Anda di halaman 1dari 1

Biro Bisnis dan Kemitraan

(BisMit)
Oleh:
Mirza Athaya Ghaisan Hakeem

Tupoksi
Biro Bismit adalah biro yang bertugas untuk menunjang internal BEM FH UPNVJ dari segi
finansial yaitu dengan mencari sumber dana potensial dari usaha dan bisnis. Selain itu, Bismit
juga menjalin kemitraan dengan pihak di luar atau stakeholder BEM FH UPNVJ untuk
memenuhi kebutuhan internal BEM dan guna menciptakan usaha yang berkelanjutan. Bismit
merupakan biro yang menjadi wadah bagi mahasiswa BEM FH UPNVJ untuk meningkatkan
dan menyalurkan jiwa entrepreneurship.

.Proker Unggulan
1. Bismit Fresh Money
Bismit fresh money adalah program kerja yang berbentuk usaha bisnis yang dilakukan
secara rutin. Bismit Fresh Money diagi menjadi 2, Bismit Fresh Money Statis dan
Bismit Fresh Money Dinamis. Bismit Fresh money Statis berbentuk kantin yang tetap
di suatu tempat yang disediakan. Bismit Fresh Money Dinamis berbentuk usaha bisnis
berjalan atau keliling.

Proker Inovasi
2. Become Entreprenurship
Become Entrpreneurship adalah proogram kerja secara berkala yang berbentuk
training,coaching, dan mentoring tentang dunia kewirausahaan. Program kerja ini
bertujuan untuk meningkatkan kemampuan mahasiswa di dunia kewirausahaan. Dalam
program ini akan bermitra dan bekerjasama dengan pihak terkait di dunia
kewirausahaan.

3. Businnes Plan Project


Businnes Plan Project adalah program kerja yang berbentuk sebuah perlombaan
rencana proyek bisnis. Dalam program kerja ini mahasiswa fh upnvj yang berminat
untuk mengikuti lomba ini akan diminta untuk membuat rencana proyek bisnis mereka.

Anda mungkin juga menyukai