Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Puji syukur ke hadirat Allah SWT, karena atas rahmat dan hidayah yang
diberikan-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini yang berjudul
“Studi Parameter Marshall Pada Campuran Laston AC-WC Dengan Menggunakan
Limbah Slag Nikel Sebagai Alternatif” sebagai syarat kelulusan dari Program Studi
Teknik Sipil Universitas Komputer Indonesia.

Penulis menyadari bahwa skripsi yang telah disusun ini sangatlah jauh dari
sempurna. Oleh sebab itu, segala kritik dan saran guna perbaikan terhadap skripsi
ini sangatlah diharapkan guna kesempurnaan dari skripsi ini.

Dalam proses penyusunan, banyak pihak yang telah banyak memberikan masukan
dan bantuan. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan
ucapan terima kasih kepada:

1. Allah Azza wa Jalla atas segala nikmat sehat dan kemudahan selama
penulisan ini berlangsung
2. Ibunda dan Ayahanda tercinta Ibu Nobu S.pd dan Bapak Loyman S.sos,
MT yang selalu memberikan dukungan dan bantuan baik dari segi moril
maupun materil, yang telah mendidik penulis hingga dapat menciptakan
suatu tulisan yang insya Allah bermanfaat.
3. Bapak Dr. Y. Djoko Setiyarto, ST., MT., Ketua Program Studi Teknik
Sipil Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Komputer
Indonesia.
4. Ibu Falderika, ST., MT., selaku Dosen Pembimbing, yang selalu
memberikan arahan selama proses penulisan.
5. Bapak M. Donie Aulia. ST., MT., selaku Dosen Wali Teknik Sipil
Universitas Komputer Indonesia Angkatan 2013.
6. Ibu Vitta Pratiwi, ST., MT., selaku Dosen Kemahasiswaan Teknik Sipil
Universitas Komputer Indonesia.
7. Ibu Alice selaku sekertariat jurusan Teknik Sipil Universitas Komputer
Indonesia.

vii
8. Bapak Dr. Ir. Darwin, Msc, yang sudah bersedia membantu penulis
dalam memberikan arahan selama penulisan.
9. Bapak Ateng dan Pak Rofiq Selaku Pembimbing di Laboratorium yang
telah membantu dan memberikan arahan selama proses penelitian.
10. Bapak Iman selaku Teknisi laboratorium Perkerasan Jalan ITB yang
sudah membantu penulis dalam proses penelitian.
11. Teman-teman Laboratorium khususnya kepada Ibu Rindu ST,.MT, kak
Asri Situmorang ST, dan kak Sherli ST, yang sudah membantu penulis
selama proses penelitian.
12. Kepada Kakak dan Adik penulis kepada Sasa Kusuma Romdia, Century
Ghotic, Raja Bara Mahesa, Aulia Felayati, Umi Indriani dan Sri Mayana
yang selalu menghibur penulis selama penulisan.
13. Kepada Panji Pambajeng S.kom, yang selalu memberi semangat,
motivasi, dan segala hal yang membantu dalam penyusunan skripsi ini.
14. Nonin ST dan Hasruddin S.Pdi yang sudah membantu penulis dalam
pengambilan sampel Limbah Slag Nikel.
15. Teman-teman Teknik Sipil Angkatan 2013, Tim Hore Sipil Unikom,
Crew Studio Project 09 Sekeloa yang selalu memberi dukungan.
16. Serta kepada semua pihak yang belum sempat saya sebutkan satu
persatu, yang telah membagai ilmu nya serta kontribusi nya dalam
penyelesaian Skripsi ini.
Akhir kata, semoga skripsi ini bermanfaat bagi penulis dan para pembacanya.

Bandung, 21 Agustus 2018

Penulis

viii

Anda mungkin juga menyukai