pada anak, dan
beri tanda ceklis pada kolom TDK (tidak) jika aspek yang diamati tidak ada pada anak. Jika
ada informasi khusus untuk setiap aspek, silahkan tulis pada kolom catatan.
NO ASPEK YA TDK CATATAN

1 Terlihat kesal ketika


mengerjakan pekerjaan yang
diberikan

2 Tantrum ketika
mengerjakan pekerjaan

3 Mudah menangis ketika


sulit mengerjakan tugas

4 Tertawa atau menangis tidak


pada tempatnya ketika
menunggu giliran atau
mengerjakan tugas yang
diberikan

5 Mudah marah/marah meledak


ledak ketika mengerjakan
tugas yang diberikan

6 Kurang percaya diri ketika


diberikan tugas

7 Pemalu kepada orang yang


baru dikenal
Gambaran umum perilaku dan performa siswa:

Kesimpulan Umum:

Rekomendasi:

………………., …….. ………. 2019


Pemeriksa,

……………………………..
Kritik :

1. Definisi dari pernyataan mirip jadi seperti diulang-ulang pertanyaan nya, kurang spesifik
bentuk emosi yang di timbulkan cth : marah-marah, kesal, tantrum definisi nya agak mirip

2. Kurang menggali emosi anak selain marah, mungkin bisa lebih beragam emosi yang di
tampilkan. Cth : sedih, senang, tertawa, takut, cemas, melamun

3. Banyak menggunakan kata “sering” , tetapi tidak dijelaskan sering nya itu
sebanyak apa. Dimana kata “sering” itu hanya menunjukan salah 1 sisi
(baik/buruk) dan tidak netral.
4. Kurang merepresentasikan penyebab timbulnya prilaku tersebut.
5. Jawaban Ya/tidak, kurang menggambarkan seberapa parah skala gangguan
emosi dan prilaku siswa.
Saran :
1. Instrument assesmen dibuat lebih spesifik lagi agar bisa lebih tepat untuk
menidentifikasi seberapa berat gangguan anak yang di assessment, mungkin
dengan menggunakan skala rating, bukan hanya memilih YA/TIDAK saja.
2. Hasil assesmen bisa berupa tes tertulis dan didokumentasikan dengan video aktifitas
anak dalam kegiatan sehari-hari.
3. Kolom catatan assessor tidak hanya berupa gambaran umum kotak kosong yg dapat
membuat hasil assesmen menjadi rancu jika ada tulisan yang ambigu.

Anda mungkin juga menyukai