Anda di halaman 1dari 1

Tugas 2

1. Menurut saya,kategori yang masuk pada budaya politik yang ketiga karena berkaitan
dengan pola orientasi terhadap kebijakan publik tentang bagaimana rakyat menilai
kondisi masyarakat saat ini.Jika di pandang sebuah tindakan,maka dapat
mempengaruhi kondisi sosial yang ada,dan pasti akan ada dorongan untuk memberi
desakan kepada kebijakan yang dapat mengubah kondisi menuju yang di cita-
citakan.Biasanya pilihan tersebut merupakan strategi atau keinginan untuk mencapai
hasil sosial melalui hasil sosial berbagai tindakan politik.
2. Contohnya mengenai perbedaan pilihan kebijakan misalnya mengenai paandangan
olitisi inggris dan italia mengenai redistribusi.Politisi di italia sangat setuju 37% dan
245 setuju bahwa redistribusi dilakukan dengan mengambil dari orang-orang kaya
untuk di berikan pada orang-orang miskin.Sementara politisi inggris tidak setuju
dengan cara dedistribusi seperti 40% tidak setuju Dan 12% sangat tidak
setuju.Perbedaan pandangan bisa merefleksikan perbedaan kondisi sosial di italia dan
inggris,bisa juga karena latar belakang sosial para politisi.Identifikasi dan sikap
kelompok juga dapat memberikan dampak pada kebijakan publik.Contohnya yang
berkaitan dengan kebijakan perlindungan bagi perempuan dari kekerasan dalam
rumah tangga.Semakin menguatnya identifikasi perempuan sebagai kelompok dan
sikap mereka menentang kekerasan rumah tangga telah mendorong disusunnya
kebijakan relatif yang diwujudkan dalam UU-AKDRT yang memberikan
perlindungan bagi perempuan dari kekerasan dalam rumah tangga.

Anda mungkin juga menyukai